Anda di halaman 1dari 54

Modul Jaringan internet

PRAKTIKUM10

A. JUDULPRAKTIKUM
BasicMikrotikRB450

B. TUJUANPRKTIKUM
1. Mahasiswa mampu mempelajari cara instalasi, konfigurasi,
maintenancedantroubleshootpadaMikrotikRouterOS
2. Mahasiswa mampu mempelajari mode konfigurasi WinBox,
WebFigdanTelnet

C. TEORIDASAR
Mikrotik RouterOS merupakan system operasi Linux base
yang diperuntukkan sebagai network router. Didesain untuk
meemberikan kemudahan bagi penggunanya. Administrasinya
bisa dilakukan melaluin Windows Applicaton (WinBox). Selain
itu instalasi dapat dilakukan pada Standard computer PC
(Personal Computer). PC yang akan dijadikan router mikrotik
pun tidak memerlukan resource yang cukup besar untuk
penggunaan standard, misalnya hanyasebagaiGateway.Untuk
keperluan beban yang besar (network yang kompleks, routing
yang rumit) disarankan mempertimbangkan pemilihan resource
PCyangmemadai.
MikroTik adalah sebuah perusahan kecil berkantor pusat di
Latvia, bersebelahan dengan Rusia. Pembentukannya
diprakarsai oleh John Trully dan Arnis Riekstins. John Trully
adalah seorang berkewarganegaraan Amerika yang berimigrasi
ke Latvia. Di Latvia ia berjumpa dengan Arnis, Seorang sarjana
Fisika dan Mekanik sekitar tahun 1995. John dan Arnis mulai
merouting dunia pada tahun 1996 (misi MikroTik adalah
merouting seluruh dunia). Mulai dengan system Linux dan
MSDOS yang dikombinasikan dengan teknologi WierlesLAN

Modul Jaringan internet

(WLAN) Aeronet berkecepatan 2 Mbps di Moldova, Negara


tetangga Latvia. Prinsip dasarmerekabukanmembuatWireless
ISP (WISP), tetapi membuat program router yang handal dan
dapat dijalankan diseluruh dunia. Latvia hanya merupakan
tempat eksperimen John dan Arnis, karena saat ini mereka
sudah membantu Negaranegara lain termaksuk Srilanka yang
melayanisekita400pengguna.

1. WebFig
WebFig adalah web berbasis RouterOS utilitas yang
memungkinkan anda untuk memonitor, mengkonfigurasi dan
memecahkan masalah Router. Hal ini dirancang sebagai
alternative dan WinBox, keduanya memiliki layout yang sama
dan keduannyamemilikiakseskehamper semua fiturRouterOS
mikrotik Indonesia. Mikrotik Indonesia WebFig dapat diakses
langsung dari Router yang berarti bahwa tidak ada kebutuhan
untukmenginstall.
WebFig adalah tools/utility untuk mengkonfigurasi Mikrotik
Router via web browser. WebFig Router memerlukan software
atauaplikasitambahan(kecualiBrowser).
Karena WebFig bersifat independent maka memungkinkan
untuk mengkonfigurasiRouterlangsungmenggunakanberagam
mobile device tanpa membutuhkan software yang spesifik.
WebFig didesign sedemikian rupa sebagai alternatif pengganti
WinBox, dengan kemampuan mengakses Fitur Router yang
samadenganmenggunakanWinBox.
WebFig dirancang sebagai alternative dari winbox,
keduannya memiliki tata letak yang sama dan keduannya
memilikiakseskehampirsemaufiturRouterOS.

2. WinBox

Modul Jaringan internet

WinBox adalah sebuah utility yang digunakan untuk


melakukan Remote ke server mikrotik kita dalam mode GUI.
JikauntukmengkonfigurasimikrotikdalamtextmodemelaluiPC
itu sendiri,makauntukmodeGUIyangmenggunakanwinboxini
kitamengkonfigurasimikrotikmelaluicomputerclient.
Mengkonfigurasi mikrotik melalui WinBox ini lebih banyak
digunakan karena selain penggunaanya yang mudah, kita juga
tidak harus menghapal perintahperintah console. Untuk
mendapatkan winbox kita bisa mendownloadnya atau bisa juga
mendapatkan dimikrotik anda. Caranya buka browser kita,
tuliskan di addresss bar
http://ipaddressrouter/winbox/winbox.ee atau anda bisa
mendownloadnya.
Fungsi utama winbox adalah untuk setting yang ada pada
Mikrotik. Jadi tugas utamawinboxadalahuntuk menyettingatau
mengaturmikrotikdenganGUIatautampilanDekstop.
Fungsiwinboxlebihrinciadalah:
SettingmikrotikRouter
UntuksettingBandwithJaringanInternet
Untuksettingblokirblokirsebuahsitus

3. Telnet
Telnet adalah perintah user yang berdasarkan protocol
TCP/IP untuk mengakses computer dari jarak jauh (Remote).
Melalui Telnet, administrator atau user lain dapatmenggunakan
protocol HTTP dan FTP untuk mengakses computer jarak jauh,
tetapi hanya login seperti user biasa sesuai dengan hak akses
yangtelahdisetpadacomputeryangdituju.

D. ALATDANBAHAN
a. PC/Laptop
b. UTPCross/Straight

Modul Jaringan internet

c. MikrotikRB450

E. LANGKAHKERJA
1. MasukkanIPmikrotikpadabrowserPClalutekanenter



2. Makamuncultampilanberikut

3. Pilih IP lalu address dan muncul tampilan berikut, pilih add


new

Modul Jaringan internet

4. Lakukan konfigurasi sesuai dengan IP address dan pilih


interface



5. Sehinggatampilansepertiberikut

6. Maka address tertambah, ubah status address dari enable


menjadidissable

Modul Jaringan internet



7. Danaddressbaruberubahstatus

8. Selanjutnyapilihlogoutuntukkeluar




Konfigurasiviatelnet
1. Tampilanweblogpilihtelnet

Modul Jaringan internet

2. Karena tidak langsung membuka command telnet, terlebih


dahulu kita buka windows Run dengan menekan tombol
Win+R pada keyboard dan muncul tampilan berikut, tuliskan
telnet(iptujuan)



3. Lakukanlogin

Modul Jaringan internet

4. Lalumunculsepertiberikut

5. KetikkanIPlaluenter



6. Ketikkanelaluenter

Modul Jaringan internet

7. Munculpemberitahuansepertiini

Modul Jaringan internet

WinboxviaGUI

Modul Jaringan internet

1. Padatampilanmikrotikpilihwinbox



2. muncul tampilan berikut, pilih save terlebih dahulu, simpan
dantentukanlokasipenyimpanannya

3. jikadownloadcompletepilihrun

Modul Jaringan internet



4. selanjutnya tampil interface winbox, untuk mendapatkan
identitas (ip addressnya) klik symbol titik tiga maka secara
otomastisMACdanIPaddressakanmuncul

Modul Jaringan internet

5. pilihMACyangdikehendakilaluconnectkan

Modul Jaringan internet

6. lakukan konfigurasi IP address untuk mikrotiknya, pilih


addressdanmunculipyangterkonfigurasi

7. selanjutnya di new address, isikan ip address, network dan


ubahinterfacenyalaluOkdanmuncultampilanberikut

Modul Jaringan internet

8. konfigurasiipcomputer



9. konfigurasi IP address local computer, setelah itu bukan
windowsrun

Modul Jaringan internet

10. lakukan test koneksi dengan mengetikkan Ipconfig dan


enter

11. pingipaddressmikrotik

Modul Jaringan internet

12. pingipaddressethernet1danpingipaddressEthernet2



13. pingIPaddressEthernet3



14. pingIPaddresskomputer

Modul Jaringan internet


15. testkoneksiviawinbox.lakukanpingdarirouterkekomputer
viawinboxdengancommandyangsama

16. pingIPaddressmikrotik

17. pingIPaddressEthernet1

Modul Jaringan internet

18. pingIPaddressEthernet2

19. Menggantiidentitasrouter.Masukkesystempilihidentity

Modul Jaringan internet



20. MasukkanidentitylaluOksetelahitukeluarpilihexit

Modul Jaringan internet


manajemenlogin
1. masukdiwinboxpilihsystemkemudianuser

2. selanjutnya akan tampil daftar user yang ada, untuk


menambahpilihadd(+)

Modul Jaringan internet


3. isikan name, password, confirm password lalu OK dan user
berhasilditambahkan



4. hasilnya:

Modul Jaringan internet



membatasiwewenang
1. pilihuserklik2kali



2. pada tab group terdapat 3 level, yaitu Full, read dan write.

Modul Jaringan internet

BerikuttampilanuntukFull

3. berikuttampilanReaddanWrite

Modul Jaringan internet

4. dan yang ketiga write. Lalu logout user lama dan login user
baruyangtelahdimodifikasi

F. KESIMPULAN

Modul Jaringan internet

1. Mikrotik RouterOS merupakan system operasi Linux base


yang diperuntukkan sebagai network router. Didesain untuk
meemberikankemudahanbagipenggunanya.
2. WebFig adalah web berbasis RouterOS utilitas yang
memungkinkan anda untuk memonitor, mengkonfigurasi dan
memecahkan masalah Router. WebFig adalah tools/utility
untuk mengkonfigurasi Mikrotik Router via web browser.
WebFig Router memerlukan software atauaplikasitambahan
(kecualiBrowser).
3. WinBox adalah sebuah utility yang digunakan untuk
melakukan Remote ke server mikrotik kita dalam mode GUI.
Jika untuk mengkonfigurasi mikrotik dalam textmodemelalui
PC itu sendiri, maka untuk mode GUI yang menggunakan
winbox ini kita mengkonfigurasi mikrotik melalui computer
client.
4. Telnet adalah perintah user yang berdasarkan protocol
TCP/IP untuk mengakses computer darijarakjauh(Remote).
Melalui Telnet, administrator atau user lain dapat
menggunakan protocol HTTP dan FTP untuk mengakses
computer jarak jauh, tetapi hanya login seperti user biasa
sesuai dengan hak akses yang telah diset pada computer
yangdituju.

Modul Jaringan internet

Anda mungkin juga menyukai