Anda di halaman 1dari 10

ILMU PENGETAHUAN ALAM

Suwito Adi Prasetyo

KELAS VI
BAB. 3
Keseimbangan Ekosistem

A. Kegiatan Manusia yang Mengganggu


Keseimbangan Ekosistem
1. Perpindahan penduduk
2. Penebangan liar dan pembakaran hutan
3. Penggunaan bahan kimia secara berlebihan
4. Penggunaan kendaraan bermotor
5. Pengeboran minyak di laut
6. Perburuan liar
7. Perusakan terumbu karang

selesai

1. Perpindahan penduduk
Perpindahan penduduk mengakibatkan daerah yang di
datangi sangat padat. Hal ini akan memicu adanya pemuki
man kumuh.
Pemukiman kumuh
di
pinggir-pinggir
sungai
dapat
menyebabkan
pencemaran
sungai
dan
mengakibatkan
keseimbangan
ekosistem
terganggu.
kembali

2. Penebangan liar dan pembakaran hu


tan
Penebangan liar dan pembakaran hutan dapat menyeb
abkan hutan gundul, tumbuhan dan hewan banyak yang m
ati.
Hutan yang gundul
tidak
bisa
menahan
dan
menyimpan
air
sehingga
dapat
mengakibatkan
tanah
longsor,
banjir, dan sumber
mata air menjadi
kering.
kembali

3. Penggunaan bahan kimia secara ber


lebihan
Bahan kima contohnya adalah deterjen dan pestisida. P
engunaan pestisida yang berlebihan dapat membunuh hew
an lain yang menguntungkan.

kembali

4. Penggunaan kendaraan bermotor


Asap yang berasal dari pembakaran bensin/solar kend
araan bermotor dapat menyebabkan polusi udara.

kembali

5. Pengeboran minyak di laut


Minyak yang tumpah di laut karena bocornya pipa peng
eboran minyak di laut dapat menyebabkan permukaan laut
tertutupi oleh minyak sehingga hewan dan tumbuhan laut
mati karena tidak bisa bernafas dan tidak memperoleh sina
r matahari.

kembali

6. Perburuan liar
Perburuan liar dapat menyebabkan hewan menjadi lang
ka. Jika tidak dihentikan akan menyebabkan hewan punah
.

kembali

7. Perusakan terumbu karang


Terumbu merupakan rumah bagi ikan-ikan di laut. Bent
uk indah dari terumbu karang membuat sebagian orang ter
tarik mengambilnya untuk dijadikan hiasan. Perusakan teru
mbu karang dapat menyebabkan ikan-ikan kehilangan tem
pat tinggal dan mati.

kembali

Terima Kasih!
Didesain oleh :
Suwito Adi Prasetyo

Anda mungkin juga menyukai