Anda di halaman 1dari 3

Nama

: Tn.Fadhilah

Tanggal Lahir
DPJP

: Dr.dr. A.M Luthfi P, Sp.PD KGEH

No. RM

: 07 72 2

Ruangan : 311 (Kelas VIP )


:

22-02-1994
Jaga

(23

tahun)

: dr. Waode

Sarnings
Tanggal Masuk: 01 januari 2017

dr.ruangan : dr.Nildawaty

Keluhan Utama
Kuning seluruh tubuh
Riwayat Penyakit Sekarang
Dialami sejak 6 hari sebelum masuk rumah sakit, awalnya pasien tidak
menyadari bahwa tubuhnya kuning. Mual ada, muntah ada frekuensi 1 kali berisi
makanan, darah tidak ada, lendir tidak ada, muntah tidak menyemprot. Nyeri
perut tidak ada, nyeri ulu hati tidak ada, perut terasa kembung sejak 4 hari
sebelum masuk rumah sakit, penderita berobat ke dokter praktek 6 hari sebelum
masuk rumah sakit dan dikatakan menderita penyakit hepatitis dan diberikan
obat caviplex dan novabion , nafsu makan menurun sejak 3 minggu sebelum
masuk rumah sakit, penderita merasakan badan terasa lemas sejak 6 hari
sebelum masuk rumah sakit.
Pasien sekarang tidak demam,riwayat demam ada 3 minggu sebelum masuk
rumah sakit, demam turun dengan obat yang diberikan dokter praktek,sakit
kepala tidak ada,flu dan batuk tidak ada,riwayat flu dan batuk 3 minggu sebelum
masuk rumah sakit dan sembuh dengan obat yang diberikan dokter,sesak tidak
ada, nyeri dada tidak ada. Keluhan tidak disertai gatal gatal seluruh tubuh, tidak
ada bintik bintik pendarahan dan tidak ada nyeri otot.
BAB : frekuensi 1x,berwarna hitam,konsistensi encer, dialami sejak 2 hari
sebelum masuk rumah sakit,nyeri tidak ada.
BAK : lancar, kesan volume cukup, berwarna seperti teh pekat , darah tidak
ada,nyeri saat berkemih tidak ada. Riwayat BAK berpasir tidak ada.

Riwayat penyakit dahulu

Riwayat penyakit kuning sebelumnya tidak ada


Riwaya BAB hitam encer tidak ada.
Riwayat BAK berwarna teh pekat tidak ada.
Riwayat hipertensi tidak ada.
Riwayat Diabetes Melitus tidak ada.

Riwayat psikososial
Pasien anak ke 2 dari 4 bersaudara
Pasien mahasiswa UIN jurusan pertanian semester akhir

Pasien riwayat berpergian ke jogja dan solo 3 minggu yang lalu dan disana
terkena demam,flu dan batuk namun berobat kedokter dan sembuh
Riwayat konsumsi obat obat penghilang nyeri dan herbal tidak ada
Riwayat merokok dan konsumsi alkohol tidak ada
Tidak ada keluarga yang menderita penyakit kuning
Ada tetangga pasien mendeita penyakit yang sama

PemeriksaanFisis
Tanda Vital
TekananDarah: 120/70 mmHg
Nadi

suhu

: 89 kali/ menit, reguler, kuat angkat

Pernapasan : 20 kali /menit

BB

: 36,6oC
TB

:163 cm

:45 kg (IMT 16.7)

Deskripsi Umum
Kesan sakit : Sakit ringan
Status gizi : kurang (IMT 16.7 kg/m2)
Kesadaran :Compos mentis
Pemeriksaan Fisis
Kepala
Mata

: normocephal, rambut hitam lurus, tidak mudah tercabut.


:pupil isokor, diameter, 5 mm/ 5 mm, refleks cahaya ada kesan

normal mata kanan dan kiri, konjungtiva tidak anemis, sklera ikterik
ada.
Telinga

: tidak tampak adanya sekret

Hidung

: bentuk normal, tidak ada sekret

Mulut

: lidah kotor ada,kuning, tonsil T1-T1 tidak hiperemis

Leher :DVS R+0 cm H20, trakea di tengah, pembesaran kelenjar limfe


tidak ada
Thoraks
I :Simetris kanan dan kiri, spider nevi tidak ada
P :nyeri tikan tidak ada,massa tidak ada,vokal fremitus kanan dan kiri
sama
P : sonor di kanan dan kiri
A :bunyi napas vesikular, rhonki tidak ada, wheezing tidak ada
Jantung :
I : Ictus cordis tidak terlihat

P : Ictus cordis teraba di ICS V linea midclavicularis sinistra


P : pekak, batas jantung kanan di ICS IV linea parasternalis dextra;
batas jantung kiri di ICS V linea midclavicularis sinistra
A : bunyi jantung I/IImurni, reguler, gallop tidak ada, murmur tidak ada
Abdomen:
I : cembung, ikut gerak napas
A: peristaltik ada, kesan meningkat
P: nyeri tekan tidak ada, hepar tidak teraba , lien tidak teraba
P : timpani
Ekstremitas

: kulit kuning, eritema palmaris tidak ada, nyeri tekan

gastrocnemius tidak ada, edema tidak ada, capillary refill <2 detik, akral
hangat

Anda mungkin juga menyukai