Anda di halaman 1dari 3

Pernyataan yang benar tentang pengaruh gaya

ditunjukkan oleh nomor .


a. 1, 2, dan 3
c. 1, 2, dan 4
b. 2, 3, dan 4
d. 1, 3, dan 4
9.

Pilihlah satu jawaban yang paling tepat dengan


memberikan tanda (X) !
Pilihlah satu jawaban yang paling tepat dengan
memberikan tanda (X) !
1. Tarikan atau dorongan disebut dengan ... ..
a. Usaha
c. Energi
b. Gaya
d. Daya

Apabila gaya 9 N digambarkan dengan anak panah


sepanjang 3 cm, maka anak panah sepanjang 15 cm
menggambarkan gaya ....
a. 45 N
b. 40 N
c. 35 N
d. 30 N

10. Apabila gaya 12 N digambarkan dengan anak panah


sepanjang 6 cm, maka anak panah sepanjang 30 cm
menggambarkan gaya sebesar ....
a. 90 N
b. 60 N
c. 50 N
d. 40 N
11. Seorang anak menarik mainan dengan gaya 8 N. Jika
1 N kita gambarkan dengan 0,5 cm, gambar berikut
yang benar adalah .

2. Satuan gaya dalam SI adalah . . . .


a. newton
c. kg.m/s
b. joule
d. pascal
3. Alat untuk mengukur gaya disebut ...
a. Newton meter
c. Neraca Ohauss
b. Dinamometer
d. Pascal

12. Perhatikan gambar berikut ini.!

4. Gaya untuk mengayuh sepeda, mendorong meja, dan


mengangkat batu adalah gaya .
a. pegas
c. magnet
b. listrik
d. otot
5. Kertas-kertas kecil dapat
digosokkan pada rambut
terdapat gaya .
a. magnet
b. otot

tertarik oleh sisir yang telah


kering, karena pada sisir
c. listrik statis
d. pegas

6. Salah satu contoh gaya tak sentuh adalah ....


a. gaya berat
b. gaya menarik meja
c. gaya gesekan
d. gaya mendorong lemari
7. Berikut ini yang bukan gaya tak sentuh adalah .
a. gaya magnet
c. gaya listrik
b. gaya pegas
d. gaya gravitasi
8. Perubahan-perubahan yang ditimbulkan oleh gaya
dapat mengakibatkan ....
1) Benda berpindah
2) Kecepatan bertambah
3) Massa berubah
4) Perubahan bentuk dan ukuran
Rumah Pintar Primanesa

Resultan gaya-gaya tersebut adalah .


a. 5 ke kanan c. 19 ke kanan
b. 5 ke kiri
d. 21 ke kiri
13. Amir bermain tarik tambang dengan Aan. Jika Amir
memberikan gaya 140 N dan Aan memberikan gaya
200 N, besar resultan gaya kedua anak tersebut
adalah .
a. 60 ke kanan
c. 340 ke kanan
b. 60 ke kiri
d. 340 ke kiri
14. Dua buah gaya F1 = 45 N dan F2= 55 N memiliki arah
yang berlawanan. Resultan kedua gaya tersebut
adalah ....
a. 10 N searah dengan F1
b. 10 N searah dengan F2
c. 100 N searah dengan F1
d. 100 N searah dengan F2
15. Dua gaya dinyatakan seimbang jika .
a. besarnya sama dan searah
b. besarnya sama dan berlawanan arah
c. besarnya tidak sama dan searah
d. besarnya tidak sama dan berlawanan arah

Modul Fisika Kelas 8 SMP Semester 1

16. Resultan yang menunjukkan gaya berikut adalah ... ...

a. F2 F1 + F3
b. F1+ F2 F3

c. F1 + F3 F2
d. F1 + F2 + F3

17. Jika resultan gaya yang bekerja pada benda sama


dengan nol, maka benda akan .
a. berpindah posisi
b. diam atau bergerak lurus beraturan
c. bergerak lurus dipercepat beraturan
d. bergerak lurus diperlambat beraturan

27. Sebuah mobil digerakkan oleh gaya mesin sebesar


5.000 N. Jika massa mobil 800 kg, maka percepatan
yang dialami mobil sebesar...
a. 4 m/s2
c. 6 m/s2
b. 5,25 m/s2
d. 6,25 m/s2

18. Resultan dua buah gaya segaris dan berlawanan arah


adalah .
a. jumlah kedua gaya tersebut
b. selisih kedua gaya tersebut
c. sama dengan gaya sebelah kanan
d. sama dengan gaya sebelah kiri
Hukum-hukum Newton
19. Hukum I Newton dikenal sebagai hukum . . . .
a. kekekalan
c. aksi-reaksi
b. kelembaman d. keseimbangan
20. Benda akan cenderung tetap diam atau bergerak jika
resultan gaya yang bekerja pada benda sama
dengan . . . .
a. nol
b. 1
c. 2
d. 3
21. Kejadian yang berhubungan dengan Hukum I Newton
adalah .
a. sebuah mobil berhenti karena direm
b. badan kita akan terdorong ke depan saat mobil
direm
c. kelapa jatuh dari tangkai pohonnya
d. kaki kita sakit saat terantuk batu
22. Pernyataan yang benar mengenai Hukum II Newton
adalah ....
a. percepatan gerak benda sebanding dengan gaya
yang bekerja padanya
b. massa benda berbanding terbalik dengan gaya yang
bekerja padanya
c. percepatan gerak benda sebanding dengan massa
benda
d. percepatan benda berbanding terbalik dengan
massa benda
23. Berdasarkan hukum kedua Newton, ...sama dengan
massa dikalikan percepatan.
a. gravitasi
c. kecepatan
b. berat
d. gaya
24. Manakah yang paling baik menggambarkan hukum
ketiga Newton ?
a. gerak jatuh
c. gerak roket
b. gerak melingkar
d. gerak lurus

26. Berikut ini yang bukan kerugian dari gaya gesekan


adalah .
a. gaya gesekan mobil dengan udara menyebabkan
kecepatan mobil tidak bisa maksimal
b. ban mobil cepat aus karena gesekan ban mobil
dengan jalan
c. untuk memperlambat gerak sepeda motor maka
dipakai rem cakram
d. gaya gesekan mesin dan kopling menyebabkan
panas, sehingga mesin cepat rusak karena aus

28. Ketika di bumi massa astronot 66 kg. Jika percepatan


gravitasi bulan 1/6 percepatan gravitasi bumi (g = 10
ms-2), maka berat astronot pada waktu di bulan
adalah .
a. 20 N
c. 94 N
b. 72 N
d. 110 N
29. Seorang astronaut memiliki berat 750 N ketika
ditimbang di bumi. Jika percepatan gravitasi bulan 1/6
kali percepatan gravitasi bumi maka berat astronaut
ketika di bulan . . . .Newton
a. 900
b. 400
c. 150
d. 125
Hubungan gaya dan usaha
30. Gaya yang menghasilkan perpindahan disebut ...
a. Usaha c. Daya
b. Energi d. Kerja
31. Perhatikan gambar berikut.

Sebuah balok dipengaruhi oleh dua gaya. Usaha yang


dilakukan kedua gaya tersebut adalah...
a. 115 J
c. 230 J
b. 125 J
d. 250 J
32. Perhatikan gambar berikut.

Jika usaha yang ditimbulkannya adalah 900 J, jarak


perpindahannya sebesar
a. 10 m
b. 15 m
c. 20 m
d. 25 m
33. Sebuah balok kayu ditarik haya mendatar F = 150 N
di atas lantai mendatar yang licin. Pada saat balok
berpindah sejauh 4 meter searah gayanya maka gaya
tersebut telah melakukan usaha sebesar
a. 37, 5 Joule
c. 300 Joule
b. 150 Joule
d.600 Joule

25. Gaya gesekan pada benda saat akan bergerak disebut


.
a. gaya gesekan statis
b. gaya gesekan kinetis
c. gaya gesekan dinamis
d. gaya gesekan elastis
Rumah Pintar Primanesa

Modul Fisika Kelas 8 SMP Semester 1

34. Perhatikan gambar berikut !

Besar usaha yang dilakukan oleh F1 dan F2 adalah....


a. (30 N + 20 N) x (20 m)
b. (30 N 20 N) x (20 m)
c. 30 N x 20 m
d. 20 N x 20 m
35. Manakah yang tidak menyatakan kerja
yang dilakukan terhadap batu?
a. mengangkat batu
b. menggenggam batu
c. melemparkan batu
d. menjatuhkan batu

Rumah Pintar Primanesa

Modul Fisika Kelas 8 SMP Semester 1

Anda mungkin juga menyukai