Anda di halaman 1dari 19

PROPOSAL PERMOHONAN KERJA PRAKTEK

PT. ARARA ABADI


oleh:

ARDI DESFIANDRA
IKRAR MAHFUDHA STIADI
JANUAR EFENDY

JURUSAN TEKNIK MESIN


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS ANDALAS
PADANG
2016

Proposal Kerja Praktek


PT. Arara Abadi
Jln. Teuku Umar No. 51A,
Pekanbaru, RIAU 28155

BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Modal dasar yang diperoleh di Perguruan Tinggi yaitu Tri dharma
Perguruan Tinggi, dimana terdapat petunjuk khusus (reference) keilmuan dengan
pedoman khusus didalam menciptakan peragaman kampus.
Pengembangan selanjutnya dunia keilmuan akan lebih prospektif dan
akseleratif secara proporsional antara dunia keilmuan dan dunia aplikatif (industri)
apabila terjalin hubungan harmonis antara perguruan tinggi sebagai pengkaderan
keilmuan dan dunia industri sebagai pengembangan dan penerapan keilmuan.
Maka salah satu poin pada Tri Dharma Perguruan Tinggi dapat terpenuhi. Tanpa
ada suatu jalan yang harmonis dunia ilmu pengetahuan dan dunia industri untuk
saling mengarahkan, maka akan mustahil tercapai pembangunan untuk
kesejahteraan rakyat yang adil dan makmur.
Dalam era globalisasi seperti saat ini, dibutuhkan seseorang yang memiliki
keterampilan

dan

ilmu

pengetahuan

yang

seimbang

didalam

dunia

perindustrian.Untuk memenuhi kebutuhan tersebut, maka jurusan Teknik Mesin


Fakultas Teknik Universitas Andalas, mewajibkan kepada mahasiswanya untuk
mengambil kerja praktek.
Kerja praktek ini merupakan kuliah pilihan wajib yang ditawarkan kepada
mahasiswa, dengan bobot sks sama dengan dua. Melalui kegiatan ini, mahasiswa
diharapkan memiliki keterampilan dan pengetahuan serta pengalaman di bidang
industri yang nantinya dapat diterapkan di dunia kerja.
Kerja praktek ini dilakukan di PT. Arara Abadi yang beralamat di Jln.
Teuku Umar No. 51A, Pekanbaru, RIAU 28155, Indonesia. Tempat ini dipilih
karena sangat berkaitan dengan perkuliahan yang diadakan di jurusan Teknik
Mesin Fakultas Teknik Universitas Andalas, sehingga nantinya setelah
menyelesaikan kerja praktek ini mahasiswa dapat melihat secara langsung
kenyataan yang ada di industri dan mambandingkannya dengan ilmu-ilmu yang
mereka peroleh pada bangku perkuliahan.

Teknik Mesin Universitas Andalas

Proposal Kerja Praktek


PT. Arara Abadi
Jln. Teuku Umar No. 51A,
Pekanbaru, RIAU 28155

Kami yang beridentitas di bawah ini :


1. Nama

: Ardi Desfiandra

Nomor BP
2. Nama

: 1310911030
: Ikrar Mahfudha Stiadi

Nomor BP
3. Nama

: 1310912021
: Januar Efendy

Nomor BP

: 1310911012

Jurusan

: Teknik Mesin

Fakultas

: FakultasTeknik

Universitas

: Universitas Andalas, Padang, Sumatera Barat.

1.2 Tujuan
Tujuan utama dari pelaksanaan kerja praktek ini adalah untuk memberikan
kesempatan kepada mahasiswa dalam hal penambahan wawasan mengenai dunia
kerja. Selain sebagai sarana untuk memperkenalkan kondisi dunia kerja nyata,
pelaksanaan kegiatan kerja praktek
mahasiswa

untuk

belajar

ini juga diharapkan menjadi sarana bagi

menulis

laporan

kegiatan

dan

dapat

mempresentasikannya dengan baik.


Secara khusus kerja praktek ini mempunyai beberapa tujuan lain seperti :
1. Mempelajari aktivitas-aktivitas pekerja yang ada pada perusahaan.
2. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk dapat menggunakan ilmuilmu yang diperoleh selama perkuliahan untuk mengidentifikasi permasalahan
yang terdapat pada perusahaan tempat mahasiswa yang bersangkutan
melaksanakan kerja praktek.

Teknik Mesin Universitas Andalas

Proposal Kerja Praktek


PT. Arara Abadi
Jln. Teuku Umar No. 51A,
Pekanbaru, RIAU 28155

3. Dengan pelaksanaan kegiatan kerja praktek ini mahasiswa diharapkan dapat


mengetahui dan menambah wawasan tentang dunia kerja yang sesungguhnya.
4. Dengan pelaksanaan kegiatan kerja praktek ini, mahasiswa diharapkan agar
bisa menerapkan dan mengimplementasikan ilmu-ilmu mechanical yang
dipelajari pada saat perkuliahan pada dunia kerja nyata.
5. Mahasiswa

dapat

mengidentifikasi

dan

mengetahui

permasalahan-

permasalahan yang terdapat pada dunia kerja nyata dan menganalisis


permasalahan-pemasalahan tersebut dalam kinerja kerjasama tim.
1.3 Manfaat
Secara kualitatif Pemahaman Ilmu Pengetahuan dan Teknologi oleh
mahasiswa merupakan suatu elemen yang sangat penting pada pembangunan. Dan
ini juga merupakan suatu usaha memberi karakteristik akademik yang mandiri
untuk berkarya didalam masyarakat. Dengan demikian target yang ingin dicapai
dalam Kerja Praktek (KP) adalah mengolah diri sebagai insan akademik yang
mempunyai identitas tertentu dan tetap mempersiapkan diri terhadap perubahan
zaman

serta mempunyai dedikasi yang tinggi dalam mengkaji, meneliti dan

mengembangkan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi.

Teknik Mesin Universitas Andalas

Proposal Kerja Praktek


PT. Arara Abadi
Jln. Teuku Umar No. 51A,
Pekanbaru, RIAU 28155

BAB II
METODA KERJA PRAKTEK
Dalam melaksanakan Kerja Praktek (KP) ini kami menggunakan metode
antara lain :
1. Observasi
Mengadakan pengamatan secara langsung dan sistematis mengenai hal-hal
yang berhubungan dengan disiplin ilmu yang sesuai.
2. Interview
Mengadakan wawancara dengan intsruktur di lapangan mengenai hal-hal
yang berhubungan dengan kegiatan perusahaan.
3. Study Literatur
Mengadakan analisa lanjutan terhadap data yang sudah diperoleh itu
dengan teori yang ada.

Teknik Mesin Universitas Andalas

Proposal Kerja Praktek


PT. Arara Abadi
Jln. Teuku Umar No. 51A,
Pekanbaru, RIAU 28155

BAB III
PRAKTEK LABORATORIUM YANG TELAH DIDAPATKAN
1. Uji tarik
2. Uji kekerasan
3. Uji tekan
4. Uji Impact
5. Pengujian Tidak Merusak (NDT )
6. Perlakuan Panas(Heat Treatment)
7. Korosi
LABORATORIUM METALURGI

8. Metalografi
9. Jominy
10. Pengelasan
11. Deep Drawing
12. Pengecoran
13. Uji Pasir
14. Recovery Dan Recrystalization
1. Pemrograman Komputer dengan
LABORATORIUM KOMPUTASI& CAD

Bahasa Fortran
2. AutoCAD
1. Proses Bubut
2. Proses Gurdi
3. Proses Sekrap

LABORATORIUM INTI
TEKNOLOGI PRODUKSI

4. Proses Freis
5. Proses Gerinda
6. Proses Tapping Dan Snei
7. Metrologi

LABORATORIUM KONVERSI ENERGI


ELEKTRIK
LABORATORIUM MEKATRONIKA &
OTOMASI PRODUKSI

Teknik Mesin Universitas Andalas

Mesin-Mesin Listrik
Mekatronika

Proposal Kerja Praktek


PT. Arara Abadi
Jln. Teuku Umar No. 51A,
Pekanbaru, RIAU 28155

BAB IV
WAKTU PELAKSANAAN
Waktu

: Dalam hal ini kami mengajukan pelaksanaan Kerja Praktek


(KP) ini mulai dari tanggal 16 Januari 16 Februari 2017
No

Minggu ke-

Kegiatan

Orientasi Lapangan

Pengamatan Lapangan

Pengumpulan Data Lapangan

Penyususnan

Laporan

dan

Persentasi

Tempat
Alamat

: PT. Arara Abadi


: Jln. Teuku Umar No. 51A, Pekanbaru, RIAU 28155,
Indonesia

Diajukan Oleh

: Ardi Desfiandra

(1310911030)

Ikrar Mahfudha Stiadi

(1310912021)

Januar Efendy

(1310911012)

Teknik Mesin Universitas Andalas

Proposal Kerja Praktek


PT. Arara Abadi
Jln. Teuku Umar No. 51A,
Pekanbaru, RIAU 28155

BAB V
PENUTUP
Proposal Kerja Praktek ini dibuat sebagai pedoman dan pertimbangan
rancangan pelaksanaan kerja praktek yang akan dilaksanakan di PT. Arara Abadi
dengan harapan dapat melaksanakan kerja praktek di lingkungan perusahaan
tersebut.
Bantuan yang kami harapkan yaitu adanya bimbingan saat praktek
lapangan industri dan saran yang mendidik selama melakukan kerja praktek.
Untuk itu kami sangat mangharapkan balasan dari permohonan yang kami ajukan
ini dan untuk kemudahan komunikasi kami mencantumkan alamat dan contact
person yang bisa dihubungi. Mohon maaf untuk segala kekurangan, atas perhatian
dan segenap bantuan Bapak/Ibu kami mengucapkan terima kasih.
Alamat

Universitas Andalas
Fakultas Teknik
Jurusan Teknik Mesin
Perwakilan mahasiswa:
Nama : januar efendy
No HP : 082387300405 / 081535455725
Email : januarefendy@gmail.com

Teknik Mesin Universitas Andalas

Proposal Kerja Praktek


PT. Arara Abadi
Jln. Teuku Umar No. 51A,
Pekanbaru, RIAU 28155

Padang, 29 Desember 2016


Pelaksana Kerja Praktek

Ardi Desfiandra

Ikrar Mahfudha Stiadi

No.BP 1310911030

No.BP 1310912021

Afriadi Syofyan

No.BP 1310912015

Januar Efendy

Muhammad Latif

No.BP 1310911012

No.BP 1310911087

Mengetahui :
Ketua Jurusan Teknik Mesin,

Dr. Eng. Eka Satria


NIP. 19760612 200112 1001

Teknik Mesin Universitas Andalas

Proposal Kerja Praktek


PT. Arara Abadi
Jln. Teuku Umar No. 51A,
Pekanbaru, RIAU 28155

LAMPIRAN

Teknik Mesin Universitas Andalas

CURRICULUM VITAE

Data Pribadi
Nama
Tempat, Tanggal Lahir
Jenis Kelamin
Agama
Posisi Sekarang
Alamat Rumah

:
:
:
:
:
:

Ardi Desfiandra
Batusangkar, 29 Desember 1994
Laki-laki
Islam
Mahasiswa SI Teknik Mesin UNAND
Komp. Rahaka Griya Permai
Blok L/3 RT. 05 RW VII
kel. Lubuk Buaya, kec. Koto Tangah,
Padang 25173
: 085767953637
: Olah raga(sepak bola, Futsal, Tenis Meja, Bola Voli)
: Ardidesfiandra18@gmail.com

No telp/hp
Hobby
Email
Pendidikan
2001-2007

SD Negeri 27 Anak Air, Padang

2007-2010

SMP Negeri 13 Padang

2010-2013

SMA Negeri 8 Padang

2013-sekarang

S-1 Teknik Mesin Universitas Andalas

Pengalaman Organisasi
2013

BBMK di UKF Foristek

2013-sekarang

Anggota Muda Teknik (AMT) Universitas Andalas

2014-sekarang

Anggota Himpunan Mahasiswa Mesin

2015-sekarang

Asisten Laboratorium Mekaronika dan Otomasi Produksi

2015

Anggota UKH Robotik

2016

Anggota UKH AHM (Aero Hidro Modelling)

2016-sekarang

Koordinator Asisten Laboratorium Mekatronika dan Otomasi


Produksi

Prestasi
2007

Juara 2 kelas (SD kelas VI)

2008

Juara 1 kelas (SMP kelas VII)

2010

Juara 1 kelas (SMA kelas X)

2011

Juara 1 kelas (SMP kelas XII ipa)

Keterampilan Komputer
Coreldraw
Macromedia flash
3D Max
Solidwork (Beginner)

Powerpoint, Word, Excel(Advance)


Fortran(Beginner)
Autocad (Beginner)
Inventor (Beginner)

Riwayat Pelatihan
No.
Nama Kegiatan
1.
2.

3.

ESQ Leadership Training


Kuliah Umum Institusionalisasi,
Solidarity, Networking; Introduksi Misi
KATUA
Kunjungan Industri PLTU Teluk Sirih

Waktu

Penyelenggara

2013
2013

ESQ Leadership Center


Fakultas Teknik

2013

HMM FT-UA

Penguasaan Bahasa Asing\


BahasaInggris

Membaca
Baik

Menulis
Baik

Bicara
Sedang

Padang,

Desember 2016

Ardi Desfiandra

CURRICULUM VITAE

Data Pribadi
Nama
Tempat, Tanggal Lahir
Jenis Kelamin
Agama
Posisi Sekarang
Alamat Rumah
No telp/hp
Hobby
Email

:
:
:
:
:
:

Ikrar Mahfudha Stiadi


Padang, 14 Juli 1995
Laki-Laki
Islam
Mahasiswa S-1 Teknik Mesin Universitas Andalas
Komp. Pemda Blok C No.31RT 02/RW 06 Limau
Manis, Kecamatan Pauh, Padang
: 081270048569
: Futsal dan Renang
: ikrarstiadi@gmail.com

Pendidikan
2010-2013

SMA Negeri 15 Padang

2013-sekarang

S-1 Teknik MesinUniversitas Andalas

PengalamanOrganisasi
2013-sekarang

Anggota Muda Teknik (AMT) Universitas Andalas

2013

BBMK UKOS Fakultas Teknik Universitas Andalas

2014-sekarang

Anggota Himpunan Mahasiswa Mesin

2015

Sekretaris HMM Futsal Cup

2015-2016

Sekretaris Unit Kegiatan Himpunan Mechanical Football Club

2015- sekarang

Asisten Laboratorium Dinamika Fluida

2016- sekarang

Ketua Unit Kegiatan Himpunan Mechanical Football Club

2016-sekarang

Anggota Badan Pengawas Anggota Himpunan Mahasiswa Mesin

Prestasi
2011
2015
2015
2015
2016

Skuad Liga Pendidikan Indonesia 2011 SMAN 15 Padang


Medali Perunggu Pekan Olahraga Mahasiswa Universitas Andalas
Cabang Futsal
Juara 1 HMM FUTSAL CUP Tingkat Universitas Andalas
Juara 3 Siskom 3D Futsal Competiton Tingkat Universitas Andalas
Juara 2 HMTL Cup Tingkat Universitas Andalas

Riwayat Pelatihan
No.

Nama Kegiatan

Waktu

Penyelenggara

1.

Kunjungan Laboratorium FMIPA Universitas


Andalas

2012

SMAN 15 Padang

2.

Seminar Bedah Buku Bersama Raditya Dika

2013

Ikatan Mahasiswa Batam

3.

Kuliah Umum Institusionalisasi, Solidarity,


Networking; Introduksi Misi KATUA

2013

Fakultas Teknik

4.

Kunjungan Industri PLTU Teluk Sirih

2013

HMM FT-UA

5.

Seminar Inovasi Teknologi dan Rekayasa


Industri

2014

HMM FT-UA

6.

Seminar Pertamina Lubricant

2015

HMM FT-UA

Penguasaan Bahasa Asing


BahasaInggris

Membaca
Baik

Menulis
Baik

Bicara
Baik

Keterampilan Komputer
Coreldraw
Macromedia flash
Autocad (Beginner)

Powerpoint, Word, Excel(Advance)


Fortran(Beginner)
Inventor(Beginner)

Padang, Desember 2016

Ikrar Mahfudha Stiadi

CURRICULUM VITAE

Data Pribadi
Nama
Tempat, TanggalLahir
Jenis Kelamin
Agama
Posisi Sekarang
Alamat Rumah
No telp/hp
Hobby
Email

:
:
:
:
:
:
:
:
:

Januar Efendy
Minas, 01-01-1995
Laki-Laki
Islam
Mahasiswa S-1 Teknik Mesin Universitas Andalas
Jalan Dr. Moh. Hatta kec. Pauh kel. Kapalo Koto
083187030508
Olahraga
Januarefendy101@gmail.com

Pendidikan
2001-2007

SD Negeri 004 Minas

2007-2010

SMP Negeri 1 Minas

2010-2013

SMA Negeri 1 Minas

2013-sekarang

S-1 Teknik MesinUniversitas Andalas

PengalamanOrganisasi
2010-2012
2010-2013
2010-2013

Koordinator OSIS SMA 1 Minas Bidang pendidikan


Anggota ROHIS SMA 1 Minas
Anggota PMR SMA 1 Minas

2013-sekarang

Anggota Muda Teknik (AMT) Universitas Andalas

2013

BBMK NEO TELEMETRI Universitas Andalas

2014-sekarang

Anggota Himpunan Mahasiswa Mesin

2015

Koor Bidang Perlengkapan Seminar Pertamina Lubricant

2015- sekarang

Anggota Lab Dinamika Fluida

2015- sekarang

Anggota UKH MHE

Prestasi
2008

Peserta Osn Tingkat Provinsi Bidang Fisika Tingkat SMP se


Indonesia

2008

Peserta OSN Tingkat Kabupaten Bidang Fisika SMP se SIAK

2010

Peserta Olimpiade Fisika Tingkat Provinsi di UNRI

2010

Peserta Porseni Tingkat Kabupaten Cabang Olahraga Tenis


Meja

2011
Finalis Pemilihan Bujang Dara Tingkat Kabupaten
2011
Peserta Olimpiade Kimia Tingkat Provinsi di UNRI
2011
Peserta Olimpiade Sejarah Tingkat Provinsi di UNRI
Riwayat Pelatihan
No.
Nama Kegiatan
1.Penyuluhan Bahaya Penyalahgunaan
Narkoba dan HIV

Waktu

Penyelenggara

2010

BNN

2. ESQ Leadership Training

2013

ESQ Leadership Center

3. Kuliah Umum Institusionalisasi,


Solidarity, Networking; Introduksi
Misi KATUA

2013

Fakultas Teknik

4. Kunjungan Industri PLTU Teluk Sirih

2013

HMM FT-UA

5. Seminar Inovasi Teknologi dan


Rekayasa Industri

2014

HMM FT-UA

6. Seminar dan Workshop Autodesk

2015

HMM FT-UA

Penguasaan Bahasa Asing


BahasaInggris
Membaca
Baik

Menulis
Baik

Bicara
Baik

Keterampilan Komputer
Coreldraw
Autocad (Beginner)

Powerpoint, Word, Excel(Advance)

Padang,

Desember 2016

Januar Efendy

Anda mungkin juga menyukai