Anda di halaman 1dari 19

LAMPIRAN

ANALISIS PALEONTOLOGI PEMETAAN GEOLOGI


LANJUT

DESKRIPSI SPESIES FOSIL FORAMINIFERA


PEMETAAN GEOLOGI LANJUT
DAERAH DESA MEKARMUKTI & SEKITARNYA,
KECAMATAN BUAHDUA, KABUPATEN SUMEDANG,
PROPINSI JAWA BARAT

Lokasi/Stasiun

: Sungai Ci Jurei/A 6

Koordinat

: (06o4014.9 LS 107o562.6 BT )

Kode Sampel

: Stasiun A 6

Nama Batuan

: Batulempung

Nama Satuan

: Batulempung

No
Kotak

Foraminifera Planktonik

1.

Orbulina bilobata
dOrbigny

Deskripsi

Cangkang
bilobate,
kamar
awal
trochospiral. Dinding berpori, permukaan
berlubang (pitted). Kamar spherical

Umur : N9 N23
2.

Globorotalia dulettrei
dOrbigny

Cangkang trochospiral dari rendah samapi


tinggi, dinding cangkang berpori sedang
sampai kasar, tebal, permukaan berbintikbintik, kamar membulat, tersusun oleh tiga
putaran, lima sampai enam kamar pada
putaran terakhir meningkat dengan tajam,
sutura pada sisi spiral radial sampai
curved,umbilical pada umumnya
radial,umbilicus pada umumnya lebar dan
dalam, aperture interior marginal
Umur : N17 N23

3.

Globorotalia obesa
Bolli

Cangkang trochospiral sangat rendah,


berpori
kasar,
dengan
pemukaan
berlubang. Cangkang sangat tebal,
terputar, berkisar dua setengah hingga tiga
putaran, secara umum terdapat empat
kamar pada putaran terakhir, membesar
sangat cepat. Sutura pada sisi spiral dan
umbilical berbentuk radial, tertekan.
Umbilicus cukup lebar dan dalam.
Aperture interiomarginal, extraumbilicalumbilical, dibatasi oleh
bibir yang
ramping.
Umur : N5 N23

4.

Globigerinoides immaturus
Leroy

Cangkang trochospiral, biconvex, berpori


kasar, dengan pemukaan belubang.
Cangkang terputar, terputar sekitar tiga
setengah putaran, dengan tiga kamar pada
putaran terakhir yang bertambah besar
dengan ukuran sedang. Sutura pada sisi
spiral melengkung rendah, tertekan, pada
sisi umbilical berbentuk radial, tertekan.
Aperture primer interiomarginal, pada
beberapa kamar terakhir terdapat aperture
sutura sekunder berlawanan dengan
aperture primer.
Umur : N15 N23

5.

Globorotolia pseudomiocenica
Bolli & Bermudez

Cangkang trochospiral sangat rendah,


tertekan, dengan kell tipis. Komposisi
dinding cangkang gampingan, cangkang
berpori halus. Kamar menyudut, tertekan,
tersusun atas tiga putaran, dengan lima
hingga enam kamar pada putaran terakhir,
membesar perlahan. Umbilicus sempit,
dalam.
Aperture
interiomarginal,
extraumbilical - umbilical, slit-like,
dibatasi bibir. Rugose.
Umur : N16 N18

6.

Globigerina seminulina
Schwager

Cangkang trochospiral rendah. Komposisi


dinding cangkang gampingan, tebal,
berpori, pemukaan berbintik-bintik. Kamar
spherical, kamar terakhir memanjang,
tersusun atas tiga setengah putaran, tiga
hingga lima kamar pada putaran terakhir.
Umbilicus sempit hingga luas, dalam.
Aperture berupa celah memanjang,
interiomarginal, umbilical
Umur : N9 N19

Lokasi/Stasiun

: Sungai Ci Jurei/A 6

Koordinat

: (06o4014.9 LS 107o562.6 BT)

Kode Sampel

: Stasiun A 6

Nama Batuan

: Batulempung

Nama Satuan

: Batulempung

No
Kotak

Foraminifera Bentonik

Deskripsi

13.

Pygmaeoseistron islandicum
R. W. Jones

Cangkang polythalamus, komposisi


dinding cangkang calcareous hyaline.
Kamar-kamar tersusun uniserial, kamar
agak membulat; dinding cangkang
dihiasi oleh banyak pematang halus atau
striate. Apertur terletak pada ujung
kamar.

Kedalaman : 43.89 m
14.

Reussolina strangen loblichand


Tappan

Cangkang polythalamus, komposisi


dinding cangkang hyaline. Kamarkamar tersusun uniserial, kamar agak
membulat, tersusun atas tiga kamar;
dinding cangkang dihiasi oleh banyak
pematang halus atau striate. Apertur
terletak pada ujung kamar terakhir
dengan leher yang dihiasi oleh beberapa
cincin

Kedalaman : 102.37 m

15.

Nodogenerina lepidula
Schwager

Cangkang polythalamus. Komposisi


dinding cangkang calcareous hyaline,
cangkang elongate, uniserial, kamar
mengembung, membesar cepat, sutura
tegak, aperture terminal dengan leher
pendek, ornamentasi smooth
Kedalaman : 164.52 m

16.

Neouvigerina ampullacea
Brady

Cangkang polythalamus, komposisi


dinding
cangkang
agglutinin.
Cangkang bulat lonjong, kamar-kamar
mengembang tersusun triserial terputar,
perbesaran cepat;
hiasan berupa
pematang-pematang tinggi, menerus
dari kamar putaran terdahulu ke kamar
putaran berikutnya, tidak terputus oleh
sutura; apertur terminal, leher pendek,
dikelilingi bibir.
Kedalaman : 146,24 m

17.

Bolivina vadescens
Cushman

Cangkang polythalamus, komposisi


dinding cangkang calcareous, cangkang
elongate biserial, aperture memanjang
loop-shaped, ornamentasi costae.
Kedalaman : 91,4 m.

Lokasi/Stasiun

: Sungai Ci Walung/ A15

Koordinat

: (06o4204.8 LS 107o5558.8 BT)

Kode Sampel

: Stasiun A15

Nama Batuan

: Batulempung

Nama Satuan

: Batulempung

No
Kotak
1.

Foraminifera Planktonik
Sphaeroidinella subdehiscens
Blow

Deskripsi

Cangkang trochospiral rendah, padat.


Komposisi
dinding
cangkang
gampingan, cangkang berpori kasar,
ditutupi oleh lapisan kedua dari
cangkang,
mengkilat.
Kamar
subglobular hingga radial elongate,
tersusun atas tiga putaran, dengan tiga
kamar pada putaran terakhir, membesar
perlahan. Aperture interiomarginal,
umbilical, berupa celah panjang.
Smooth..
Umur : N13 N19

2.

Orbulina bilobata
dOrbigny

Cangkang bilobate, kamar awal


trochospiral.
Dinding
berpori,
permukaan berlubang (pitted). Kamar
spherical.
Umur : N9 N23

3.

Orbulina universa
dOrbigny

Cangkang globular, pada tahap awal


trochospiral,
globigerine-like.
Komposisi
dinding
cangkang
gampingan, cangkang berpori kasar,
permukaan
berlubang
sedang.
Cangkang terputar, kamar terakhir
berbentuk globular menutupi kamarkamar sebelumnya yang semakin
mengecil.
Aperture
primer
interiomarginal.
Apertur
sekunder
tambahan terbentuk pada pertemuan
antar sutura, dengan dinding tipis
diantaranya. Ornamentasi spinose.
Umur : N9 N23

4.

Globorotalia plesiotumida
Blow & Banner

Cangkang trochospiral sangat rendah,


tertekan, dengan kell jelas. Komposisi
dinding cangkang gampingan, cangkang
berpori halus. Kamar tertekan, tersusun
atas tiga putaran, dengan lima hingga
enam kamar pada putaran terakhir,
membesar perlahan. Umbilicus sempit
hingga tertutup dan dalam. Aperture
interiomarginal,
extraumbilical
umbilical, dibatasi bibir tebal.
Umur : N17 N18

5.

Globigerina seminulina
Schwager

Cangkang
trochospiral
rendah.
Komposisi
dinding
cangkang
gampingan, tebal, berpori, pemukaan
berbintik-bintik. Kamar spherical, kamar
terakhir memanjang, tersusun atas tiga
setengah putaran, tiga hingga lima
kamar pada putaran terakhir. Umbilicus
kecil hingga lebar, dalam. Aperture
berupa
celah
memanjang,
interiomarginal, umbilical, dibatasi oleh
bibir.
Umur : N9 N19

Lokasi/Stasiun

: Sungai Ci Walung/A 15

Koordinat

: (06o4204.8 LS 107o5558.8 BT)

Kode Sampel

: Stasiun A 15

Nama Batuan

: Batulempung

Nama Satuan

: Batulempung

No
Kotak
13.

Foraminifera Bentonik
Lagena annellatrachia
Loeblich & Tappan

Deskripsi

Cangkang polythalamus, komposisi


dinding cangkang calcareous hyaline.
Kamar-kamar tersusun uniserial, kamar
agak membulat, tersusun atas tiga
kamar; dinding cangkang dihiasi oleh
banyak pematang halus atau striate.
Apertur terletak pada ujung kamar
terakhir dengan leher yang dihiasi oleh
beberapa cincin
Kedalaman : 86.87 m

14.

Laevidentalina bradyensis
Darvieux

Cangkang polythalamus. Komposisi


dinding cangkang calcareous hyaline,
cangkang elongate, uniserial, kamar
menggembung, membesar cepat, sutura
tegak, aperture terminal dengan leher
pendek, ornamentasi smooth.
Kedalaman : 108.20 m

16.

Laxostamina porrecta
Brady

Cangkang polythalamus. Komposisi


dinding cangkang calcareouse hyaline,
cangkang elongate, uniserial, kamar
menggembung, membesar cepat, sutura
tegak, aperture terminal dengan leher
pendek.

Kedalaman : 102.37 m

17.

Cerebna granulocastata
Zheng

Cangkang polythalamus, komposisi


dinding cangkang calcareous porselen,
cangkang membulat, aperture terminal
berbentuk bulat sederhana, ornamentasi
smooth.
.
Kedalaman : 39.93 m

Lokasi/Stasiun

: Sungai Ci Kandung/C11

Koordinat

: (E 108 33' 16.8336"/S 7 33' 22.6764")

Kode Sampel

: Stasiun C11

Nama Batuan

: Batupasir

Nama Satuan

: Batupasir

No
Kotak

Foraminifera Planktonik

1.

Orbulina bilobata
dOrbigny

Deskripsi

Cangkang bilobate, kamar awal


trochospiral.
Dinding
berpori,
permukaan berlubang (pitted). Kamar
spherical.

Umur : N9 N23
2.

Sphaerodinella subdehiscens
Blow

Cangkang trochospiral rendah, padat.


Komposisi
dinding
cangkang
gampingan, cangkang berpori kasar,
ditutupi oleh lapisan kedua dari
cangkang,
mengkilat.
Kamar
subglobular hingga radial elongate,
tersusun atas tiga putaran, dengan tiga
kamar pada putaran terakhir, membesar
perlahan. Aperture interiomarginal,
umbilical, berupa celah panjang.
Smooth..
Umur : N13 N19

3.

Globigerinoides immaturus
Leroy

Cangkang
trochospiral,
biconvex,
berpori kasar, dengan pemukaan
belubang. Cangkang terputar, terputar
sekitar tiga setengah putaran, dengan
tiga kamar pada putaran terakhir yang
bertambah besar dengan ukuran sedang.
Sutura pada sisi spiral melengkung
rendah, tertekan, pada sisi umbilical
berbentuk radial, tertekan. Aperture
primer interiomarginal, pada beberapa
kamar terakhir terdapat aperture sutura
sekunder berlawanan dengan aperture
primer.
Umur : N15 N23

4.

Globorotalia plesiotumida
Blow & Banner

Cangkang trochospiral sangat rendah,


tertekan, dengan kell jelas. Komposisi
dinding cangkang gampingan, cangkang
berpori halus. Kamar tertekan, tersusun
atas tiga putaran, dengan lima hingga
enam kamar pada putaran terakhir,
membesar perlahan. Umbilicus sempit
hingga tertutup dan dalam. Aperture
interiomarginal,
extraumbilical
umbilical, dibatasi bibir tebal.
Umur : N17 N18

Lokasi/Stasiun

: Sungai Ci Kandung/C11

Koordinat

: (E 108 33' 16.8336"/S 7 33' 22.6764")

Kode Sampel

: Stasiun C11

Nama Batuan

: Batupasir

Nama Satuan

: Batupasir

No
Kotak

Foraminifera Bentonik

13.

Uvigerina peregrina
Cushman

Deskripsi

Cangakang
elongate,
fusiform,
periphery lobulate, dengan ujung
membundar. Kamar banyak, terputar
triserial dalam 3 putaran, membesar
teratur; sutura jelas, agak tertekan.
Dinding berpori halus, dan berornamentasi platy, longitudinal costae, 6
8 setiap kamar, discontinuous
sepanjang sutura. Apertur berleher
dengan bibir reverted.
Kedalaman : 271.27 m

14.

Textularia paragglutinans
Zheng

Cangkang polythalamus, komposisi


dinding cangkang agglutinin, cangkang
elongate, biserial, sutura tegak, kamar
membesar cepat, aperture terminal,
loop-shaped. Ornamentasi smooth.

Kedalaman : 146.24 m

15.

Dentalina ruidarustrata
Loeblich & Tappan

Cangkang polythalamus. Komposisi


dinding cangkang calcareouse hyaline,
cangkang elongate, uniserial, kamar
menggembung, membesar cepat, sutura
tegak, aperture terminal dengan leher
pendek, ornamentasi smooth.

Kedalaman : 177.32 m
16.

Uvigerina bradyana
Fornasini

Cangkang
polythalamus, komposisi
dinding cangkang calcareous, cangkang
elongate, triserial, aperture terminal,
bulat dengan leher bibir, ornamentasi
spines.

Kedalaman : 319 m

Lokasi/Stasiun

: Sungai Ci Kandung/C7

Koordinat

: (E 108 32' 12.4188"/S 7 31' 49.1304")

Kode Sampel

: Stasiun C7

Nama Batuan

: Batulempung karbonatan

Nama Satuan

: Batulempung karbonatan

No
Kotak

Foraminifera Planktonik

1.

Hastigerina aequilateralis
Brady

Deskripsi

Cangkang planispiral, pada tahap awal


trochospiral sangat rendah, kamar subglobular agak saling melingkupi,
berkisar tiga putaran, pada putaran
kamar terakhir terdapat empat sampai
lima kamar, sutura pada bagian
umbilical radial dan tertekan, aperture
interiomarginal dan ekstraumbilical

Umur : N14-N21
2.

Orbulina bilobata
dOrbigny

Cangkang bilobate, kamar awal


trochospiral. Dinding berpori,
permukaan berlubang (pitted). Kamar
spherical.

Umur : N9-N23

3.

Globigerinoides immaturus
Leroy

Cangkang
trochospiral,
biconvex,
berpori kasar, dengan pemukaan
belubang. Cangkang terputar, terputar
sekitar tiga setengah putaran, dengan
tiga kamar pada putaran terakhir yang
bertambah besar dengan ukuran sedang.
Sutura pada sisi spiral melengkung
rendah, tertekan, pada sisi umbilical
berbentuk radial, tertekan. Aperture
primer interiomarginal, pada beberapa
kamar terakhir terdapat aperture sutura
sekunder berlawanan dengan aperture
primer.
Umur : N15 N23

4.

Globigerina riveroae
Bolli & Bermudez

Cangkang trochospiral sedang hingga


tinggi, komposisi dinding cangkang
gampingan, dinding berpori, permukaan
berlubang. Kamar hampir spherical,
terdiri dari tiga hingga tiga setengah
putaran, dengan empat kamar pada
putaran terakhir membesar perlahan.
Umbilicus sangat lebar dan dalam,
Aperture interiomarginal, umbilical,
sangat lebar, hampir membulat, dibatasi
oleh bibir tipis. Aperture pada kamar
kedua terakhir terlihat.
Umur: N18 N19

Lokasi/Stasiun

:Sungai Ci Kandung/C7

Koordinat

: (E 108 32' 12.4188"/S 7 31' 49.1304")

Kode Sampel

: Stasiun C7

Nama Batuan

: Batulempung karbonatan

Nama Satuan

: Batulempung karbonatan

No
Kotak

Foraminifera Bentonik

Deskripsi

14.

Ammomassilina alveoliniformis

Cangkang polythalamus, komposisi


dinding cangkang calcareous, cangkang
lonjong pipih, aperture terminal
berbentuk bulat sederhana, ornamentasi
smooth.

Millet

Kedalaman : 71,63 m

Anda mungkin juga menyukai