Anda di halaman 1dari 1

Mengingat bahwa agama Islam merupakan agama universal dan penutup agamaagama Ilahi, maka Islam memiliki agenda

bagi seluruh dimensi kehidupan


manusia baik kehidupan personal, sosial dan lain sebagainya. Di antara agenda
tersebut adalah hak asasi manusia dan berbagai tantangan yang dihadapi pada
masyarakat dewasa ini. Masalah ini dengan mengakui hak-hak dan kemuliaan
manusia akan nampak pada sebagian hak manusia yang dijelaskan sebagai hakhak warga kota dalam pandangan Islam.Hak hidup, kebebasan berakidah, hakhak warga kota non-Muslim, penafian rasialisme,kebebasan berpikir, menerima
hak-hak kaumminoritas, partisipasi masyarakat dalam penetapan hukum,
supervisi masyarakat atas pemerintah dan lain sebagainya merupakan
pembahasan hak asasi manusia di dunia modern dimana Islam sebagai school of
thought yang memberikan hidup melontarkan pandangan-pandangan yang jelas
dalam masalah ini.

Anda mungkin juga menyukai