Anda di halaman 1dari 12

RANGKUMAN SINGKAT SKDI KUKEL (BERDASARKAN UJIAN TGL 23 JULI)

Ini hanya pengingat saja, jangan di turutin banget, utamakan belajar sebelumnya
Kalau merasa ragu buka Fitzpatrick , jangan buku lain. Soalnya kampus kita nurut ke Fitzpatrick
Semoga berhasil,

Fluor Albus (Keputihan)


1. Kandidiasis vulvovaginalis

Sangat gatal, discharge seperti susu + gambaran keju pecah-pecah dan kenta;
Terapi :
o clotrimazol tab vag 200 mg / 3hari
o nystatin tab vag 100.000 IU
o oral
Fluconazol 150 mg single dose
Itrakonazol 100 mg selama 3 hari

2. Trikomonas Vaginalis

Discharge berbau , nyeri saat seks


Vulva eritem, discharge berwarna kuning kehijauwan, dan
Strawberry serviks
Pmx lab :
o Ph 4.5- 7
o Sniff tes +
o Sediaan langsung NacL T.vaginalis bergerak berflagel
Terapi : metronidazole 2x500 mg selama 7 hari

3. Bakterial vaginosis

Gatal ringan, discharge putih tebal


Ph >7.2 sangat basa
Pmx lab :
o Tes amin dengan KOH 10% bau seperti ikan (amin menguap)
o Histologi ada clue cell (epitel squamous yang dikerubungi bakteri)
Terapi metronidazole 2x500 mg 7 hari

INFEKSI MENULAR SEKSUAL karena bakteri


1. Urethritis Gonorhea
Laki-laki Wanita
Keluar cairan putih mukopurulent dari oue Tak bergejala
Dysuria Dysuria
Sering BAK (anyang anyangan) Discharge vagina tak seperti biasa
Oue ektropion (mouth fish) Bisa sampe radang panggul
Testis bengkak

Pemeriksaan lab
o Gram DGNI (diplokokus gram negatif intrasel ) + dan >5
o Gold -> kultur thyer martin
Terapi
o Inj. Ceftriaxon 250 mg
o Cefixime 400 mg , sediaan 100 mg (4dd1)
o Doksisilin 2x100 mg 7 hari
o Azithromisin 1 gram (2dd1)

2. Urethritis Non gonore

Dissuria
Discharge serous purulent
DGNI (-)
TERAPI
o Doksisiklin 2x100 mg 7 hari
o Cefixim 400 mg
o Azitromisin 1 gram

3. Ulkus Molle (chancroid)

Etiologi Haemophilus ducrey , gram negatif


UKK pertama berbentuk macula pustule ulkus kotor
o Ulkus kotor
o Tepi menggaung
o Sangat nyeri
o Ada kissing lession
Pmx lab unna peppenheim school of fish (basil berbaris) kayak ikan berbaris
Terapi
o Azitromisin 1g PO
o Ceftriaxone 250 mg inj
o Ciprofloksasin 500 mg po 3 hari

Untuk Lymphogranuloma venerorum(LGV) dan granuloma inguinale (donovanosis) ga


keluar kemarin tapi baca baca aja
Infeksi menular seksual VIRUS
1. sifilis
Disini aku jelasin cara singkat , lebih enak baca fitzpatrick

Sifilis std primer


o Ingat khas disini adalah ulkus durum
o Ulkus bersih tak bergaung, tanpa nyeri dan ada indurasi
o Pmx laboratorium lapang pandang gelap
Sifilis sekunder
o Ada gejala lain seperti pada lesi wajah, tangan
o Khas pada wanita kondiloma lata
o Pemeriksaan lab serologi treponemal dan non treponemal
Sifilis tersier
o Khas nodul granulomatosa
o Plaq granulomatosa
o Gumma

stadium terapi Alternative alergi penisilin


Jika hamil Tidak hamil
Sifilis primer dan Benzathine penisilin Eritromisin 4x 500 Doksisiklin 2x100
sekunder dosis 2,4 juta IU, IM mg hari selama 14 mg juta / hari
single dose hari selama 30 hari
Sifilis laten Benzatin penisilin Eritromisin 4x 500 Doksisiklin 2x100
2,4 juta IU 1x per mg hari selama 30 mg juta / hari
minggu dan selama hari selama 30 hari
3 minggu berturut Atau
(jadi total 7,2 juta) Ceftriaxone 1 gr
IM/hari selama 10
hari
Atau engga penggantinya adalah
Penisilin prokain 600.000 IU

2. herpes genitalis

Etiologi HSV 1-2


Ukk nya vesikel kecil bergerombol, jika pecah membentuk ulkus dangkal
Sangat nyeri
Terapi : Acyclovir 5x 200 mg 7 hari

Infeksi menular seksual


Nyeri Tanpa nyeri
Gonorrhoe sifilis
Ulkus mole
Herpes genitalis
LGV
Granuloma inguinale
Infeksi Virus
1. Veruka vulgaris

Ingat dalam menentukan suatu veruka adalah bentuk UKK yang khas yaitu berbendol-
berbendol (verucous)
Penyebab utama : human papilloma virus
Selain itu harus juga tau medikamentosanya
o Jika ada fasilitas elektrokauter
o Jika tidak : bisa pake asam salisilat yang keratolitik 50%

2. Kondiloma akuminata

Jelas bentuknya : varicous pada bagian labium wanita (Jengger Ayam)


Etiologi : HPV tipe 6,11 dll
Pmx penunjang : di totol acetowhite nanti ada muncul warna putih pada bagian yang
sakit
Terapi :
o Elektrokauter
o Trikloroasetat 25%
o Podofilin (ingat ini Kontra indikasi pada ibu hamil)

3. Moluskum Kontagiosum

Ingat khas pada penyakit ini ada papul membentuk kubah ditengahnya ada umbilikated
(cengklokan)
Pmx penunjang biasanya ga perlu tapi di histopatologi nya ada badan moluskum
Terapi : Cukup di ekstraksi badan moluskumnya

4. Herpes Zooster

Ingat Zooster hanya terjadi saat reinfeksi Varicella zoster virus


Reinfeksi hanya dermatomal
Ingat zooster Ukknya khas
o Vesikel yang bergerombol herpetiform dan menyebar dermatomal
Zoosteriform
Pmx penunjang : Tzank -> sel datya berinti banyak (Giant multinucleated cells)
Tatalaksana :
o Acyclovir : 5x800 mg (sediaan 200 mg , 400 mg, 800mg)
o Valasiklovir : 3x1000 mg (sediaan 500 mg)
o Famsiklovir : 3x500 mg
o Nah jika vesikel belum pecah kasih bedak kaladin
o Jika vesikel pecah AB topikal mupirocin
5. Morbili

Ingat Morbili ruam kemerahan yang menyebar dari belakang telinga ke seluruh
tubuh
Trias Morbili 3C Coryza , Cough , Conjungtivitis
Karena ini virus self limited hanya butuh supportif seperti antipiretik dan vitamin A

6. Varisela

Ingat Varicella adalah Infeksi dari Varicella zooster virus


Varisela ukknya khas : ruam -> papul -> Vesikel tear drops -> pecah jadi krusta dan
mongering
Nah beda nya dengan zooster lesinya ini tidak bergerombol ya
Lesi di mulai dari wajah , badan dan menyebar ke extremitas
Pmx penunjang tzank
Terapi : 5x 800 mg acyclovir
Oiya di sini jika ibu mengalami infeksi dari varisela dapat menyebabkan beberapa
sindrom komplikasi
o Umur kehamilan muda Varicella kongenital syndrome
o Umur kehamilan preterm dan aterm (menjelang kelahiran) Neonatal varisela

PIODERMA
1. Impetigo bulosa

Ingat di sini nya adala bula hipopion (bula tipis mudah pecah)
Dan karena mudah pecah biasanya datang ada gambaran kolaret

2. impetigo krustosa

Gambarannya mesti krusta kekuningan (honeycrust)


Nah yang perlu di ingat juga predileksinya kayak di hidung, mulut dll
Terapi :
o Anggap ajalah sama biar gampang ngingat
Topikal : mupirosin (bactoderm) / asam fusidat
Sistemik : Klindamisin , eritromisin

3. Karbunkel

Nah yang paling khas disini ada gambaran nodul-nodul yang bergabung jadi satu
Setelah bergabung ada bagian tengahnya berbentuk kerucut
Terapi : samakan saja kayak impetigo

4. Eritrasma
Disini dilihat adalah gambaran ukk yang eritem berbatas tegas
Khas lainnya adalah jika di lampu wood corral red (merah bata)
Etiologinya ini bakteri corynobacterium minutissimum (lupa ejaan)
Terapi : eritromisin, klindamisin

5. eripsipelas

Disini ad gambaran sangat merah (eritem) dan ada panas dan nyeri
Terapinya disini sama saja , tapi perlu lah kompres Nacl untuk redain panasnya

7. Scrofuloderma

Ini adalah gambaran Tb pada jaringan Kutis


Untuk gejalanya harus di lihat dulu ada gejala TB
Selanjutnya identifikasi pada kelainan kulitnya : kulit kenyal lunak terus membuat ulkus
yang memanjang
Untuk terapi ikut saja OAT

8. Lepra

Ingat harus paham UKK lepra , 3 cardinal sign dari lepra


Selanjutnya tentukan sesuai klasifikasi WHO saja (pausi ato multibasiler)
Cara nentukannya baca buku aja
Kalo sudah ditentukan pemilihan terapinya adalah :
o Pausibasiler 1 lesi : Rifampisin(600 mg) , Ofloksasin (400 mg), monosiklin
(100mg)
o Pausi basiler 2-5 lesi : Rifampisin (600mg 1x sebulan) dan dapson 100mg setiap
hari
o Multibasiler : Rifampisin 600mg/hari, dapson 100mg/hari , Lampren(clofazimin)
300mg/bulan dan dosis harian 50mg/hari
Nah di lepra ada namanya Indeks morfologi dan Indeks bakteriologi
o Gunanya adalah untuk identifikasi keberhasilan terapi
o Untuk IB ada positif 1 sampe 6 baca teksbook
o Untuk IM jika IM nya adalah 0% maka dianggap telah bebas pengobatan
Reaksi lepra ada 2 macam
o Reversal hipersent tipe 4 (gambaran macula atau terbentuk lesi baru)
o ENL darinamanya aja jelas Eritema nodusum leprosum jadi ukknya nodul
Terapinya dosis 40 mg prednisone tapering off (baca teksbook
gampangnya)
TINEA

Ingat dunia tinea hanya 3


o Microsporum
o Tricophyton
o Epidermophyton
o Jadi Kandida dan Pityriasis versikolor bukan Tinea
Tinea capitis
o Grey patch warnanya abu abu, nah jika pake lampu woods hijau
kekuningan
o Black dot di bagian pangkal rambut bakal keliatan titik warna hitam
o Kerion tipe inflamasi gambarannya berwarna merah
o Tinea favosa khas skutula (skuama berpustul) dan berbau tikus (mousy
odor)
Terapi :
o Sistemik :
Griseofulvin DOC kalau ada ini di soal pake ini aja, tapi kalo gak ada
bisa ketokonazol / itrakonazol . itrakonazol itu lebih bagus tapi lebih
mahal
Ketokenazol : (200 mg) 1 dd 1 2 minggu
Itrakonazol : (100 mg ) 1 dd 1 selama 2 minggu
o Topikal :
Shampoo ketomed
Ketokonazol cr 2 %
Jadi kalau ada soal terus pilihannya sistemik ato kream, mending jawab
sistemik aja
Tinea corporis, cruris
o Bentuknya khas lah , central healing, tepi aktif bersquama
o Ingat korporis itu badan , kalau kruris itu selangkangan
o Terapi : sama saja lah kayak diatas ya , tapi tanpa shampoo ketomed

Tinea Pedis
o Interdigital (disela jari)
o Moccasin foot (hyperkeratosis , kayak bersisik lah kakinya)
o Tinea subakut
o Terapi samain aja

Tinea Unguium
o Nah liat di bagian kukunya , kukunya pucat, bewarna kayak Kuning, mudah
pecah dan retak
o Untuk jenisnya baca ya pertumbuhan kuku
o Nah disini ada perbedaan jelas antara karena jamur ato candida
kalo candida di sisi-sisi kukunya ada gambaran eritem
kalo di tinea tidak ada

o terapi :
sistemik paling bagus itu itrakonazol
topikal loprox nail laquer (tapi ingetin ini mahal) cara pakenya di kutek
skin sebanyak 3x seminggu
Pemeriksaan lab untuk tinea

kalo soalnya minta langsung KOH 10% hifa panjang berderet , dan bersekat
kalo minta definitive kultur pake Suboroud agar

Pityriasis Versikolor

Etiologi Malasezia furfur


Ukk macula hipopigmentasi dengan squama tipis,
Nah pemeriksaan fisik khas ini adalah finger nail sign (digaruk)
Kalo lampu woods kuning keemasan
Kalo pmx Koh 10% spaghetti meatballs (hifa pendek , spora bulat)
Terapi samain aja biar gampang

Candidiasis Kutis

Gambaran hampir sama seperti tinea tapi ada lesi satelit , nah gambarannya itu papul-
papul
Pmx penunjang pseudohifa
ada beberapa gambaran :
o Oral thrust (candida pada mulut)
o Intertriginosa (dilipatan lipatan
o Diaper rash (biasanya pada bayi pake popok)

Terapi : pokoknya golongan azol

Penyakit kulit akibat kutu dan parasite


1. Cutaneus Larva migrans
Etiologi cuman ada 2 , Ancylostoma caninum dan A. brazilinese
Ukk jelas papul dan lesi berkelok kelok eritem dan membentuk terowongan
Ingat bentuknya di kulit kayak benang , kayak cacing masukin ke kulit
Terapi : Albendazol 400 mg selama 3 hari / bedah beku

2. Scabies

Ingat scabies ini penyakit berumat banyak


Dia punya 3 tanda cardinal : pruritus nocturnal, ada lesi terowongan (bisa saja bentuk
papul pas pemeriksaan fisik) , dan menyerang pada orang sekitar (anggota rumah ato
anak asrama)
Pmx penunjangnya ink burrow test
Terapi :
o Permetrin 5% (Scabimite) seluruh badan diemin 8 jam baru di bilas dan
diulang 1 minggu lagi (DOC)
o Lindane 1%
o Sulfur presipitatum 4-20%
Nah ini aman untuk neonates dan ibu hamil
Ujian kemarin keluar utk ibu hamil

3. Pedikulosis dan phytirus pubis

Kalo kemarin ujian keluarnya yang phytirus pubis


o Dan yang ditanya tempat kasih obatnya dimana aja di alis, selangkangan dan
pubis
Terapi : permetrin 1 % dan malathion 0,5%

DERMATITIS
Kalau ujian kemarin yang keluar DKI, DKA dan atopi aja

Nah kalo atopi yang kita tau barrier skin nya kan tipis , maka diperlukan pencegahan
pemakaian handbody ato lotion
o Nah kalo pengen yang beneran dari pabrikan pakenya NOROID (tapi mahal)
o Tapi kemarin sih di soal aku ingetnya pake emolien
Atopi wajib lah di pelajari kriteria hanifin rajka ya
DKA ingat ada suatu allergen , dan ini harus terpajan sering nah makanya ini masuk
hipersensitifitas tipe IV
DKI ada suatu bahan iritan yang iritatif kalo kemarin soal sih detergen
Terapi :
o Hindari pajanan
o Kalo dibagian kulit tipis (wajah) pake hidrokortison kream
o Kalo kulit lebih tebel potensi kuat
o Klabetasol furoat
o Mometason
o Betametason dipropionat

Eritrosquamosa
1. psoriasis Vulgaris

Jangan pernah lupakan 3 tanda cardinal :


o Bercak lilin (korsvlek phenomenon)
o Aupitz sign
o Koebner phenomenon
Nah untuk histopatologi
o Pemanjangan papillary dermis
o Hyperkeratosis dan parakeratosis
o Abses monroe
Terapi
o Methotrexate (MTX)
o Hindari stress, dan trauma minor
o Kemarin kayaknya soalnya tentang stress ato apa gitu
o Soalnya ada psoriasis yang diberikan kortikosteroid bisa jadi generalized
pustulosa blablabla (lupa aku namanya ada di fitzpatrick)
2. dermatitis seboroik

Ingat gambarannya squama greasy (berminyak) karena ada peradangan kelenjar minyak
Biasanya di rambut scalp, kumis, wajah dan jenggot
Terapinya kortikosteroid + ketokonazol ya (karena bisa aja keterlibatan M. fur fur)

3. pityriasis rosea

Ukk khas berupa lesi besar (mother patch/ herald patch)


Ada gambaran fenomena cemara terbalik (lesi yang mengikuti lipatan tubuh)
Terapi supportif aja , karena ini self limited

4. Eritroderma

Gambarannya ada squama tebal yang menyelubungi kulit


Etiologinya bisa drug eruption, perluasan dermatitis seboroik dan keganasan (sezary)
Terapi kortikosteroid

Penyakit kelenjar sebasea dan ekrin


Yang keluar kemarin miliaria dan hidradenitis supuratif

Miliaria terbagi jadi : kristalina, rubra, profunda


Terapi bedak kaladin

Hidradenitis supuratif
Di bagian ketiak ada nodul ulserasi nyeri
Terapi AB sistemik (eritromisin, clindamisin)
Kompres dan eksisi

Allergodermi

Nah yang keluar disini pelajari tentang skin prick test dan patch tes
Disini pelajari tentang bedanya urtikaria dan angioedema
o Urtikaria hanya lokal
o Kalo angioedem sampe dermis , subkutis dan submukosa jadi bisa bengkak
bangeet
Pelajari juga urtikaria dermatografisme (urtikaria fisik)
o Nah disini pemeriksaannya di buat garis bentuk X di kulit white
dermatografism
Terapi Anti histamine , cetirizine , loratadin

SJS dan TEN

Ingat SJS < 10% BSA (body surface area) 1 BSA 1 telapak tangan kalau ten >30%
+epidermolisis
Kemarin ujian yang ditanya sel leukosit yang meningkat eusinophil
SJS dan TEN hipersensitifitas 3 karena reaksi kompleks imun
Nah kemarin ujian juga ditanya dasar pemilihan kortikosteroidnya (missal DM dan HT)
o Mineralkortikoid retensi cairan (cari jenisnya apa)
o Glukokortikoid meningkatkan glukosa (cari jenisnya apa aku taunya cm dexa)

Penyakit pigmentasi
Kemarin keluar tentang vitiligo , dan melasma aja pelajari ya gampang
Kalau vitiligo depigmentasi pigmennya berkurang untuk terapinya liat di fitzpatrik disana ada
alur terapinya
Kalau melasma hiperpigmentasi pigmennya bertambah biasanya paling bagus obatnya
hidrokuinon 2,5% tapi baca teksbook ya lebih jelasnya

KEGANASAN
Yang keluar cuman BASALIOMA ( Karsinoma sel basal)
Gambaran khas , ada pearly appereance, dan teleangiektasis
Kalau buat belajar bisa tentang melanoma
Ada yang namanya ABCDE
A : asimetris
B : berbatas tidak tegas
C : color macem macem warnanya
D: diameter >6 mm E : elevasi

Anda mungkin juga menyukai