Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PEMBELAJARAN SEMSTER

Fakultas : Ilmu Kesehatan


Program Studi : Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Mata Kuliah : Biokimia
Kode Mata Kuliah :
Semester : II (Dua)
Bobot : 2 (1 SKS Kuliah dan 1 SKS Praktikum)
Standar Kompetensi : Mahasiswa mampu menganalisis reaksi dan proses kimia di dalam tubuh makhluk hidup serta memiliki
kemampuan dalam menerapkan konsep dasar biokimia dalam penerapan K3 di tempat kerja dengan
baik dan benar.

Pertemuan Kemampuan Akhir Indikator Materi Pokok Metode PENILAIAN Referensi


Ke- Pembelajara
yang direncanakan Jeni
n Kriteria Bobot
s
1 1. Menguraikan 1. Menguraikan konsep 1. Konsep dasar biokimia Concept Tes 1. Kebena 25% a, b, c
konsep dasar dasar biokimia 2. Organisasi biologi Learning ran
Biokimia 2. Menguraikan organisasi molekuler makhluk mengur
biologi molekuler hidup (sel prokariot, FGD aikan
makhluk hidup (sel eukariot) mater
prokariot, eukariot) 2. Keaktif
an
mahasi
swa

1
2,3,4,5,6,7 2. Menguraikan 1. Menguraikan struktur 1. Struktur dan fungsi Cocept Tes 1. Kebena 25%
struktur dan fungsi dan fungsi karbohidrat karbohidrat Learning ran
karbohidrat, asam 2. Menguraikan struktur 2. Struktur dan fungsi asam mengur
amino dan amino dan polipeptida FGD aikan
dan fungsi asam amino
polipeptida, 3. Struktur dan fungsi materi
protein, lipid dan dan polipeptida protein 2. Partisip
membran, asam 3. Menguraikan struktur 4. Struktur dan fungsi lipid asi/kea
nukleat serta enzim dan fungsi protein dan membran ktifan
4. Menguraikan struktur 5. Struktur dan fungsi asam mahasi a, b, c
dan fungsi lipid dan nukleat swa
membran 6. Katalisis dan kinetika
enzim
5. Menguraikan struktur
dan fungsi asam nukleat
6. Menguraikan katalisis
dan kinetika enzim

8,9,10,11, 5. Menguraikan 1. Menguraikan prinsip- 1. Prinsip-prinsip Concept Tes 1. Kebena 25% a, b, c


12 konsep prinsip metabolisme metabolisme Learning ran
metabolisme dan dan bioenergitika 2. Bionergitika mengur
bioenergitika FGD aikan
3. Menguraikan 3. Metabolisme
mater
metabolisme karbohidrat 2. Partisip
karbohidrat 4. Siklus asam sitrat asi/kea
4. Menguraikan siklus 5. Metabolisme lipid ktifan
asam sitrat 6. Metabolisme nitrigen mahasi
5. Menguraikan swa
metabolisme lipid
6. Menguraikan
metabolisme nitrogen

2
13,14,15 4. Mendeskripsikan 1. Menguraikan konsep 1. Konsep transformasi Cocept Tes 1. 25%
konsep tansformasi informasi informasi biologi Learning Kebenar
trasformasi biologi 2. Replikasi DNA an
informasi biologi FGD mengurai
2. Menguraikan replikasi 3. Ekspresi gen
dan rekayasa kan
genetik DNA 4. Sintesis protein materi
3. Menguraikan ekspresi
gen dan sistesis protein

Referensi
a. Philip, K and Gregory B.R. 2002. Schaum Easy Outlines Biochemistry. The McGraw Hill Companies.
b. Yohanis, N. 2013. Biokimia Dasar. Bandung: Penerbit Rekayasa Sains.
c. Murray, dkk. 2003. Biokimia Harper. Edisi 2003. Jakarta: EGC

Anda mungkin juga menyukai