Anda di halaman 1dari 3

PENILAIAN KINERJA

No. Kode : 445/ /SOP-


A/PUSK-
SOP LPS/I/2016
Terbitan : 1

No Revisi : 0

Tgl Mulai : 5/1/2016


berlaku

Halaman : 1/2
PUSKESMAS dr.Harika Putra
LAMPASI Tanda tangan Kepala Puskesmas NIP.198604212011011001

1. Pengertian Kinerja Puskesmas adalah suatu upaya untuk melakukan penilaian

hasil kerja / prestasi puskesmas


2. Tujuan a. Tujuan Umum

Tercapainya tingkat kinerja puskesmas yang berkualitas secara

optimal dalam mendukung pencapaian tujuan pembangunan

kesehatan Kabupaten/Kota

b. Tujuan Khusus

1. Mendapatkan gambaran tingkat pencapaian hasil cakupan dan

mutu kegiatan serta manajemen puskesmas pada akhir tahun

kegiatan

2. Mengetahui tingkat kinerja puskesmas pada akhir tahun

berdasarkan urutan peringkat kategori masing-masing

kelompok.

3. Mendapatkan informasi analisis kinerja puskesmas dan

bahan masukan dalam penyusunan rencana kegiatan

puskesmas dan Dinas Kesehatan Kota untuk tahun yang

akan datang
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No. 445/ /SK-A/Pusk-LPS/I/2016 tentang
Penilaian Kinerja Pelayanan & Penyelenggaraan Di Puskesmas Lampasi
4. Referensi Permenkes 75 Tahun 2014 Tentang Puskesmas
Peraturan Walikota Payakumbuh Nomor Tentang Penetapan Standar
Pelayanan Minimal (SPM) Puskesmas Kota Payakumbuh
Kepmenkes 129 Tahun 2008 Tentang SPM Rumah Sakit
5. Prosedur A. Pra Penilaian Kinerja Puskesmas
1. Penetapan target puskesmas
Indikator dan target pencapaian kinerja setiap kegiatan
ditetapkan oleh SPM BLUD.
2. Menetapkan sasaran mutu dan kinerja sesuai dengan
perencanaan puskesmas
3. Sosialisasi dan penjelasan sasaran mutu dan kinerja pada
penanggungjawab upaya & program puskesmas oleh Kepala
Puskesmas.

PENILAIAN KINERJA

PUSKESMAS
LAMPASI
dr.Harika Putra
NIP.198604212011011001
No. Kode : 445/ /SOP-
A/PUSK-
LPS/I/2016
Terbitan : 1
SOP
No Revisi : 0

Tgl Mulai : 5/1/2016


berlaku

Halaman : 2/2

B. Penilaian Kinerja Puskesmas

1. Petugas penyusun membagikan form capaian kinerja pada

penanggungjawab/koordinator upaya puskesmas untuk diisi.

2. Petugas penyusun menerima form capaian kinerja yang telah diisi

dan direkap.

3. Kepala Puskesmas memeriksa draft capaian kinerja serta

memberikan penilaian sesuai indikator & bobot yang telah

ditetapkan

4. Hasil penilaian disampaikan kepada unit yang terkait atau pada

saat pelaksanaan lokakarya mini puskesmas.

C. Pasca Penilaian Kinerja Puskesmas

1. Menganalisis masalah dan kendala, merumuskan

pemecahan masalah, membuat rencana kegiatan untuk

penyelesaian masalah.
2. Melakukan tindak lanjut berdasarkan rencana kegiatan dan

melakukan evaluasi pelaksanaannya.

6. Unit Terkait
puskesmas
Kepala puskesmas
Kabupaten/Kot
Dinas Kesehatan Kota

Kepala Puskesmas

Perencana Puskesmas

Penanggungjawab/koordinator upaya puskesmas

Penanggungjawab Program

7. Rekaman historis perubahan

No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl mulai


diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai