Anda di halaman 1dari 1

PENILAIAN PENGENDALIAN OBAT,PENYEDIAAN DAN

PENGGUNAAN OBAT
276/B9/SOP/PKM-
No. Dokumen :
TRR/II/2016
No. Revisi : -
SOP Tgl. Terbit : 09Februari 2016
Tgl.
: 09Februari 2016
MulaiBerlaku
Halaman : 1/1

PUSKESMAS dr.H.Anjasmoro.
TERARA NIP. 19810218 201001 1 007

1. Pengertian Pengendalianadalahsuatukegiatanuntukmemastikantercapainyasasaran yang


diinginkansesuaidenganstrategidan program yang
telahditetapkansehinggatidakterjadikelebihandankekurangan/kekosonganobat
di unit pelayanankesehatandasar.
2. Tujuan Agar tidak terjadi kelebihan dan kekosongan obat di unit pelayanan dasar.
3. Kebijakan SuratKeputusanKepalaPuskesmasNomor99/B9/SK/PKM-
TRR/II/2016TentangPenyediaanObat Yang MenjaminKetersediaanObatDi
PuskesmaasTerara
4. Refrensi BukuPedomanPengelolaanObatPublikdanPerbekalanKesehatan di
Puskesmas, DirektoratJenderalPelayananKefarmasiandanAlatKesehatan,
Depkes RI Jakarta, cetakankedua 2004
5. AlatdanBahan 1. ATK
2. LPLPO
6. Prosedur/Langka 1. Petugas farmasimemperkirakan/menghitungpemakaian rata-rata per
h-langkah bulan di PuskesmasIndukdanseluruh unit
pelayananuntukmenentukanstokkerja
2. Petugas Farmasi menentukanstok optimum yaitujumlahstokobat yang
diserahkankepada unit pelayanan agar
tidakmengalamikekurangan/kekosongan
3. Petugas farmasi Menentukanstokpengamanyaitujumlahstok yang
disediakanuntukmencegahterjadinyasesuatuhal yang tidakterduga
4. Petugas farmasi Menghitungwaktutungguyaituwaktu yang
diperlukandarimulaipemesanansampaiobatditerima.
5. Petugas farmasi melakukanpenangananobathilang,
obatrusakdankadaluwarsa
6. Petugas farmasi mengawasi penggunaan obat di sub unit dengan
pengawasan LPLPO
7. Petugas farmasi menerapkan pemakaian obat rasional dalam praketek.
8. Petugas farmasi mencatat obatobatan yang kosong
9. Petugas farmasi mengajukan pengebonan obat tambahan apabila terjadi
kekosongan.
10. Petugas farmasi melengkapi obatobatan yang dibutuhkan.
7. Unit T erkait Ruang Farmasi
8. DokumenTerkait LPLPO

Anda mungkin juga menyukai