Anda di halaman 1dari 12

1.

Melakukan Perekaman Data Tanpa Validasi


a. Perekaman data tanpa validasi adalah kegiatan perekaman data tanpa
adanya suatu proses pengecekan terhadap data yang direkam baik antar data
itu sendiri maupun terhadap data lain.
b. Khusus untuk automated data entry (menggunakan scanner), penghitungan
Angka Kredit didasarkan atas kecepatan scanner dalam dokumen per jam (s),
dan jumlah dokumen yang dikerjakan (d).
Rumus yang digunakan: ( 0.00468 x d ).
s
Kegiatan lain yang setara dalam katagori ini adalah :
- Membuat E-BOOK dengan cara mengubah buku ke dalam media
elektronik yang sederhana; dan
- Membuat dokumen dalam rangka kegiatan tata kelola TIK.
Contoh: Menuangkan konsep kebijakan dalam bentuk Rancangan Keputusan
Menteri Keuangan (RKMK) tentang kebijakan TIK/ Rancangan
Peraturan Menteri Keuangan (RPMK) tentang kebijakan TIK.
Satuan Hasil : Karakter
Angka Kredit : 0,001
Batasan Penilaian : Setiap 1000 karakter yang direkam dihitung
secara proporsional
Pelaksana : Pranata Komputer Pemula

Bukti Fisik :
Catatan Perekaman Data Tanpa Validasi (Contoh pada Lampiran 12), dan pola
perhitungan secara proporsional disertai contoh dokumen yang direkam.
Lampiran 12. Template Bukti Fisik : Melakukan Perekaman Data Tanpa
Validasi

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN REPUBLIK INDONESIA


DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI
DIREKTORAT INFORMASI KEPABEANAN DAN CUKAI
SUBDIREKTORAT......

JENIS KEGIATAN :
Melakukan Perekaman Data Tanpa Validasi (Angka Kredit 0,004; Pranata Komputer Pelaksana Pemula)

NAMA URAIAN TANGGAL KETERANGAN


NO DOKUMEN PEREKAMAN PEREKAMAN Perhitungan
(Nilai Angka Kredit Yang Diusulkan)
Uraikan jumlah 0.015
Sebutkan dokumen yang Sebutkan Perhitungan
nama direkam beserta tanggal jumlah
01 (contoh dokumen yang direkam
dokumen yang keterangan lain pelaksanaan karakter X
direkam terkait kegiatan perekaman angka kredit terlampir)
perekaman

dst.

Tempat, tanggal pembuatan


dokumen

Nama Pejabat Pranata Komputer


Nip. Pejabat Pranata Komputer
Contoh Bukti Fisik : Melakukan Perekaman Data Tanpa Validasi

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN REPUBLIK INDONESIA


DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI
DIREKTORAT INFORMASI KEPABEANAN
DAN CUKAI SUBDIREKTORAT......

JENIS KEGIATAN :
Melakukan Perekaman Data Tanpa Validasi (Angka Kredit 0,004; Pranata
Komputer Pelaksana Pemula)

NAMA URAIAN TANGGAL KETERANGAN


NO DOKUMEN PEREKAMAN PEREKAMAN Perhitungan
(Nilai Angka Kredit Yang Diusulkan)
0.015
Dokumen Rekam 15000 15000/1000 (contoh dokumen yang direkam
01 05-03-2005
Ekspor karakter x 0,001 terlampir)
Rekam 21000 0.047
Dokumen dokumen dengan (0,00468 x (contoh dokumen yang direkam
02 07-03-2005
Impor scanner, 2100 21000)/2100 terlampir)
dokumen/jam

dst.

Jakarta, 10 Maret 2010

Kurniawan
NIP 060000000
2. Melakukan Perekaman Data Dengan Validasi
Perekaman data dengan validasi adalah kegiatan merekam / memasukkan data
ke dalam suatu media komputer dengan menggunakan suatu program aplikasi
perekaman/pemasukan data yang dilengkapi proses pengecekan / validasi
terhadap data yang dimasukkan baik antar data itu sendiri maupun terhadap data
lain yang diperlukan untuk pengecekan hasil perekaman.
Kegiatan lain yang setara dalam katagori ini adalah :
- Kegiatan yang dilakukan oleh service desk; dan
- Membuat dan melakukan pemutakhiran Knowledge Base dan atau
CMDB.

Satuan Hasil : Karakter


Angka Kredit : 0,004
Batasan Penilaian : Setiap 1000 karakter yang direkam dihitung
secara proporsional
Pelaksana : Pranata Komputer Pemula
Bukti Fisik :
Catatan Perekaman Data Dengan Validasi (Contoh pada Lampiran 13) disertai
contoh dokumen yang direkam.
Lampiran 13. Template Bukti Fisik : Melakukan Perekaman Data
Dengan Validasi

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN REPUBLIK INDONESIA

BIRO HUBUNGAN MASYARAKAT SEKRETARIAT DAERAH


BAGIAN PENGOLHAN DATA ELEKTRONIK

JENIS KEGIATAN :
Melakukan Perekaman Data Dengan Validasi

URAIAN TANGGAL KETERANGAN


NO NAMA DOKUMEN PEREKAMAN PEREKAMAN Perhitungan
(Nilai Angka Kredit Yang Diusulkan)

Uraikan jumlah 0.178


Dokumen yang Perhitungan
Sebutkan nama Sebutkan tanggal
Direkam dan jumlah
01 Dokumenyang Pelaksanaan
Keterangan lain karakter X (contoh dokumen yang direkam
Di rekam perekaman
Terkait kegiatan angka kredit terlampir)
perekaman

dst.

tempat, tanggal laporan dibuat

Nama Pejabat Pranata Komputer


Nip. Pejabat Pranata Komputer
Contoh Bukti Fisik : Melakukan Perekaman Data Dengan Validasi

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN REPUBLIK INDONESIA

BIRO HUBUNGAN MASYARAKAT SEKRETARIAT DAERAH


BAGIAN PENGOLHAN DATA ELEKTRONIK

JENIS KEGIATAN :
Melakukan Perekaman Data Dengan Validasi

KETERANGAN
URAIAN TANGGAL
NO NAMA DOKUMEN Perhitungan (Nilai Angka Kredit Yang
PEREKAMAN PEREKAMAN
Diusulkan)

Rekam 200 0.178


dokumen, 223 ((200x223)/100)
01 Data Pegawai 05-03-2005
karakter per x 0,004 (contoh dokumen yang direkam
dokumen terlampir)

dst.

Jakarta, 5 Maret 2010

Kurniawan
NIP 060000000
3. Melakukan Verifikasi Perekaman Data
Verifikasi perekaman data adalah kegiatan merekam ulang isian dokumen ke
dalam media komputer guna pengecekan kebenaran isian hasil perekaman
sebelumnya. Kegiatan tersebut meliputi kegiatan cleansing data.
Satuan Hasil : Karakter
Angka Kredit : 0,001
Batasan Penilaian : Setiap 1000 karakter yang diverifikasi dihitung
secara proporsional
Pelaksana : Pranata Komputer Pemula

Bukti Fisik :
Catatan Verifikasi Perekaman Data (Contoh pada Lampiran 14) disertai contoh
dokumen yang diverifikasi.
Lampiran 14. Template Bukti Fisik : Melakukan Verifikasi Perekaman Data

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN REPUBLIK INDONESIA

BIRO HUBUNGAN MASYARAKAT SEKRETARIAT DAERAH


BAGIAN PENGOLHAN DATA ELEKTRONIK

JENIS KEGIATAN :
Melakukan Verifikasi Perekaman Data

NAMA URAIAN VERIFIKASI TANGGAL KETERANGAN


NO DOKUMEN PEREKAMAN DATA VERIFIKASI Perhitungan
(Nilai Angka Kredit Yang Diusulkan)
Perhitungan 0.050
Sebutkan nama Uraikan hal-hal terkait jumlah
Tanggal
01 dokumen yang perekaman seperti karakter X (contoh dokumen yang diverifikasi
pelaksanaan
diverifikasi jumlah dokumen, dsb terlampir)
angka kredit

dst.

tempat, tanggal laporan dibuat

Nama Pejabat Pranata Komputer


Nip. Pejabat Pranata Komputer
Contoh Bukti Fisik : Melakukan Verifikasi Perekaman Data

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN REPUBLIK INDONESIA

BIRO HUBUNGAN MASYARAKAT SEKRETARIAT DAERAH


BAGIAN PENGOLHAN DATA ELEKTRONIK

JENIS KEGIATAN :
Melakukan Verifikasi Perekaman Data

NAMA URAIAN VERIFIKASI TANGGAL KETERANGAN


NO DOKUMEN PEREKAMAN DATA VERIFIKASI Perhitungan
(Nilai Angka Kredit Yang Diusulkan)

Verifikasi 250 dokumen, 0.050


((250x200)/10
01 Data Pegawai 200 karakter 05-03-2005 (contoh dokumen yang diverifikasi
00) x 0,001
per dokumen terlampir)

dst.

Jakarta, 5 Maret 2010

Kurniawan
NIP 060000000
4. Membuat Laporan Hasil Perekaman Data
Laporan perekaman data adalah laporan yang berisi kegiatan perekaman data
dari seluruh / beberapa operator perekaman data yang berada dalam unit kerja
secara rutin setiap bulan.

Satuan Hasil : Laporan


Angka Kredit : 0,053
Batasan Penilaian : Satu laporan per bulan
Pelaksana : Pranata Komputer Pelaksana

Bukti Fisik :
Laporan bulanan yang menguraikan kegiatan perekaman operator berisi
banyaknya dokumen yang direkam, nama dokumen, jadwal perekaman data, dan
keterangan lain (Contoh pada Lampiran 18).
Lampiran 18. Template Bukti Fisik : Membuat Laporan Hasil
Perekaman Data

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN REPUBLIK INDONESIA


( uraian unit eselon I instansi Pranata Komputer bekerja)
( uraian unit eselon II instansi Pranata Komputer bekerja)
( uraian unit eselon III instansi Pranata Komputer bekerja)

JENIS KEGIATAN :
Membuat Laporan Hasil Perekaman Data
Bulan -

JADUAL KETERANGAN
URAIAN JUMLAH
NO NAMA DOKUMEN PEREKAMAN (Nilai Angka Kredit
DOKUMEN DOKUMEN
DATA Yang Diusulkan)

Uraikan Sebutka
Sebutkan nama Sebutkan
dokumen n
01 Dokumen yang jadwal
yang Jumlah
direkam pelaksanaan
direkam dokumen

dst
.

tempat kerja, tanggal laporan dibuat

Nama Pejabat Pranata Komputer


Nip. Pejabat Pranata Komputer
Contoh Bukti Fisik : Membuat Laporan Hasil Perekaman Data

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN REPUBLIK INDONESIA


( uraian unit eselon I instansi Pranata Komputer bekerja)
( uraian unit eselon II instansi Pranata Komputer bekerja)
( uraian unit eselon III instansi Pranata Komputer bekerja)

JENIS KEGIATAN :
Membuat Laporan Hasil Perekaman Data
Bulan Januari 2010
JADUAL KETERANGAN
JUMLAH PEREKAMAN
NO NAMA DOKUMEN URAIAN DOKUMEN (Nilai Angka Kredit Yang
DOKUMEN DATA Diusulkan)

01 Data_WP Data Wajib Pajak 100 Minggu I

02 Data_KPP Data KPP 20 Minggu II

dst.

Jakarta, 31 Januari 2010

Kurniawan
Nip. 060000000

Anda mungkin juga menyukai