Anda di halaman 1dari 2

STMIK KHARISMA STANDARD OPERATING SOP

Makassar PROCEDURES RDK

REKRUITMEN DOSEN DAN KARYAWAN Maret 2012

A. Tujuan
Standar Operasional Prosedur Sistem Rekruitmen Dosen dan Karyawan dibuat
untuk menjamin pelaksanaan rekruitmen dosen dapat berjalan tertib dan sesuai
dengan prinsip good governance.

B. Ruang Lingkup
Standar Operasional Prosedur Sistem Rekruitmen Dosen dan Karyawan berlaku
mulai dari klasifikasi kebutuhan tenaga dosen/karyawan, persyaratan standar
minimal pelamar yang diperlukan dan proses seleksi yang dilakukan dalam
menentukan rekruitmen di lingkungan STMIK KHARISMA Makassar.

C. Definisi
Ketua adalah Ketua STMIK KHARISMA Makassar.
Pimpinan STMIK adalah para pejabat yang secara struktural menjabat di
lingkungan STMIK KHARISMA Makassar. Pelamar adalah calon
dosen/karyawan yang memenuhi kriteria yang telah ditentukan.

D. Referensi
1. Undang-undang Guru dan Dosen
2. Peraturan Akademik
3. Standar Akademik

E. Pihak Terkait
1. Ketua
2. Pembantu Ketua I, II dan III
3. Ketua Prodi
4. Pusat Penjaminan Mutu (P2M)

Penjaminan Mutu STMIK Makassar 1

Anda mungkin juga menyukai