Anda di halaman 1dari 3

Proses pembuatan Botol Galon

Polimer

A. Thermoplastic
Dipanaskan meleleh
Didinginkan kembali kesifat semula

Contoh : Polietilen, polipropilen, polistiren

B. Thermoset
Dipanaskan meleleh
Didinginkan tidak kembali kesifat semula

Contoh : Poliurethane, epoksi, elastomer

Botol GALON 1500 ml

Material Produk (Polietilen)

- Memiliki fleksibilitas pada suhu ruang dan suhu rendah


- Kedap air
- Tahan terhadap zat kimia
- Dapat disambung dgn dipanaskan (dipatri)
- Dapat berwarna-warni

(Polietilen)

Proses Pembuatan

Langkah-Langkah proses Pembuatan

1. Pembuatan cetakan Mengunakkan CNC


2. Proses injeksi plastik cair kedalam cetakan (Injection molding)
3. Proses injeksi jadi (Injection molding)
4. Meniupkan udara kedalam cetakan (blow molding)
5. Pendinginan produk
6. Finishing

Pembuatan Cetakan Dengan Mesin CNC


PROSES PEMBUATAN CETAKAN DI MESIN CNC

Cetakan

PROSES INJECTION MOLDING

PROSES PEMBUATAN BOTOL GALON (BLOW MOLDING)

PROSES PEMBUATAN TUTUP BOTOL GALON (INJECTION MOLDING)


APLIKASI

REFERENSI

- Diktat Proses Produksi 1


- Diktat Material Teknik
- Amstead,B,H.Teknologi Mekanik Jilid 1dan2.Penerbit Erlangga, Jakarta. 1992
- Prof. Ir. TATA SURDIA MS.Met.E, Pengetahuan Bahan Teknik, Jakarta

Anda mungkin juga menyukai