Anda di halaman 1dari 19

LESSON PLAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Greatest Common Factor (GCF) and


Least Common Multiple (LCM)
Faktor Persekutuan Terbesar (FPB)
dan Faktor Persekutuan Terkecil (KPK)

MATHEMATIC SUBJECT
MATA PELAJARAN MATEMATIKA
SEKOLAH DASAR SHAFIYYATUL AMALIYAH
T.A. 2017 - 2018
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

School Name : SD Shafiyyatul Amaliyyah


Nama Sekolah : SD Shafiyyatul Amaliyyah
Subjek : Mathematic
Mata Pelajaran : Matematika
Class / Semester : VI/1
Kelas/Semester : VI/1
Time Allocation : 2 X 35 minutes
Alokasi Waktu :2 X 35 menit
Competency Standards : 1. Perform integer arithmetic operation in problem solving
Standar Kompetensi : 1. Melakukan operasi hitung bilangan bulat dalam pemecahan
masalah
Basic Competencies : 1.1 Using the properties of arithmetic operations including
mixed arithmetic operations, GCF and LCM.
Kompetensi Dasar : 1.1. Menggunakan sifat-sifat operasi hitung termasuk operasi
hitung campuran, FPB dan KPK.
Indicator :
1. Determine GCF (Greatest Common Factor) of two or three numbers
Menentukan FPB (Faktor Persekutuan Terbesar) dari dua atau tiga bilangan
2. Determining LCM (Least Common Multiple) of two or three numbers
Menentukan KPK (Kelipatan Persekutuan Terkecil) dari dua atau tiga bilangan
3. Determine GCF (Greatest Common Factor) and the LCM (Least Common Multiple) in
same time
Menentukan FPB (Faktor Persekutuan Terbesar) dan KPK (Kelipatan Persekutuan
Terkecil) sekaligus
4. Application GCF (Greatest Common Factor) and the LCM (Least Common Multiple) in
daily life.
Penerapan FPB (Faktor Persekutuan Terbesar) dan KPK (Kelipatan Persekutuan
Terkecil) dalam kehidupan sehari-hari.

A. Learning Objectives / Tujuan Pembelajaran


After learning the student is expected to be implemented :
Setelah proses pembelajaran dilaksanakan diharapkan siswa dapat :
1. Determine GCF (Greatest Common Factor) of two or three numbers
Menentukan FPB (Faktor Persekutuan Terbesar) dari dua atau tiga bilangan
2. Determining LCM (Least Common Multiple) of two or three numbers
Menentukan KPK (Kelipatan Persekutuan Terkecil) dari dua atau tiga bilangan
3. Determine GCF (Greatest Common Factor) and the LCM (Least Common Multiple) in
same time
Menentukan FPB (Faktor Persekutuan Terbesar) dan KPK (Kelipatan Persekutuan
Terkecil) sekaligus
4. Application GCF (Greatest Common Factor) and the LCM (Least Common Multiple) in
daily life
Penerapan FPB (Faktor Persekutuan Terbesar) dan KPK (Kelipatan Persekutuan
Terkecil) dalam kehidupan sehari-hari

B. The character of the students are expected :


Karakteristik siswa yang diharapkan :
1. Discipline / Disiplin
2. Diligent / Tekun
3. Thorough / Teliti
4. Never give up / Pantang menyerah
5. Curiosity / Rasa ingin tahu
6. Creative / Kreatif
7. Honesty / Kejujuran

C. Materials / Materi
GCF (Greatest Common Factor) and LCM (Least Common Multiple)
FPB (Faktor Persekutuan Terbesar) dan KPK (Faktor Persekutuan Terkecil) (terlampir)
D. Learning Method / Metode pembelajaran
1. Lecture/Ceramah
2. Talking Stik modification/Talking Stik modifikasi

E. Learning Activities / Kegiatan pembelajaran


Activities / Kegiatan
Time
Teacher / Guru Student / Siswa Allocation /
Alokasi Waktu
a. Preliminary activities / 10 minutes
10 menit
Kegiatan Awal (Apersepsi)
1. Opened the lesson with greetings, Answer the greetings and news
attendance of students and asked about today.
about today. Menjawab salam dan kabar
Membuka pelajaran dengan hari ini.
salam, mempresensi siswa dan
menanyakan kabar hari ini.
2. Delivering learning objectives to
be achieved, the student can
determine the GCF and LCM two
or three numbers and apply in Attention to teachers' learning
daily life objectives delivered.
Memperhatikan tujuan
Menyampaikan tujuan
pembelajaran yang
pembelajaran yang akan dicapai,
disampaikan guru.
yaitu siswa dapat menentukan
FPB dan KPK dua atau tiga
bilangan serta menerapkan
dalam kehidupan sehari-hari.

3. Reminiscent of previous material


is about finding number of
factors, prime factors and prime
factorization.
Mengingatkan materi Attention the teacher and give
sebelumnya yaitu tentang the positive feedback.
Memperhatikan dan memberi
mencari faktor bilangan, faktor umpan balik positif terhadap
prima, dan faktorisasi prima. guru.

4. Providing motivation:
if the material is controlled well
by the students will be able to
assist students in solving daily
problems associated with GCF
Attention the motivation of
and LCM.
teachers and ready to learning
For example:
process.
Patrick has 35 pieces of candy Memperhatikan motivasi dari
and chocolate 40. Will be given guru dan siap untuk belajar.
to his friends. Each child will be
given the same sweets and
chocolates.
a. How many children can be in
order to get the same parts?
b. How many sweets and chocolate
every child received?
Questions such as how to find a
lot of children who will receive
and how much candy and
chocolate that will be accepted by
the same amount? can easily be
dealt with using the GCF.
Memberikan motivasi apabila
materi ini dikuasai dengan baik
oleh siswa maka akan dapat
membantu siswa dalam
menyelesaikan masalah sehari-
hari yang berkaitan dengan FPB
dan KPK.
Misalnya :
Patrick mempunyai 35 buah
permen dan 40 coklat. Akan
diberikan kepada teman-
temannya. Setiap anak akan
diberi permen dan coklat yang
sama.
a. Berapakah anak yang dapat
diberi agar mendapat bagian
yang sama?
b. Berapa banyak permen dan
coklat yang diterima setiap
anak?
Pertanyaan seperti gimana
Attention the teacher.
mencari banyak anak yang akan
Memperhatikan guru.
menerima dan berapa banyak
permen dan coklat yang akan
diterima dengan jumlah yang
sama? dapat dengan mudah kita
selesaikan menggunakan FPB.

5. Delivering learning model to be


used today is more exciting than
previous meetings, the learning
model is Talking Stik
Menyampaikan model
pembelajaran yang akan
digunakan hari ini lebih seru dari
pertemuan-pertemuan
sebelumnya, yakni model
pembelajaran Talking Stik.
b. Main Activities / Kegiatan Inti 55 minutes
Application of Talking Stik. Through respect and attention 55 menit
Penerapan Talking Stik
of teachers and the students
1. Teacher explains the general
listening and answering the
material of GCF and LCM by
question of the teachers.
using the power point. Melalui rasa hormat dan
Guru memberikan penjelasan perhatian siswa mendengarkan
materi tentang FPB dan KPK pernyataan guru dan
dengan menggunakan media menjawab pertanyaan dari
power point. guru.
2. Teacher gives exercises to do. Students work on the problems
Guru memberikan latihan soal that exist in the powerpoint
untuk dikerjakan. slides.
Siswa mengerjakan soal yang
ada dislide powerpoint.

3. After a time working on is Students collect his work.


finished, the teacher instructed Siswa mengumpulkan hasil
the students to collect his work. pekerjaannya.
Setelah waktu mengerjakan
selesai, guru menginstruksikan
siswa untuk mengumpulkan hasil
pekerjaannya.

4. Teachers give a bottle containing Students who received a bottle


green beans to one of the of work in front of the class
students, the students who and other students noticed,
received a bottle at work on the after working on the front of
problems on the board, and the student is entitled to give a
students who hold the bottle right bottle to a friend. And so on
to choose his friends to do the until all the problems worked
question. And so on until all the out.
problems worked out. Siswa yang mendapat botol
Guru memberikan botol yang mengerjakan di depan kelas
berisi kacang hijau kepada salah dan siswa yang lain
satu siswa, siswa yang menerima memperhatikan, setelah
botol mengerjakan soal di papan mengerjakan soal didepan
tulis, dan siswa yang memegang siswa tersebut berhak
botol berhak memilih temannya memberikan botol kepada
untuk mengerjakan soal temannya. Begitu seterusnya
selanjutnya. Begitu seterusnya sampai semua soal di
sampai semua soal di kerjakan. kerjakan.

5. Teacher corrects problems with


explaining one by one. For those Students pay attention to the
who do answer wrong, he will be teacher's explanation. Then
punished, he sing with swaying students answer one came
movements move a bottle forward to sing and sway with
containing a green bean. a bottle containing green
Guru mengkoreksi soal dengan beans. Siswa memperhatikan
menjelaskan satu per satu. Bagi penjelasan guru. Kemudian
yang mengerjakan jawabannya siswa yang jawabannya salah
salah, dia akan mendapatkan maju kedepan untuk bernyanyi
hukuman, yaitu bernyanyi dan bergoyang dengan
dengan bergoyang menggerak- menggunakan botol berisi
gerakan botol yang berisi kacang kacang hijau.
hijau.
c. Closing Activities / Kegiatan 5 minutes
Akhir 5 menit
Concluded with the teachers of
1. Helping students to conclude that
students who have studied the
the material has been studied.
material.
Membantu siswa untuk Bersama guru siswa
menyimpulkan materi yang telah menyimpulkan materi yang
dipelajari. telah dipelajari.
Attention
2. Meminta siswa untuk
teachers presented information.
mempelajari materi yang akan
Memperhatikan informasi
dibahas pada pertemuan
yang disampaikan guru.
berikutnya.
Students answer greetings.
Siswa menjawab salam.
The teacher closes the lesson with
a greeting.
Guru menutup pelajaran dengan
salam.

F. Media/Learning Resources / Media/Sumber belajar


1. Book Package / Buku Paket
Active Matematika: Gunanto, Khafid M. 2010. Active Matematika for Elementary
School Year 6A Semester 2. Jakarta: Esis Erlangga.
2. Laptop
3. LCD
4. Bottle/Botol

G. Assesment / Penilaian
1. Exercises (Attachment)
Latihan soal(terlampir)
2. Rubric assesment exercises (Attachment)
penilaian latihan soal (terlampir)

Mengetahui, Medan, 17 Maret 2017


Ka. SD Shafiyyatul Amaliyyah Guru Bidang Studi Matematika

Azhar Fauzi M.Pd.I Didi Rianto, S.Pd


ATTACHMENT 1 / LAMPIRAN 1
Materials / Ringkasan Materi

A. GCF (Greatest Common Factor)


FPB (Faktor Persekutuan Terbesar)
Dou you still remember material about the GCF you learned in Year 4 and 5? GFC of two
numbers is the common factor of those numbers which is the greatest.
Ingatkah kalian materi FPB yang telah kalian pelajari di kelas IV dan V? FPB dari dua
bilangan adalahfaktor persekutuan dari kedua bilangan tersebut yang paling besar.
Example/Contoh:
What is the GFC of 18 and 24?
Berapakah FPB dari bilangan 18 dan 24?
Answer/Jawab:
The factor of 18 and 24 can be found by decomposing the multiplication factors on integers.
Faktor 18 dan 24 dapat dicari dengan menguraikan faktor-faktor perkalian bilangan bulat.
so, the factor of 18 are 1, 2, 3, 6, 9, and 18.
jadi, faktor-faktor dari 18 adalah 1, 2, 3, 6, 9 dan 18.
so, the factor of 24 are 1, 2, 3, 4, 6, 8, 12, and 24.
jadi, faktor-faktor dari 18 adalah 1, 2, 3, 4, 6, 8, 12, dan 18

The factor of 18 are 1 , 2 , 3 , 6 , 9 , 18


Faktor dari 18 adalah 1 , 2 , 3 , 6 , 9 , 18
The factor of 24 are 1 , 2 , 3 , 4 , 6 , 8 , 12 , 18
Faktor dari 24 adalah 1 , 2 , 3 , 4 , 6 , 8 , 12 , 18
The same factors ( common factors) we get from 18 and 24 are 1 , 2 , 3 , and 6.
The greathes common factors (GCF) of 18 and 24 is 6.
Faktor yang sama (faktor persekutuan) dari 18 dan 24 adalah 1 , 2 , 3 , dan 6.
FPB dari 18 dan 24 adalah faktor persekutuan terbesar dari 18 dan 24, yaitu 6.
There are other ways to find GCF of two or more numbers.
Berikut ini adalah cara lain untuk mencari FPB dari dua atau tiga bilangan.
1. Using prime factorization
Dengan faktorisasi prima
18 24
2 9 2 12
3 3 2 6
2 3
18 = 2 x 3 x 3 = 2 x 32

24 = 2 x 2 x 2 x 3 = 23 x 3

The GCF of the two numbers is chosen by the same factors with the smallest exponent.
FPB dari keduanya dipilih faktor yang sama dengan pangkat terkecil.
So, GCF / Jadi, FPB = 2 x 3 = 6

Remember/Ingat !
To find GCF we only take the same numbers or which owned by all numbers which have the
smallest power.
Untuk mencari FPB hanya diambil bilangan yang sama dari semua bilangan tetapi yang
memiliki pangkat terkecil.

2. Using tables
Dengan menggunakan tabel
a. First, find the factors of 18 and then circle them.
Mula-mula temukan faktor dari 18, kemudian lingkarilah
b. Now, circle the factors of 24
Sekarang, lingkari faktor 24

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24

From the table above, the numbers which are circled twice are common factors of 18 and 24.
The factors are 1, 2 , 3 , and 6. The factor biggest number is 6.
Thus, the GCF of 18 and 24 is 6
Dari tabel diatas, angka yang dilingkari ganda adalah faktor persekutuan dari 18 dan 24,
yaitu 1 , 2 , 3 , dan 6. Pilih faktor persekutuan terbesar, yaitu 6.
Jadi, FPB dari 18 dan 24 adalah 6.
B. LCM (The Least Common Multiple)
KPK (Kelipatan Persekutuan Terkecil)
LCM is the smallest number that is the multiple of two or more other numbers.
KPK dari dua bilangan merupakan bilangan yang bukan nol dan merupakan kelipatan
terkecil dari dua bilangan tersebut. Berikut ini adalah beberapa cara menentukan KPK dari
dua bilangan atau lebih bilangan.

There are other ways to find LCM of two or more numbers.


Berikut ini adalah cara lain untuk mencari KPK dari dua atau tiga bilangan.
Example/Contoh:
What is the LCM 12 and 30?
Tentukan KPK dari 12 dan 30!
Answer/Jawab:
1. Listing multiples for each number
Dengan cara menuliskan kelipatannya
The multiples of 12 are 12 , 24 , 36 , 48 , 60 , 72 , 84 , 96 , 108 , 120 , . . .
Kelipatan 12 adalah 12 , 24 , 36 , 48 , 60 , 72 , 84 , 96 , 108 ,120 , . . .
The multiple of 30 are 30 , 60 , 90 , 120 , 150 , 180 , . . .
Kelipatan 30 adalah 30 , 60 , 90 , 120 , 150 , 180 , . . .
The common multiplesof 12 and 30 are 60, 120 and so on.
Since the least common is 60, the LCM of 12 and 30 is 60.
Kelipatan persekutuan dari 12 dan 30 adalah 60, 120, dan seterusnya.
Karena persekutuan terkecilnya adalah 60, maka KPK dari 12 dan 30 adalah 60.

2. Using prime factorization


Dengan cara faktorisasi prima
12 30
2 6 2 15
2 3 3 5
To determine the LCM, all the prime numbers are selected. However, if there is any same
number, chose the number with largest exponent.
Untuk menentukan KPK, semua bilangan prima dipilih. Akan tetapi, jika ada bilangan yang
sama, pilihlah bilangan dengan pangkat terbesar.
12 = 2 x 2 x 3 = 22 x 3

30 = 2 x 3 x 5 = 2 x 3 x 5

chose/dipilih 2, 3, and/dan 5
3 is selected one of 3s is selected because they are the same.
3 dipilih salah satu karena sama.
So, the LCM is 22 x 3 x 5 = 60
Jadi, KPK 60
Remember/Ingat !
To find LCM using factorization, we take the same numbers of highest power and the
different numbers are all taken.
Untuk mencari KPK menggunakan faktorisasi, diambil bilangan yang sama dengan pangkat
yang tertinggi dan yang tidak sama diambil semua.

C. Finding GCF and LCM simultaneously


Mencari FPB dan KPK sekaligus
The easiest way to the find GCF and LCM of two or three numbers simultaneously is using
upside-down techniques.
Cara termudah untuk mencari FPB dan KPK dua atau tiga bilangan sekaligus adalah
menggunakan teknik sengkedan.
Example/Contoh:
1. Find the GCF and LCM of 40 and 50
Tentukan FPB dan KPK dari 40 dan 50
2. Find the GCF and LCM of 24, 30, and 60
Tentukan FPB dan KPK dari 24, 30, dan 60
D. Application GCF (Greatest Common Factor) and the LCM (Least Common Multiple) in
daily life
Penerapan FPB (Faktor Persekutuan Terbesar) dan KPK (Kelipatan Persekutuan Terkecil)
dalam kehidupan sehari-hari
GCF/FPB
Example/Contoh:
Randi has about 40 grains of red marbles and 56 green marbles grain. Marbles is put into
small boxes.
Randi mempunyai 40 butir kelereng berwarna merah dan 56 butir kelereng berwarna hijau.
Kelereng-kelereng tersebut akan dimasukkan kedalam kotak-kotak kecil.
a. How many boxes are needed to hold all the marbles?
Berapa kotak yang dibutuhkan untuk menampung semua kelereng tersebut?
b. How many marbles are red and green in each little box?
Berapa banyak kelereng yang berwarna merah dan yang berwarna hijau pada masing-
masing kotak kecil?
Answer/Jawab:
Prime factorization of 40 is 23 x 5
Faktorisasi prima dar 40 adalah 23 x 5
Prime factorization of 56 adalah 23 x 7
Faktorisasi prima dari 56 adalah 23 x 7
GCF of 40 and 56 is 23 = 8
FPB dari 40 dan 56 adalah 23 = 8
a. Many small box that is required is 8 pieces.
Banyak kotak kecil yang dibutuhkan adalah 8 buah.
b. Thus, each box contains 5 red marbles and 7 green marbles.
Jadi, setiap kotak berisi 5 kelereng berwarna merah dan 7 kelereng berwarna hijau.

LCM/KPK
Example/Contoh:
Dani swam every 8 days, Bayu swim every 12 days, and Andi swim every 16 days. Every
how many days they will swim together?
Dani berenang setiap 8 hari, Bayu berenang setiap 12 hari, dan Andi berenang setiap 16
hari. Setiap berapa hari mereka akan berenang secara bersamaan?
Answer/Jawab:
Prime factorization of 8 is 23
Faktorisasi prima dari 8 adalah 23
Prime factorization of 12 is 23 x 3
Faktorisasi prima dari 12 adalah 23 x 3
Prime factorization of 16 is 24
Faktorisasi prima dari 16 adalah 24
LCM of 8, 12, and 16 is 24 x 3 = 48
KPK dari 8, 12, dan 16 adalah 24 x 3 = 48
So, they swim together every 48 days.
Jadi, mereka berenang secara bersamaan setiap 48 hari
Remember/Ingat !
If the question is about how many each gets or how many gets equal division then the
question is about GCF.
Jika yang ditanyakan masing-masing mendapatkan berapa atau berapa banyak yang
mendapatkan pembagian yang sama maka yang ditanyakan adalah FPB.
If in narrative problem when day meet or together again is asked, then the question is about
LCM.
Jika dalam soal cerita yang ditanyakan kapan kejadian mereka bertemu atau bersama-sama
lagi maka yang ditanyakan adalah KPK.
ATTACHMENT 2 / LAMPIRAN 2
(Exercises/Latihan Soal)

1. Determine GCF of:


Tentukan FPB dari:
80 dan 120
80 and 20
70, 105, dan 140
70, 105, and 140
2. Determine LCM of:
Tentukan KPK dari:
48 and 72
48 dan 72
42, 68, and 96
42, 68 dan 96
3. Dora bought 8 stalks of roses, 12 stalks of orchids, 16 stalks of daisies. The flowers will be
arranged into a flowers vase evenly.
Dora membeli 8 tangkai bunga mawar, 12 tangkai bunga anggrek, dan 16 tangkai bunga
aster. Bunga-bunga tersebut akan dirangkai kedalam vas bunga secara merata.
How many vases necessary Dora?
Berapa banyak vas bunga yang diperlukan Dora?
Determine the number of each of flower in eacg vase?
Tentukan jumlah masing-masing jenis bunga dalam tiap vas?
4. A lamp lights up every 45 second, and the lamp B lights up every 60 second once. Every
few second both lights will be lights at the same time?
Lampu A menyala setiap 45 detik sekali, sedangkan lampu B menyala setiap 60 detik
sekali. Setiap berapa detik kedua lampu tersebut akan menyala secara bersamaan?
5. Mr. Bondan got guart duty once every 6 days, Mr. Baim every 8 days, Mr. Beny every 12
day. Dated December 1,2012 the three of them shared guard duty. When will they be
shared task for the second time?
Pak Bondan mendapat tugas ronda setiap 6 hari sekali, Pak Baim setiap 8 hari sekali, Pak
Beny setiap 12 hari sekali. Tanggal 1 Desember 2012 mereka bertiga tugas ronda
bersama. Kapan mereka akan tugas bersama untuk kedua kalinya?

ATTACHMENT 3 / LAMPIRAN 3

KRITERIA PENILAIAN TEST INDIVIDU

Nomor
Kriteria Nilai
Soal
1. a). Can determine the GCF a variety of ways 10
Dapat menentukan FPB dengan berbagai cara
Can not or incorrectly determine the FPB variety of ways 0
Tidak dapat atau salah menentukan FPB dengan berbagai
cara
b). Can determine the GCF a variety of ways 10
Dapat menentukan FPB dengan berbagai cara
Can not or incorrectly determine the GCF variety of ways 0
Tidak dapat atau salah menentukan FPB dengan berbagai cara
2. a). Can determine the LCM a variety of ways 10
Dapat menentukan KPK dengan berbagai cara
Can not or incorrectly determine the LCM variety of ways 0
Tidak dapat atau salah menentukan KPK dengan berbagai
cara
10
b). Can determine the LCM a variety of ways
Dapat menentukan KPK dengan berbagai cara 0
Can not or incorrectly determine the LCM variety of ways
Tidak dapat atau salah menentukan KPK dengan berbagai
cara
3. a). Can complete problems solving with a story 10
using GCF
Dapat menyelesaikan soal cerita dengan
menggunakan FPB
Can not or incorrectly complete problems solving with a story 0
using GCF
Tidak dapat atau salah menyelesaikan soal cerita dengan
menggunakan FPB

b). Can determine the outcome results of problems 10


solving
Dapat menentukan hasil penyelesaian dari soal
cerita tersebut
Can not or incorrectly determine the outcome results of 0
problems solving
Tidak dapat atau salah menentukan hasil penyelesaian dari
soal cerita tersebut
4. a). Can complete problems solving with a story 10
using LCM
Dapat menyelesaikan soal cerita dengan
menggunakan KPK
Can not or incorrectly complete problems solving with a story 0
using LCM
Tidak dapat atau salah menyelesaikan soal cerita dengan
menggunakan KPK
b). Can determine the outcome results of problems 10
solving
Dapat menentukan hasil penyelesaian dari soal
cerita tersebut
Can not or incorrectly determine the outcome results of 0
problems solving
Tidak dapat atau salah menentukan hasil penyelesaian dari
soal cerita tersebut
5. a). Can complete problems solving with a story 10
using LCM
Dapat menyelesaikan soal cerita dengan
menggunakan KPK
Can not or incorrectly complete problems solving with a story 0
using LCM
Tidak dapat atau salah menyelesaikan soal cerita dengan
menggunakan KPK

b). Can determine the outcome results of problems 10


solving
Dapat menentukan hasil penyelesaian dari soal
cerita tersebut
Can not or incorrectly determine the outcome results of 0
problems solving
Tidak dapat atau salah menentukan hasil penyelesaian dari
soal cerita tersebut
Total 100

Anda mungkin juga menyukai