Anda di halaman 1dari 11

Program Studi Teknik Informatika, FTKI, Universitas Nasional

Pertemuan - 9
LIMIT FUNGSI
1. Definisi Intuitif
Misalkan y=f(x) suatu fungsi, a dan L bilangan riil
sedemikian hingga:

Bila x dekat a tetapi tidak sama dengan a (xa), f(x) dekat ke L

Bila x mendekati a tetapi xa, maka f(x) mendekati L

Misalkan f(x) dapat kita buat sedekat mungkin ke L dengan membuat x cukup
dekat a tetapi tidak sama dengan a

Maka dapat dikatakan bahwa limit f(x) bila x mendekati a adalah L,

lim f ( x ) L
xa

Contoh :
lim
x 2

x2 4
4

x x6 5
2

, jika dihitung secara numerik maka hasilnya dapat dilihat pada tabel

dan grafik berikut :


x

f ( x)

f ( x)

0.75

0.83333

1.5

0.7778

2.5

0.81818

1.9
1.999

0.7959
0.79996

2.1
2.001

0.80392
0.80004

0.8

f (x)

x2 4
x2 x 6

0.8

2. Definisi Limit secara teoritis :

f ( x) L
Limit dari f(x) bila x menuju a adalah L R, ditulis xlim
a
jika dan hanya jika, untuk e > 0, terdapat d > 0 sedemikian sehingga jika
0 < |x - a| < d maka |f(x) - L| < e

31

Program Studi Teknik Informatika, FTKI, Universitas Nasional

3. Sifat-sifat limit fungsi :

f ( x ) L dan lim g( x) M , dengan a sebarang bilangan riil, boleh - dan +


Bila lim
xa
xa

Maka berlaku sifat-sifat berikut ini :

kf ( x ) k lim f ( x ) kL , k adalah sebarang bilangan


1. lim
xa
xa
(f ( x) g( x)) lim f ( x ) lim g( x ) L M (sifat penjumlahan)
2. lim
xa
xa
xa
(f ( x ).g( x )) lim f ( x ). lim g( x ) L.M (sifat perkalian)
3. lim
xa
xa
x a

(f ( x )) n (lim f ( x )) n Ln , n bilangan asli (1,2,3..) (sifat perpangkatan)


4. lim
xa
xa
1

5. lim
x a g( x )
lim g( x ) M , jika M0
xa

6. lim
xa

lim f ( x )
f (x)
L
xa
, bila M 0 (sifat pembagian)
g( x ) lim g( x ) M
xa

n f ( x ) n lim f ( x ) n L
7. lim
, asalkan
xa
x a

L bilangan riil (sifat akar)

ln f ( x) ln lim f ( x) ln L (sifat logaritma natural)


8. lim
x a
xa
9. lim p

f ( x)

x a

lim f ( x )

p xa

p L , asalkan PL bil.riil, P sebarang bil. Riil (sifat eksponensial)

10.Misalkan lim g ( x) L dan lim f ( x) f ( L) maka


xa

x L

lim f ( g ( x)) f (lim g ( x)) f ( L).


xa

xa

(Hk.Substitusi/ Limit Komposisi)

4. Teorema Limit
1. Teorema Limit trigonometri :

lim
x 0

sin x
1
x

2. Hukum Apit : Misalkan f(x) g(x) h(x) untuk semua x disekitar a namun x a, dan

lim f ( x) L lim h( x )
xa

xa

maka

lim g( x ) L
xa

Contoh :
Tunjukkan

lim x 2 sin
x0

1
0.
x

32

Program Studi Teknik Informatika, FTKI, Universitas Nasional

Bukti :

Untuk x 0,
x 2 x 2 sin

karena

1 sin

x2 0

dan

1
x2
x

lim( x 2 ) 0 dan lim x 2 0


x 0

x 0

lim x 2 sin

maka

1
1
x

x 0

1
0 (menggunakan Prinsip Apit).
x

lim f ( x ) L

Limit kiri (limit f(x) bila x menuju a dari kiri) :

Limit kanan (limit f(x) bila x menuju a dari kanan) :

Teorema : lim f ( x ) L
xa

Contoh :

xa

lim f ( x ) L

xa

jika dan hanya jika : lim f ( x ) L lim f ( x )


xa

1, x 0
.
2, x 0
Untuk x 0, lim f ( x ) lim 1 1.

xa

f ( x)

x0

x0

limit kanan.

Untuk x 0, lim f ( x ) lim ( 2) 2.


x0

Maka

x0

limit kiri.

lim f ( x ) tidak ada


x0

33

Program Studi Teknik Informatika, FTKI, Universitas Nasional

Contoh soal :
(1) lim ( x 2 1) 12 1 2.
x 1

(2) lim | x | 0.
x 0

1
does not exist.
x 0 x 2
1, x 0
(4) f ( x)
1, x 0
lim f ( x ) does not exist.
(3) lim

x 0

x2 9
;
x 3 x 3
x2 9
Disini f ( x)
f ( 3) tidak terdefinisi.
x3
Tetapi

(5) lim

f (x)

x 2 9 ( x 3)( x 3)

x 3 , untuk x 3.
x3
x3

Jadi
lim
x 3

x2 9
lim ( x 3) 3 3 6.
x 3
x3

LATIHAN

( a ) lim
x 1

3 x 5 3.1 5 8

4
4 x 2 4.1 2 2

( b ) xlim

( c ) lim
x 2

x 1
1
lim (1 ) 1
x

x
x

x2 4
( x 2)( x 2)
lim
4
x

2
x2
( x 2)

( d ) lim 1/x sin2x = lim 1/x . lim sin2x = 0 . lim sin2x = 0


x
x
x
x
( e ) lim x2 x 2 = lim (x+1)(x-2) = 2 + 1 = 3
x2 x 2
x2
x2
( f ) lim x3 8 = lim (x-2).(x2+2x+4) = lim 22 + 2.2 + 4 = 12
x2 x - 2 x2
(x-2)
x2
2
( g ) lim t 5t + 6 = lim (t-2) (t-3) = (2-3) = -1/3

34

Program Studi Teknik Informatika, FTKI, Universitas Nasional

t2 t2 t 2

t2 (t-2) (t+1)

(2+1)

( h ) lim x2 1 = lim (x+1) (x-1) = lim x + 1 = 2


x1 x 1 x1
(x-1)
x1
= lim (x+1) (x-1) = lim x + 1 = -2
x-1 -(x-1)
x-1 -1
( i ) lim (25 x2) = (25 16) = 9 = 3
x4
( j ) lim x3 27 = lim (x-3) (x2+3x+9) = 27 = 9/2
x3 x2 9
x3 (x-3) (x+3)
6
( k ) lim (x+h)2 x2 = lim x2+2hx+h2 x2 = lim 2hx + h2 = (2x+h) = 2
h0
h
h0
h
h0
h
( l ) lim
1
= lim
1
= 1/3
1/x
x0 3 + 2
x0 3 + 0
= lim
1
= 0
x0 3+
( m ) lim ( x+ h )3 x3 = lim ( x3+3x2h + 3xh2 + h3 ) x3
h0
h
h0
h
2
2
= lim 3x h + 3xh + h3
h0
h
2
= lim ( 3x + 3xh + h2 ) = 3x2
h0
( o ) lim ( x2 1 ) ( x 3 ) = lim ( x2 1 ) . lim ( x 3 )
x 2
x2
x2
= ( 4 1 ) . ( 2 3 ) = -3
( p ) lim
3x3 + 5x2 7
x 10x3 11x2 + 5x

= lim
3 + 5/x 7/x3
x 10 11/x + 5/x2

= 3
10

(dikali 1/x3)

( q ) lim ln ( 1 + x ) = lim (1/x ) (ln ( 1 + x ))


x0
x
x0
= lim ln ( 1 + x ) 1/x = ln lim ( 1 + x ) 1/x = ln 1
x0
x0
(r)

lim [( x2 + 1 )( 3x 1 )] = lim ( x2 + 1 ) . lim ( 3x 1 )


x 2
x 2
x 2
= [ lim (x2) + lim (1)] [ lim (3x) lim (1)]
x 2
x 2
x 2
x 2
2
= [ lim (x ) + 1 ] [ 3 lim x 1]
x 2
x 2

35

Program Studi Teknik Informatika, FTKI, Universitas Nasional

= [ 22+1 ] [ 3(2)1 ] = 25
( s ) lim
3x4 8 = lim (3x4 8)
x-2 x3 + 24
x -2
=
3
lim
(x +24)
x -2
= 3 lim (x4) 8
x -2______
lim (x)3 + 24
x -2
= 3(-2)4 8 = 5 = 2,5
-8+24
2

lim (3x4) lim


8
x -2
x -2____
3
lim (x ) + lim 24
x -2
x -2

( t ) lim (2t3 + 15)13 = [ lim (2t3) + lim (15)]13


t-2
t-2
t-2
3
= [2 lim (t ) + 15]13 = [ 2(-2)3 + 15 ]13 = (-1)13 = -1
t-2
4
3
( u ) lim ( 2w 9w + 19 )-1/2 = ( lim (2w4) lim (9w3) + lim (19)) -1/2
w5
w5
w5
w5
= ( 2 lim (w)4 9 lim (w)3 + 19 ) -1/2
w5
w5
4
= (2 (5) 9(5)3 + 19) -1/2
= (144)-1/2
= 1/ 144 1/12
( v ) lim 2f(x) 3g(x) = 2 lim f(x) 3 lim g(x)
xa f(x) + g(x)
xa
xa-___
lim f(x) + lim g(x)
xa
xa
= 2(3) 3(-1) = 9 = 4,5
(3) + (-1)

dengan f(x) = 3 , g(x) = -1


( w ) lim f(x) f(2) = lim ( 3x2 5 ) (7)
x2 x 2
x2
x2
2
= lim 3x 12
x2 x 2
= lim 3( x+2 )( x-2 ) = 3(2+2) = 12
x2
x-2
dengan f(x) = (3x2 5)

36

Program Studi Teknik Informatika, FTKI, Universitas Nasional

Pertemuan - 10
Kontinuitas Fungsi
1. Definisi :
Fungsi f (x) di sebut kontinu di x = x0 jika :
i.
f ( x0 ) terdefinisi
ii.
iii.

lim f ( x ) ada

x x 0

lim f ( x ) = f(x0)

x x 0

Fungsi f (x) disebut kontinu di x = x0 jika ketiga syarat di atas terpenuhi. Tetapi jika
salah satu atau lebih persyaratan tidak terpenuhi maka di sebut diskontinu.
Secara grafik, fungsi f kontinu di x x 0 jika grafik fungsi f pada suatu interval
yang memuat x0 tidak terpotong di titik ( x 0 , f ( x 0 )) . Jika fungsi f tidak kontinu di x0
maka dikatakan f diskontinu di x0. Pada Gambar, f kontinu di x1 dan di setiap titik di
dalam ( a, b) kecuali di titik-titik x2, x3, dan x4. Fungsi f diskontinu di x2 karena

lim f ( x ) tidak ada, diskontinu di x3 karena nilai lim f ( x ) tidak sama dengan nilai
x x3

x x2

fungsi di x3 (meskipun keduanya ada), dan diskontinu di x4 karena nilai fungsi di titik ini
tidak ada.

y f x

x1

x2

x3

x4

Gambar 3.7.1

37

Program Studi Teknik Informatika, FTKI, Universitas Nasional

Fungsi f dikatakan kontinu pada interval I jika f kontinu di setiap titik anggota I.
Contoh :
(a). Fungsi f dengan rumus f x

x 2 1
x 1

diskontinu di x = 1 karena f (1) tidak

terdefinisi.
(b). Fungsi Heavyside H yang didefinisikan oleh
0 jika x 0
1 jika x 0

H x

H x tidak ada.
diskontinu di x = 0 sebab lim
x0

(c). Fungsi g dengan definisi:


x2 4

x2

g x

jika x 2
jika x 2

diskontinu di x = 2 sebab g(2) = 3 sedangkan


lim g x lim
x 2

x2

x2 4
lim x 2 4 . Namun demikian fungsi g kontinu di
x2
x2

g x 3 g 1 .
x = 1 sebab lim
x 1

2. Sifat-sifat dasar fungsi kontinu.

Seperti halnya pada hitung limit, dalam kekontinuan juga dikenal istilah kontinu satu
sisi. Hal itu diberikan pada definisi berikut ini
Definisi (i). Fungsi f dikatakan kontinu dari kiri di a jika

lim f a

x a

f x f c.
(ii). Fungsi f dikatakan kontinu dari kanan di c jika xlim
c

38

Program Studi Teknik Informatika, FTKI, Universitas Nasional

Contoh : Diberikan

f x

1 x 2 .

Selidikilah kekontinuan fungsi f.

Penyelesaian:
Jelas f tidak kontinu pada , 1

dan pada 1 , sebab f tidak terdefinisi pada

interval tersebut. Untuk nilai-nilai a dengan 1 < a <1 diperoleh:


lim

x a

f x lim

xa

1 x 2

lim 1 x 2

xa

1 a 2 f a

Jadi, f kontinu pada (1, 1). Dengan perhitungan serupa didapatkan:


f x 0 f 1

lim

x 1

dan

lim f x 0 f 1

x 1

sehingga f kontinu dari kanan di x = 1 dan kontinu dari kiri di x = 1. Jadi, f kontinu
pada 1,1 .
g x b,
f g x f b .
Teorema Jika f kontinu di b dan xlim
maka xlim
Dengan
a
a

kata lain

lim f g x f lim g x
x a
xa

Contoh :
(a). f x x 2 x 1 kontinu pada R .
x
(b). f x

5x

x 2 1

(c).

f x

x 1

kontinu pada x R ; x 1 , x 1 .
kontinu pada 1, .

Contoh Soal dan penyelesaiannya :


a. Selidiki kekontinuan fungsi f(x) = 2x + 3 di titik x0 = 1
Jawab : ( i ) f(x0) = f(1) = 2(1) + 3 = 5
(ii) lim
x 1 2x+3 = 2(1) + 3 = 5
(iii) lim
x 1 2x+3 = f(1) = 5
Karena ke tiga (3) syarat terpenuhi maka f(x) kontinu pada x = 1
b.

Selidiki kekontinuan fungsi f ( x )

( x 2 4)
( x 2)

39

Program Studi Teknik Informatika, FTKI, Universitas Nasional

Jawab : (i) f ( 2)

( 2 2 4) 0
tidak terdefinisi
( 2 2)
0

Karena syarat pertama tidak terpenuhi, maka f(x) diskontinu di x = 2

x2 4

untuk x 2
c. Selidiki kekontinuan fungsi f ( x ) x 2
4
untuk x 2
Jawab : (i) f ( 2) 4
f ( x ) lim
(ii) lim
x2
x 2

x2 4
( x 2)( x 2)
lim
4
x

2
x2
( x 2)

f ( x ) lim
(iii) lim
x2
x2

x2 4
( x 2)( x 2)
lim
4 = f(2)
x 2
x2
( x 2)

Karena ketiga syarat terpenuhi maka f(x) kontinu pada x = 2


Hubungan antara fungsi kontinu dan hitung limit dinyatakan dalam teorema berikut.
g x b,
f g x f b .
Teorema Jika f kontinu di b dan xlim
maka xlim
Dengan
a
a

kata lain

lim f g x f lim g x
x a
xa

ln 1 x
Contoh 3.7.9 Hitung xlim
.
1
g x 2
Penyelesaian: Namakan f x ln x dan g x 1 x . Karena xlim
dan
1

f(x) kontinu di x = 2 maka


lim ln 1 x lim

x 1

x 1

f g x f lim g x
x

ln

lim g x ln 2 .

x 1

Soal Latihan
Untuk soal 1 8, tentukan titik-titik di mana fungsi berikut diskontinu.
1. h( x)

3
x

2. f ( x ) 3 x 2 1

3. f ( x)

x2
x3 1

40

Program Studi Teknik Informatika, FTKI, Universitas Nasional

5. f ( s)

4. g ( x) x tan x

2s
s 3

3 x 2 1, x 3

7.

g ( x)

2
6. h(t ) t 4

t2

x0

x,

8. f ( x) 2 x,

5 , 1 x 3
3 x 2 , x 1

0 x 1 3

3x 2 ,

x 1 3

9. Selidiki kontinuitas f ( x ) 1 x pada [1, 5]

2x ,

10.Jika f ( x)

15 x ,

0 x 3
3 x 7

maka tunjukkan bahwa f kontinu pada [0,7] .

Untuk soal 11 12, tentukan nilai a dan b agar fungsi-fungsi berikut kontinu untuk
pada R.
ax 2 3
,

x5
f
(
x
)

11.

bx 2 ,

tan ax
tan bx

x 0

x 0

x5

12.

f ( x)

ax b ,

x 5

x 0

41

Anda mungkin juga menyukai