Anda di halaman 1dari 3

BLEFARITIS

A. Kelopak Mata (Palpebrae)


Terdiri atas lapisan superfisial dan
profunda.
Lapisan superfisial
o Lapisan kulit yang tipis
o Terdapat kelenjar keringat
o Di sekitar folikel bulu mata
terdapat :
Kel.keringat termodifikasi (Kel.
Moll)
Kel. Sebasea termodifikasi (Kel.
Zeis)
o Terdapat M.Orbicularis oris
utk tutup mata (N.fasialis)
o Terdapat M.Levator Palpebrae
utk buka mata
(N.okulomotorius)
Lapisan Profunda
o Lempeng tarsal (tarsal plate)
mempertahankan bentuk
palpebra
o M.tarsal bagian dari
M.levator palpebra yang masuk
ke lempeng tarsal
o Konjungtiva palpebra
o Kelenjar sebasea (meibom/tarsal)
membentuk lapisan berminyak
pada tear film, shg dpt mencegah
evaporasi
Gambar 1. Anatomi & Histologi Kelopak Mata

B. Blefaritis
Blefaritis merupakan peradangan pada kelopak mata. Jika peradangan terjadi pada
tepi kelopak, biasanya melibatkan folikel dan kelenjar rambut.
Etiologi : infeksi dan atau alergi yang berjalan kronis.
o Infeksi :
Bakteri : Staphylococcus (paling umum), Streptococcus dan ,
pneumococcus, dan pseudomonas
Parasit : Phytiriasis Palpebrum
Vektor : Demodex folliculorum
Gejala umum :
o Kelopak mata merah
o bengkak
o Sakit
o Eksudat lengket
o Epiforia (pengeluaran air mata secara berlebihan)
o Terkadang disertai sensasi benda asing dan iritasi okular kronik.
Beberapa jenis blefaritis :
No Jenis Gejala Tatalaksana
. Blefaritis
1. Blefaritis o Kelopak mata merah - antibiotik lokal / topikal
bakterial o Bengkak (kasus ringan)
antibiotik o Sakit biasanya eritromisin
tergantung o Eksudat lengket atau basitrasin
bakteri o Epiforia (pengeluaran air mata - antibiotik sistemik
kasual secara berlebihan) (kasus berat)
- kompres hangat
- membersihkan kelopak
dari kotoran, krusta, dll
2. Blefaritis o Biasanya pada laki-laki usia - Kompres hangat
seboroik lanjut - Memperbaiki
o Keluhan umum : mata kotor, kebersihan kelopak
panas, dan sensasi benda mata : scrub kelopak,
asing dibersihkan dengan
o Air mata berbusa pada kantus shampoo bayi
lateral - Jika ada tanda infeksi
o Hiperemia dan hipertrofi papil sekunder : antibiotik
pada konjungtiva
o Terdapat krusta pada kelopak
o Biasanya pasien juga
mengalami dermatitis seboroik
pada kulit kepala dan sekitar
mata
3. Blefaritis virus
Herpes zoster o Rasa sakit pada daerah yg - Pengobatan
terkena simtomatik
o Malaise - Analgesik
o Terdapat vesikel dan infiltrat - Steroid superfisial di
o Keluhan terlihat pada mata daerah lesi tanpa
dan kelopak mata atas yang masukk ke dalam mata
dipersarafi oleh N.trigeminus
pars oftalmika yang
mengalami lesi
Herpes o Terdapat vesikel kecil disertai - Tidak membutuhkan
simpleks eritema pengobatan spesifik
o Krusta kuning basah pada tepi - Jika ada infeksi
bulu mata sekunder : antibiotik
o Kedua kelopak lengket sistemik atau topikal
- Antivirus (asiklovir)
dapat diberikan pada
infeksi dini

Moluskum o Terdapat benjolan dengan - Tidak spesifik


kontagiosum bagian tengah bergaung pada - Ekstirpasi benjolan
kelopak - Antibiotik lokal :
o Terkadang disertai mencegah infeksi
konjungtivitis sekunder
4. Blefaritis o Terdapat skuama atau krusta - Perbaikan kondisi
Jamur: pada pangkal bulu mata yang sistemik pasien
- Infeksi jika dikupas tidak - Memperbaiki
superfisial menimbulkan luka kebersihan kelopak
- Infeksi o Terasa panas dan gatal mata dengann shampo
jamur o Pada pasien kelainan bayi
dalam metabolik atau gangguan - Antijamur
imunitas
5. Blefaritis o Terdapat iritasi dan kusta pada - Bersihkan parasit yang
pedikulosis tepi kelopak menempel, dpat
o Terlihat adanya parasit pada dilakukan dgn
bulu mata membuang parasit
o Pasien memiliki riwayat atau memotong bulu
higiene yang buruk mata
- Pemberian salep
amoniated 3%
- Eritromisin dan
basitrasin topikal dapat
mencegah infeksi
sekunder

Berdasarkan bentuk dibagi menjadi


o Blefaritis skuamosa
terdapat skuama berupa sisik-sisik halus & krusta di kelopak dan tepinya,
yang tidak berdarah walau dikelupas
disebabkan oleh kelainan metabolik atau jamur
o Blefaritis ulseratif
Etiologi : S.aureus (tersering)
Terdapat ulserasi berwarna kekuningann yang bila diangkat akan
mengeluarkan darah di sekitar bulu mata
Skuama bersifat kering dan keras, yang jika dikelupas akan menimbulkan
luka
Dapat disertai madarosis (rontok bulu mata) jika berlangsung kronik dan
dalam.
o Blefaitis angularis
Etiologi : S.aureus (tersering)
Lesi pada kantus lateral atau medial
Dapat mengganggu fungsi lakrimalis
Komplikasi : konjungtivitis, keratitis, hordeolum, kalazion, trikiasis(bulu mata
tumbuh ke dalam), madarosis

Blefaritis moluskum Blefaritis pedikulosis Blefaritis seboroik

Blefaritis atopik

Anda mungkin juga menyukai