Anda di halaman 1dari 5

TUGAS KIMIA ORGANIK

NAMA : MARIA F.NENUSIU


NIM : PO 530333216128

TINGKAT I REGULER A
JURUSAN FARMASI
POLTEKKES KEMENKES KUPANG
ARTIKEL :

SENYAWA HIDROKARBON ALKANA & CONTOH


SENYAWANYA DALA BIDANG KEFARMASIAN
Hidrokarbon adalah golongan senyawa karbon yang paling sederhana. Hidrokarbon
adalah sebuah senyawa yang terdiri dari unsur karbon (C) dan hidrogen (H). Walaupun hanya
terdiri dari 2 jenis unsur, hidrokarbon merupakan suatu kelompok senyawa yang besar. Salah
satu contoh senyawa hidrokarbon yang sederhana adalah metana, dengan rumus struktur CH4.

Penggolongan hidrokarbon umumnya berdasarkan bentuk rantai karbon dan jenis


ikatannya. Berdasarkan bentuk rantai karbonnya, hidrokarbon digolongkan kedalam hidrokarbon
alifatik, alisiklik, dan aromatik. Hidrokarbon alfiatik adalah hidrokarbon rantai terbuka,
sedangkan hidrokarbon alisiklik dan aromatic memiliki rantai lingkar (cincin). Rantai lingkar
pada hidrokarbon aromatic berikatan konjugat, yiatu ikatan tunggal dan rangkap yang tersusun
selang seling. Contohnya adalah benzene Semua hidrokarbon siklik yang tidak termasuk
aromatic digolongkan kedalam hidrokarbon alisiklik. Hidrokarbon alisiklik dan aromatic
mempunyai sifat sifat yang berbeda nyata. Sifat hidrokarbon alisiklik lebih mirip dengan
hidrokarbon alifatik. Nama alisklik itu menyatakan adanya rantai lingkar tetapi sifatnya
menyerupai senyawa alifatik.

Berdasarkan kejenuhan ikatan dan tata namanya senyawa hidrokarbon dikelompokkan


kedalam alkana,alkena dan alkuna.

Alkana atau bisa disebut juga dengan parafin adalah senyawa hidrokarbon dimana antar atom C
terjdi ikatan tunggal (Hidrokarbon Jenuh).Memiliki rumus CnH2n +2 sehingga diperoleh deret
homolog.

Aturan pemberian nama alkana mengikuti aturan IUPAC

a) Alkana rantai lurus / tidak bercabang


Namanya sesuai dengan jumlah atom C yang dimilikinya dan diberi awalan n
(n=normal).

Contoh
No . Rumus Molekul Rumus Struktur Nama
1. C4H10 CH4- CH2- CH2 CH3 n-Butana
2. C5H12 CH4- CH2- CH2-CH2-CH3 n-Pentana

b) Alkana yang Bercabang


Mengikuti aturan sebagai berikut :
1. Tentukan rantai yang terpanjang sebagai rantai induk
2. Tentukan nama cabang-cabangnya
3. Berilah nomor atom C pada rantai induk ( cabang yang ditemui pertama
harus serendah mungkin ).

Rantai utama
CH3 CHCH32 CH2 CH2 CH3
Metil
4. Jika terdapat cabang lebih fari satu :
Untuk cabang yang sama dibei awalan
- Dua cabang sama diberi awalan di
- Tiga cabang sama diberi awalan tri
- Empat cabang sama diberi awalan tetra
Untuk cabang yang berbeda penulisan urutannya sesuai dengan
abjad (etil ditulis lebih dahulu dari metil dan awalan tidak
berpengaruh terhadap urutan)
Jika terdapat beberapa pilihan rantai induk yng sama panjang maka
dipilih rantai dengan cabang /alkil yang terbanyak.

5. Penamaan : nomor cabang,nama cabang, ,nama rantai alkana terpanjang /


rantai induk.

Contoh :
Tentukan nama dari hidrokarbon dibawah ini

Dijawab :
Kita menentukan rantai terpanjang
metil

etil

Rantai utama

Metil

Terlihat ada 3 cabang yakni 1 etil dan 2 metil .Penomoran cabang kita pilih
ang angkanya terkecil.Pada aturan no.5 penamaan dimulai dari nomor
cabang,nama cabang, dan nama rantai induk.

Jadi nama dari senyawa hidrokarbon di atas: 3 etil 2,6 dimetil heptana

(lihat aturan nomor 4 cabang etil ditulis lebih dahulu daripada metil karena abjad
nama depannya dahulu abjad e lebih dahulu dari m) Rantai utama terdiri dari
7 atom C maka rantai utamanya bernama heptana.

Isomer alkana adalah senyawa dengan rumus molekul sama,tetapi rumus struktur
(rumus bangunnya) berbeda.Contoh Metana ,etana dan propana tidak berbeda.

Sifat sifat Alkana

- Merupakan senyawa non polar


- Semakin banyak atom C atau semakin besar Mr,semakin tinggi
titik didih.
- Senyawa alkana rantai lurus titik didih lebih tinggi dari senyawa
bercabang.

Contoh
CH3 CH2 CH2 CH3 n Butana (Mr=58)
CH3 CH CH2 2 metil propana (Mr=58)

CH3
- Dengan halogen terjadi ( F2,Br2 ,Cl2 ,dan I2) terjadi reaksi substitusi
atom H.
Contoh CH3 CH3 + Cl2 CH3 CH2Cl (etil klorida)
- Dengan oksigen mengalami reaksi oksidasi
Contoh CH3 CH3 + O2 CO2 +3 H2O
- Senyawa alkana mengalami reaksi eliminasi atom H
Contoh CH3 CH3 CH2 = CH2 + H2
Alkana bisa juga disebut sebagai paraffin. Paraffin sendiri di tinjau dari aspek
farmakologi, paraffin liquid digunakan sebagai zat aktif untuk obat konstipasi
yang bertindak sebagai laksatif emolien/ lubrikan.

Ditinjau dari aspek farmasetis, paraffin liquid biasa digunakan


sebagai fase minyak/pembawa dalam sistem emulsi,baik sediaan semisolid
maupun sediaan cair.Dalam dunia kefarmasian ada banyak senyawa alkana yang
sering digunakan misallnya etanol . etanol digunakan sebagai bahan baku untuk
pembuatan obat. Namun tentu saja obat obatan ini disertai dengan petunjuk dokter
agar lebih tepat dalam penggunaannya.Selain senyawa etanol ada juga senyawa
eter. Eter adalah senyawa kimia yang memiliki gugus eter (atom oksigen yang
diikat oleh 2 substituen). Senyawa eter biasa digunakan pelarut dan obat bius pada
operasi.

DAFTAR PUSTAKA

Achmad, Peter dan Tupamahu,M.S.2001. Penununtun Belajar Kimia, Bandung :PT.Cipta Aditya

Stanley Dennis 1992, Penuntun Belajar Kimia Organik dan Hayati ITB

Fessenden Jannss 1997 Dasar- dasar Kimia Organik Bina Aksara Jakarta

Pengantar Kimia Organik dan Hayati Bandung ITB.

Anda mungkin juga menyukai