Anda di halaman 1dari 1

Soal quiz minggu 1

Ny. W, 58 tahun, dirawat dengan keluhan terdapat luka pada


ujung jari kanan yang tidak kunjung sembuh dan semakin
melebar sejak 3 bulan yang lalu. Awalnya kaki tidak berasa
dan kulit kaki terasa kasar serta kering, luka tidak
mengeluarkan darah, tampak berwarna kemerahan dan tidak
terasa nyeri. Penderita juga sering kesemutan. Penderita
tampak kurus dibanding 4 tahun yang lalu. Pasien merasa
sering cepat lapar, dan cepat haus. BAK malam hari sering
hingga mengganggu tidurnya. Ibunya meninggal 2 tahun yang
lalu karena diabetes. Dokter curiga Ny. W menderita sakit
seperti ibunya.
1. Pemeriksaan penunjang berikut yang paling tepat untuk Ny.
W adalah :
a) HbA1C
b) GDS
c) TGT
d) GD2PP
e) GDS dan GDP
2. Alur penegakan diagnosis untuk penyakit Ny. W,
didasarkan pada kriteria berikut :
1) Trias diabetika (+), GDS <200 mg/dl dan GDP
<126, cek ulang GDS dan GDP
2) Trias diabetika (-), GDS 200 mg/dl dan GDP
126, cek ulang GDS dan GDP
3) Trias diabetika (-), GDS 200 mg/dl dan GDP
126, cek TTGO dan GD2PP
4) Trias diabetika (+), GDS <200 mg/dl dan GDP <126,
diabetes (+)

A
3. Patofisiologi yang menjelaskan terjadinya diabetes mellitus
adalah :
1) Defek sel pancreas mengakibatkan produksi
insulin berkurang
2) Disfungsi sel menyebabkan glukosa puasa
cenderung tinggi
3) Glukosa 2 jam Post Prandial cenderung tinggi
pada resistensi insulin
4) Disfungsi sel diperparah oleh toksik glukosa akibat
hiperglikemia

B
4. Penyakit yang diderita Ny. W berkaitan dengan gangguan
fungsi pancreas, secara histologi organ tersebut menghasilkan
hormone :
1) Glukagon oleh sel gamma langerhans
2) Somatostatin oleh sel delta langerhans
3) Polipeptida oleh sel alfa langerhans
4) Hormone insulin oleh sel beta langerhans

C
5. Faktor resiko terjadinya resistensi insulin antara lain :
1) Hipertensi
2) Penuaan
3) Atherosklerosis

4) Genetic

C
6. Organ-organ berikut yang memerlukan insulin untuk
memproses glukosa yaitu :
1) Adipose
2) Otot
3) Hepar
4) Otak

A
Pada pemeriksaan fisik Ny. W didapatkan T : 190/110 mmHg,
RR : 18 x/menit, N : 100 x/menit, S : 37,9 0 C. Hasil
pemeriksaan laboratorium didapatkan Hb : 8,1 gram%,
albumin : 2,9 gram, creatinin : 3,1 gram/dl, proteinuria (+),
glukosa puasa 210 mg/dl, dan glukosa 2 jam PP 356mg/dl.
Pada rontgen thorak didapatkan CTR 55%, infiltrate (+) di
apek paru kanan.
7. Komplikasi diabetes mellitus pada Ny. W yang termasuk
mikroangiopati adalah :
a) Nefropati, neuropati, hipoglikemia
b) Ulkus gangrene, hipertensi, nefropati
c) Retinopati, kardiomiopati, neuropati
d) Gastropati, frigiditas, jantung koroner
e) Kardiomiopati, hiperglikemia, neuropati
8. Penggunaan insulin pada terapi diabetes mellitus tipe 2
dapat diberikan dengan kondisi sebagai berikut :
1) DM pada gestasional
2) Preoperatif dengan DM
3) DM dengan infeksi berat
4) DM tipe 2 dengan obese

A
9. Pernyataan berikut benar mengenai komplikasi diabetes
mellitus :
1) KAD ditegakkan dengan hasil BGA dengan pH 7,37
2) Hipoglikemia dapat terjadi pada DM stadium
awal
3) Hiperosmolar non ketotik pada glukosa darah 400
mg/dl
4) Triad whipple membantu menegakkan diagnosis
hipoglikemia

C
10. Pernyataan berikut benar tentang penatalaksanaan diabetes
mellitus :
a) Olahraga
yang
berlebihan
menyebabkan
hiperglikemia
b) Pola diet diberikan berdasarkan kisaran status
gizi/IMT
c) Kerja OHO biguanid dengan cara menghambat sel
d) Sulfonilurea generasi 3 perlu dosis besar agar
kerjanya cepat
e) Penggunaan terapi insulin menunggu bila OAD tidak
efektif lagi

Anda mungkin juga menyukai