Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
CAPAIAN PEMBELAJARAN
Di akhir kuliah mahasiswa mampu:
mendeskripsikan struktur membran sel
menjelaskan dasar molekuler membran sel
menyebutkan tipe-tipe protein membran
mendeskripsikan transportasi molekul melewati membran sel
PENGANTAR
- Permukaan sel
berperan sebagai
penghalang difusi
Membrane
bilayer
bebas dari cat ke
dalam sel dari fluida
ekstraseluler
Choline
Phosphate
Glycerol
Fatty acids
Hydrophilic
head
Hydrophobic
tails
Ekor
hidrofobik
STRUKTUR DAN ORGANISASI MEMBRAN
Pada fosfolipida lapis ganda
Terutama 2 lapis fosfolipida; ekor nonpolar menghadap ke dalam dan
kepala polar menghadap keluar
Mengandung kolesterol pada sel hewan
Lentur, memungkinkan protein bergerak dalam lapis ganda
STRUKTUR DAN ORGANISASI MEMBRAN
Polar
hydro-philic
heads
Nonpolar
hydro-phobic
tails
Polar
hydro-philic
heads
STRUKTUR DAN ORGANISASI MEMBRAN:
FLUIDITAS MEMBRAN
Molekul-molekul membran berada dengan interaksi hidrofobik yang relatif
lemah.
Sebagian besar lipida dan beberapa protein melintas secara lateral pada
bidang membran, tetapi jarang bolak-balik (flip-flop) dari satu lapis
fosfolipida ke lapis yang lain.
Fluiditas membran dipengaruhi oleh temperatur. Jika temperatur sejuk,
membran berubah dari keadaan lentur ke padat karena fosfolipida lebih
berdekatan.
Fluiditas membran juga dipengaruhi oleh komponennya. Membran yang
kaya asam lemak tidak jenuh lebih lentur dibandingkan dengan yang
didominasi oleh asam lemak jenuh karena belitan pada ekor asam lemak
tidak jenuh pada lokasi ikatan ganda mencegah pengepakan yang ketat.
STRUKTUR DAN ORGANISASI MEMBRAN:
FLUIDITAS MEMBRAN
Carbohydrate
Glycolipid
Microfilaments C-terminus
of cytoskeleton Cholesterol Peripheral Integral
CYTOPLASMIC
protein protein a Helix SIDE
FUNGSI MEMBRAN SEL
Meregulasi aliran senyawa ke dalam dan ke luar sel dan antarorganel sel
dan sitosol
Mendeteksi pembawa pesan khemis yang sampai di permukaan
Menghubungkan sel yang berdekatan melalui pertemuan (junction)
membran
Menancapkan sel ke matriks ekstraseluler
FUNGSI UTAMA PROTEIN MEMBRAN
1. Transpor. (Kiri) Protein yang terbentang pada membran menyediakan saluran
hidrofilik melintasi membran yang selektif untuk zat terlarut tertentu. (Kanan) ATP
Protein transportasi lain mengangkut substansi dari satu sisi ke sisi lain dengan
mengubah bentuk. Beberapa protein menghidrolisis ATP sebagai sumber energi Enzymes
OSMOSIS
Selectively
Water molecules
permeable mem-
cluster around
brane: sugar mole-
sugar molecules
cules cannot pass
through pores, but
water molecules can
Osmosis
Water moves from an area of higher
free water concentration to an area
of lower free water concentration
TEKANAN OSMOTIK
Tekanan osmotik suatu larutan merupakan tekanan yang diperlukan untuk
menjaganya setimbang (equilibrium) dengan H2O murni
Semakin tinggi konsentrasi zat terlarut dalam suatu larutan, semakin tinggi
tekanan osmotiknya
Tonisitas merupakan kemampuan suatu larutan menyebabkan suatu sel
mendapatkan atau kehilangan air berdasarkan konsentrasi zat terlarut
TONISITAS
Isotonik: jika [zat terlarut] 2 larutan sama
Hipertonik: jika [zat terlarut] suatu larutan lebih tinggi, dan [pelarut] lebih rendah
Hipotonik: jika [zat terlarut] suatu larutan lebih rendah, dan [pelarut] lebih tinggi
Na+
Na+
K+