Anda di halaman 1dari 9

Final Pengolahan Data Komputer

Nama
: Risna Arisi
Stambuk : A1C3 13 052
Kode soal : 4
Kelas
:B
3. Seorang peneliti ingin mengetahui pengaruh penerapan suatu model pembelajaran
terhadap hasil belajar IPA siswa kelas X yang memiliki nilai kriteria ketuntasan minimal
(KKM) 65. Berdasarkan hasil pengukuran adalah sebagai berikut.
Sebelu
m
58
60
59
60
50
68
72
65
70
69
54
47
60
70
50
60
50
45
55
68
55
60
70

Sesuda
h
70
57
59
72
75
70
65
68
75
80
75
56
75
72
60
64
70
72
60
69
60
60
75

a. Deskripsi statistic
Dengan menggunakan SPSS, maka kita dapat memperoleh hasil deskripsi
statistic dari data-data diatas yaitu.

Final Pengolahan Data Komputer


Nama
: Risna Arisi
Stambuk : A1C3 13 052
Kode soal : 4
Kelas
:B
Statistics
Sebelum
N

Valid

Sesudah

23

23

Mean

59.78

67.78

Median

60.00

70.00

60

75

8.152

6.993

66.451

48.905

Range

27

24

Minimum

45

56

Maximum

72

80

Missing

Mode
Std. Deviation
Variance

Dari table diatas dapat dijelaskan bahwa data sebelum diterapkan suatu model
pembelajaran dengan jumlah data 23 meililiki nilai maximum sebesar 72, nilai
minimum sebesar 45, rata-rata 59,78; standar deviasi 8,152; dan varians 66,451.
Sedangkan untuk data setelah diterapkan suatu model pembelajaran dengan jumlah
data 23 meililiki nilai maximum sebesar 80, nilai minimum sebesar 56, rata-rata
67,78; standar deviasi 6,993; dan varians 48,905.
Berdasarkan hasil tersebut terlihat bahwa rata-rata hasil belajar IPA siswa
sebelum diterapkan suatu model pembelajaran lebih rendah atau masih dibawah
KKM yaitu 59,78 < KKM=65. Setelah diterapkan suatu model pembelajaran ratarata hasil belajar siswa meningkat atau diatas KKM yaitu 67,78 > KKM=65, namun
perlu adanya pengujian secara inferensial untuk menguji hipotesis.

b. Uji Normalitas
Dengan menggunakan SPSS, maka diperoleh hasil uji normalitas dari datadata diatas yaitu.

Final Pengolahan Data Komputer


Nama
: Risna Arisi
Stambuk : A1C3 13 052
Kode soal : 4
Kelas
:B
One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test
sebelum
N

sesudah

23

23

Mean

59.78

67.78

Std. Deviation

8.152

6.993

Absolute

.148

.171

Positive

.142

.171

Negative

-.148

-.146

Kolmogorov-Smirnov Z

.708

.822

Asymp. Sig. (2-tailed)

.698

.508

Normal Parameters

Most Extreme Differences

a. Test distribution is Normal.

Berdasarkan table di atas, diketahui bahwa data sebelum diterapkan suatu


model pembelajaran adalah terdistribusi normal, hal ini dapat dilihat dari nilai
signifikan 0,698 > = 0,05. Sedangkan untuk data sesudah diterapkan suatu model
pembelajaran adalah terdistribusi normal, hal ini dapat dilihat dari nilai signifikan
0,508 > = 0,05.
c. Hipotesis Statistik
1) Hipotesis deskriptif
H0 : tidak ada peningkatan yang signifikan hasil belajar IPA siswa kelas X yang
diajarkan dengan suatu model pembelajaran
H1 : ada peningkatan yang signifikan hasil belajar IPA siswa kelas X yang
diajarkan dengan suatu model pembelajaran
2) Hipotesis konparatif
H0 : = 0
H1 : 0
Keterangan : = rata-rata hasil belajar IPA yang diajarkan dengan suatu model
pembelajaran.
d. Pengujian Hipotesis
Dengan menggunakan SPSS yaitu dengan uji Paired-sample t-test maka
diperoleh hasil sebagai berikut.

Final Pengolahan Data Komputer


Nama
: Risna Arisi
Stambuk : A1C3 13 052
Kode soal : 4
Kelas
:B
Paired Samples Statistics
Mean
Pair 1

Std. Deviation

Std. Error Mean

Sesudah

67.78

23

6.993

1.458

Sebelum

59.78

23

8.152

1.700

Paired Samples Correlations


N
Pair 1

Correlation

Sesudah & Sebelum

23

Sig.

.322

.134

Paired Samples Test


Paired Differences
95% Confidence Interval
Std.
Mean Deviation
Pair 1

Sesudah - Sebelum

8.000

8.868

Std. Error
Mean
1.849

of the Difference
Lower
4.165

Upper

Sig. (2t

df

11.835 4.327

tailed)

22

Berdasarkan table diatas dapat diperoleh bahwa terjadi peningkatan rata-rata


hasil belajar IPA siswa sebesar 8,00. Disamping itu nilai signifikan yang diperoleh
adalah 0,00. Karena nilai signifikan 0,00 < = 0,05 maka H0 ditolak, dengan
demikian ada peningkatan yang signifikan hasil belajar IPA siswa kelas X yang
diajarkan dengan suatu model pembelajaran. Oleh karena ada peningkatan, berarti
ada pengaruh suatu model pembelajaran terhadap hasil belajar IPA siswa kelas X.

4. Seorang peneliti ingin mengungkapkan hubungan keterampilan berpikir kreatif (X)


dengan penguasaan konsep (Y) siswa. Hasil pengukuran terhadap kedua variable tersebut
adalah.
X
70.00
70.00

Y
86.96
78.26

.000

Final Pengolahan Data Komputer


Nama
: Risna Arisi
Stambuk : A1C3 13 052
Kode soal : 4
Kelas
:B
70.00
70.00
60.00
76.70
70.00
76.70
70.00
76.70
70.00
76.70
76.70
66.70
66.70
70.00
66.70
66.70
73.70
73.70
73.30
66.70
73.30
73.30
73.30

69.57
52.17
56.52
91.30
78.26
78.26
65.22
73.91
91.30
86.96
78.26
69.57
43.48
65.22
60.87
56.52
69.57
65.22
60.87
56.52
69.57
78.26
73.91

a. Deskripsi statistic
Dengan menggunakan SPSS, maka kita dapat memperoleh hasil deskripsi
statistic dari data-data diatas yaitu.

Final Pengolahan Data Komputer


Nama
: Risna Arisi
Stambuk : A1C3 13 052
Kode soal : 4
Kelas
:B
Statistics
X
N

Valid

Y
25

25

Mean

71.1040

70.2612

Median

70.0000

69.5700

70.00

78.26

Missing

Mode
Std. Deviation
Variance

4.18016 1.23407E1
17.474

152.293

Range

16.70

47.82

Minimum

60.00

43.48

Maximum

76.70

91.30

Dari table diatas dapat diperoleh bahwa data keterampilan berpikir kreatif (X)
dengan jumlah data 25 meililiki nilai maximum sebesar 76,70; nilai minimum sebesar
60,00; rata-rata 71,10; standar deviasi 4,18; dan varians 17,47. Sedangkan untuk data
penguasaan konsep (Y) dengan jumlah data 25 meililiki nilai maximum sebesar
91,30; nilai minimum sebesar 43,48; rata-rata 70,26; standar deviasi 1,23; dan varians
152,293.
b. Uji Normalitas
Dengan menggunakan SPSS, maka diperoleh hasil uji normalitas dari datadata diatas yaitu.

Final Pengolahan Data Komputer


Nama
: Risna Arisi
Stambuk : A1C3 13 052
Kode soal : 4
Kelas
:B
One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test
X

N
Normal Parameters

Most Extreme Differences

25

25

Mean

71.1040

70.2612

Std. Deviation

4.18016 1.23407E1

Absolute

.164

.102

Positive

.164

.098

Negative

-.156

-.102

Kolmogorov-Smirnov Z

.821

.508

Asymp. Sig. (2-tailed)

.511

.959

a. Test distribution is Normal.

Berdasarkan table di atas, diketahui bahwa data keterampilan berpikir kreatif


(X) adalah terdistribusi normal, hal ini dapat dilihat dari nilai signifikan 0,511 > =
0,05. Sedangkan untuk data penguasaan konsep (Y) adalah terdistribusi normal, hal
ini dapat dilihat dari nilai signifikan 0,959 > = 0,05.
c. Hipotesis Statistik
1) Hipotesis deskriptif
H0 : tidak ada pengaruh yang signifikan keterampilan berpikir kreatif terhadap
penguasaan konsep siswa
H1 : ada pengaruh yang signifikan keterampilan berpikir kreatif terhadap
penguasaan konsep siswa
2) Hipotesis konparatif
H0 : = 0
H1 : 0
Keterangan : = koefisien regresi.
d. Pengujian Hipotesis
Dengan menggunakan SPSS yaitu dengan analisis regresi maka diperoleh hasil
sebagai berikut.

Final Pengolahan Data Komputer


Nama
: Risna Arisi
Stambuk : A1C3 13 052
Kode soal : 4
Kelas
:B
Variables Entered/Removedb

Model
1

Variables

Variables

Entered

Removed

Xa

Method
. Enter

a. All requested variables entered.


b. Dependent Variable: Y

Model Summary

Model

Std. Error of the

Square

Estimate

R Square

.580a

Adjusted R

.336

.308

10.26839

a. Predictors: (Constant), X

ANOVAb
Model
1

Sum of Squares

df

Mean Square

Regression

1229.906

1229.906

Residual

2425.115

23

105.440

Total

3655.021

24

Sig.

11.665

.002a

a. Predictors: (Constant), X
b. Dependent Variable: Y

Coefficientsa
Standardized
Unstandardized Coefficients
Model
1

B
(Constant)
X

Std. Error

-51.506

35.712

1.713

.501

Coefficients
Beta

.580

Sig.

-1.442

.163

3.415

.002

a. Dependent Variable: Y

Pada table model summary terlihat bahwa terdapat hubungan keterampilan


berpikir kreatif dengan penguasaan konsep siswa, dengan besar sumbangsi variable X

Final Pengolahan Data Komputer


Nama
: Risna Arisi
Stambuk : A1C3 13 052
Kode soal : 4
Kelas
:B
terhadap Y adalah 0,336 x 100 % = 33,6 % yang berarti sisanya adalah 66,4 %
dijelaskan oleh variable lain.
Pada table Anova terlihat bahwa nilai signifikan adalah 0,02. Oleh karena nilai
signifikan 0,02 < = 0,05 maka persamaan regresi yang terbentuk oleh variable X dan
Y linear, atau persamaan tersebut dapat memprediksi Y
Pada table coefficients yaitu pada bagian Unstandardized Coefficients dapat
dilihat persamaan regresi yaitu yang terbentuk adalah
Y = -51,56 + 1,713X
Artinya adalah telah ada penguasaan konsep siswa sebesar -51,56 sebelum adanya
keterampilan berpikir kreatif. Setiap kenaikan 1 satuan dari variable keterampilan
berpikir kreatif maka penguasaan konsep siswa meningkat sebesar 1,713. Sedangkan
pada bagian Standardized Coefficients diperoleh nilai uji t sebesar 3,415 dengan nilai
signifikan 0,002 < = 0,05 maka H0 ditolak, artinya ada pengaruh yang signifikan
keterampilan berpikir kreatif terhadap penguasaan konsep siswa

Anda mungkin juga menyukai