Anda di halaman 1dari 1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang Masalah


Zaman sekarang kecantikan sudah menjadi modal dasar dalam

berpenampilan, apalagi memiliki kulit yang putih adalah impian semua wanita,

berbagai cara kadang dilakukan untuk memutihkan kulit tubuh dan wajah agar

terlihat menawan sepanjang hari, termasuk melakukan perawatan kulit di dokter

kecantikan atau salon kecantikan. Dan tentunya harus menyiapkan biaya yang

cukup mahal. Terlebih apabila tidak memiliki waktu luang untuk pergi ke dokter

dan harus menyiapkan biaya yang tidak sedikit untuk melakukan perawatan

kulit. Dan lebih baik untuk melakukan perawatan kulit dirumah saja dengan cara

yang praktis dan dapat dilakukan kapan saja dengan memanfaatkan susu sapi.
Seperti yang kita ketahui, susu merupakan bahan pangan yang kaya

akan nutrisi dan menyehatkan. Oleh karena itu susu masuk kedalam menu

makanan gizi seimbang empat sehat lima sempurna. Jenis susu sapi

merupakan susu yang paling banyak dikonsumsi dan dimanfaatkan oleh

manusia. Susu tidak hanya dapat dikonsumsi sebagai menu sehat namun juga

dapat dimanfaatkan untuk perawatan tubuh,dan kecantikan. Maka dari itu,

penulis membuat karya tulis yang berjudul Manfaat Susu Sapi Terhadap Kulit ini

bertujuan untuk mengetahui manfaat dalam mengkonsumsi susu sapi pada

kesehatan siswa siswi SMA khususnya bagi kulit.

Anda mungkin juga menyukai