Anda di halaman 1dari 3

1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Gejala yang esensial adalah selalu adanya komponen dari nyeri atau

gangguan abdomen bagian atas. Untuk membedakannya dari ICS (Irritable

Colon Syndrome) dikatakan bahwa dyspepsia meliputi gejala-gejala yang

berpredominasi pada abdomen bagian atas. Sejak pemakaian istilah

dyspepsia hingga sekarang banyak timbul bermacam-macam batasan

mengenai dyspepsia.1
Dari hasil survei awal yang dilakukan oleh peneliti dari data registrasi

di Ruang Penyakit Dalam Rumah Sakit Pertamina Bintang Amin Bandar

Lampung tahun 2017 bulan januari, didapatkan bahwa dyspepsia merupakan

penyakit nomor satu terbanyak yang mendapatkan pengobatan di Ruang

Penyakit Dalam Rumah Sakit Pertamina Bintang Amin Bandar Lampung.


Berdasarkan latar belakang diatas maka peneliti ingin melakukan

penelitian mengenai gambaran dyspepsia pada pasien di Ruang Penyakit

Dalam Rumah Sakit Pertamina Bintang Amin Bandar Lampung.


1.2 Rumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang diatas maka rumusan masalahnya adalah

Bagaimana kasus Dyspepsia di Ruang Penyakit Dalam Rumah Sakit

Pertamina Bintang Amin Bandar Lampung pada bulan januari 2017?

1.3 Tujuan Penelitian


1.3.1 Tujuan Umum
2

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kasus Dyspepsia di

Ruang Penyakit Dalam Rumah Sakit Pertamina Bintang Amin Bandar

Lampung pada bulan Januari 2017.


1.3.2 Tujuan Khusus

a. Mengetahui distribusi usia pada penderita Dyspepsia di Ruang Penyakit

Dalam Rumah Sakit Pertamina Bintang Amin Bandar Lampung pada

bulan januari 2017.

b. Mengetahui distribusi jenis kelamin pada penderita Dyspepsia di Ruang

Penyakit Dalam Rumah Sakit Pertamina Bintang Amin Bandar Lampung

pada bulan januari 2017.

c. Mengetahui karakteristik pola makan pada penderita Dyspepsia.

d. Menurunkan angka kejadian Dyspepsia dengan memberikan penyuluhan

tentang Dyspepsia

1.4 Manfaat Penelitian

1.4.1 Bagi Penulis

a. Menambah wawasan dan pengetahuan tentang dyspepsia.

b. Sebagai tugas surveilans selama menjalani Kepaniteraan Klinik Senior

Departemen Ilmu Kesehatan Masyarakat di Rumah Sakit Pertamina

Bintang Amin Bandar Lampung.

1.4.2 Bagi Institusi Pendidikan


3

Diharapkan dapat menambah bahan bacaan dan bisa sebagai data penelitian

selanjutnya.

1.4.3 Bagi Masyarakat

Dapat digunakan untuk menambah pengetahuan tentang dyspepsia.

1.5 Ruang Lingkup Penelitian

Peneliti membatasi ruang lingkup pada subjek yaitu penderita

dyspepsia. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan februari yang dilakukan di

Ruang Penyakit Dalam Rumah Sakit Pertamina Bintang Amin Bandar

Lampung. Jenis penelitian surveilans ini adalah Surveilans Kesehatan ;

Surveilans Penyakit.

Anda mungkin juga menyukai