Anda di halaman 1dari 1

PROSEDUR PENGGUNAAN EYEWASH

Nomor Dokumen
645/MFK/XII/2016

No. Revisi
00

Halaman
1/1

Tanggal Ditetapkan
SPO

Ditetapkan
Direktur

20 Desember 2016
dr. Wayan Parna Arianta
PENGERTIAN

EYE WASH adalah pembilas mata yang berfungsi untuk


meredam pengaruh bahan berbahaya dan mencegah cidera yang

TUJUAN

semakin parah karena pemakaian air pembilas yang salah


Untuk memastikan pelaksanaan dan penanganan limbah
berbahaya tidak menimbulkan pencemaran dan membahayakan
lingkungan sehingga jika terjadi sesuatu yang tidak diinginkan

KEBIJAKAN

akan dapat ditelusuri penyebabnya.


Berdasarkan SK Direktur No. 073/SK.DIR/RSU.KU/III/2014
tentang panduan bahan berbahaya dan beracun

PROSEDUR

1; Ambil cairan eyewash yang telah disediakan.


2; Cairan eyewash yang digunakan adalah NaCl 0.9%
3; Posisikan kepala menengadah, dan buka mata penderita.
4; Bilas mata yang terpapar B3 dengan cairan eyewash
sebanyak 1 Liter.
5; Segera kirim penderita ke UGD untuk pemeriksaan lebih

UNIT TERKAIT

lanjut.
K3RS, laboratorium, petugas di masing-masing unit

Anda mungkin juga menyukai