Anda di halaman 1dari 2

FLORIKULTURA

A. Pengertian Florikultura

Ilmu Hortikultura yang fokusnya pada bunga.

B. Bentuk-bentuk produk Florikultura:

1. Cut flower bunga potong

2. Flowering potted plants tanaman pot

3. Tanaman hias daun ( indoor)

4. Lansekap plant

5. Cut leaf/cut foliage

6. Filler

7. Bedding plants

8. Terrarium

9. Dishplant

C. Karakteristik produk Florikultura:

- Produk estetika (seni/art)

- Keragaman jenis dan penampilan fisik sangat penting

- Teknik budidaya intensif (struktur plastik, peneduh dan fertigasi)

D. Masalah yang terjadi dalam bisnis tanaman hias dan bunga di Indonesia:

- Perhatian daya beli masyarakat masih rendah

- Kurang pemuliaan

- Terbatasnya dana penelitian

- Kontribusi swasta dalam penelitian masih rendah

- Lemah teknik perbanyakan dan budidaya

C. Karakteristik produk Florikultura:


- Produk estetika (seni/art)

- Keragaman jenis dan penampilan fisik sangat penting

- Teknik budidaya intensif (struktur plastik, peneduh dan fertigasi)

- Terbatasnya modal

- Biaya transportasi tinggi

- Perhatian pemerintah terbatas

Seberapa sih kemajuan yang dapat dilakukan bila dilakukan seorang diri? Bu
Dewi Sukma

Anda mungkin juga menyukai