Anda di halaman 1dari 12

Opportunity Identification

Step 1 establish a character

Menciptakan produk mesin spinner yang kita dapat meluncurkan ke pasar dalam
sekitar satu tahun melalui saluran penjualan chanel kami yang ada. Mesin spinner
ini berfungsi meniriskan minyak, sehingga keripik menjadi lebih renyah.

Step 2 generate and sense many opportunity

study customer
peluang dapat diidentifikasi dengan mempelajari pelanggan di segmen pasar yang
dipilih, kebanyak orang meniriskan minyak setelah digoreng dengan cara didiamkan
terlebih dahulu, kemudian di taruh pada tempat yang kering, sehingga membuat
ide peluang usaha untuk membuat alat yang dinamakan mesin spinner sehingga
membutuhkan waktu yang cepat untuk mengurangi kadar minyak setelah di
goreng.

Media dan pemasaran kegiatan perusahaan lainnya


Memindai media dan memantau kegiatan dari perusahaan lain dengan menghadiri
pameran dagang dan mengikuti pengajuan hak paten. Setelah kelompok melakukan
survei melalui media internet perusahaan yang telah membuat mesin spinner ini :
maksindo, agrowindo, indah mesin, maksimindo.
Dari 5 perusahaan tersebut rata-rata memasarkan produk dengan media online.

Step 3 screen oportunities

Step 4 Develop Promising Opportunities

Step 5 Select Exceptional Oppurtunities

Real-Win Worth-It mesin spinner


1. Is the real market and the real product?
apakah ada kebutuhan? (Apa kebutuhan? Bagaimana kebutuhan saat ini puas?)
yes
apakah pelanggan dapat membeli?
yes
Akankah pelanggan membeli?
yes
Akankah produk kami memenuhi pasar?
yes
Adalah risiko yang dirasakan oleh pelanggan diterima?
2. Can we win? Can our product or service be competitive? Can we success
as a company?
Apakah kita memiliki keunggulan kompetitif? Apakah itu berkelanjutan? (Kinerja,
paten, hambatan masuk,substitusi, harga)
yes
Akankah kita mengalahkan pesaing kita?
yes
Apakah kita memiliki sumber daya yang unggul?
yes
Apakah kita mnegetahui pasar serta atau lebih baik dari pesaing kita? (Perilaku
pelanggan?) yes

3.

Step 6

Dari 5 sketsa yan g telah kami buat dan melakukan survey dengan cara
memberikan kuisioner kepada pelangan, kebanyakan dari mereka memilih sketsa 3
karena memiliki chasis yang kokoh sehingga mampu mengurangi getaran yang
dihasilkan saat menghidupkan mesin.
Peluang yang dihasilkan sangat menarik untuk tim dan dilanjutakan dengan
perencanaan produk.
TOURNAMAENT SKETSA

Sketsa
1
Sketsa
1
Sketsa
2 Sketsa
1

Sketsa Sketsa
3 2

Sketsa
Sketsa 3
4
Sketsa
3

Sketsa
5

Nama :
No Pertanyaan SS S B KS TS
.
1 Bagaimana tanggapan anda
mengenai design mesin spinner
ini?
2 Bagaimana dengan fungsi mesin
spinner ini?
3 Bagaimana dengan mesin spinner
yang menggunakan listrik AC?
4 Bagaimana jika mesin spinner ini
dijual dipasaran?
5 Bagaimana jika harga mesin
spinner ini dijual dengan harga
diatas 5 juta rupiah?

Nama :

No Pertanyaan SS S B KS TS
.
1 Bagaimana tanggapan anda
mengenai design mesin spinner
ini?
2 Bagaimana dengan fungsi mesin
spinner ini?
3 Bagaimana dengan mesin
spinner yang menggunakan listrik
AC?
4 Bagaimana jika mesin spinner ini
dijual dipasaran?
5 Bagimana jika harga mesin
spinner ini dijual dengan harga
diatas 5 juta rupiah?
SS =5

S =4

B =3
KS =2

TS =1

PRODUCT PLANNING

STEP 1 Identifity opportunities

Perusahaan yang kami identifikasi menjadi pesaing adalah cv. Lintang tama teknik yang
membuat pernyataan kesempatan peluang sama seperti berikut :

spinner ini berberfungsi untuk mengurangi kadar minyak setelah proses penggorengan bisa
juga untuk mengurangi kadar air pada sayuran dan buah setelah proses pencucian dengan
cepat. Selain untuk meniriskan minyak dapat digunakan untuk penapis, pemisah madu atau
honey extractor.

Produk spinner ini banyak dipakai pada kalangan bisnis pengusaha keripik buah, karena
efesiensinya yang tinggi dalam mengirangi kadar minyak setelah penggorengan tanpa
merusak hasil produksi.

Produk kami menggunakan bahan stainless steel anti karat sehingga menjaga hasil
penggorengan makanan, buah dan sayuran dalam proses penirisan pada mesin spinner ini.

STEP 2 Evaluate And prioritize Peoject

Strategi bersaing mendefinisikan pendekatan dasar untuk pasar dan produk


sehubungan dengan pesaing. Beberapa strategi yang mungkin seperti :

Techonology leadership, di produk kami ditambahkan sensor penutup, sehingga


kalo penutup tidak di tutup maka mesin tidak akan berputar
Cost leadership, CV. Lintang tama teknik di perusahaan tersebut sudah memnuhi
kebutuhan pasar, tetpai kita menambahkan system keamanan pada spinner
berupa sensor tutup otomatis.
Customer focus, kami mensurvey pelanggan yang belum menggunakan mesin
spinner untuk mencoba dan mesurvey pelanggan yang sudah menggunakan dan
mencai keluhan dari mesin yang sudah ada.
Imitative, kami meniru spesifikasi mesin spinner yang sudah di pasarkan oleh
cv.lintang tama teknik, kemudian menciptakan mesin spinner yang telah melalui
beberapa tahapan peluang yang ada.
STEP 3 allocate resources and plan timing

Penentuan waktu perencenaan


Makin cepat produk dipasarkan semakin baik. Tetapi dilihat dari kualitas
produk, harus melebihi pesaing, di produk pesaing tidak menggunakan
sensor pada penutup.
Kesiapan teknologi ; teknologi yang kami usung adalah system keamanan
pada mesin, sehingga saat mesin dinyalakan tetapi penutup tidak tertutup
maka, mesin tidak akan berputar.
Rencana produk ; penawaran produk yang telah mengantisipasi produk
pesaing akan mempercepat waktu proyek pengembangan.

STEP 4 complete pre project planning

Pernyataan misi

Pernyataan misi : mesin spinner (meniriskan minyak pada makanan)


Uraian produk Dapat meniriskan minyk pada keripik
sehigga keripik menjadi lebih renyah
Sasaran bisnis utama Mendukung industry keripik rumah
tangga supaya keripik lebih ranyah
dan tahan lama
Ramah limgkungan
System keamanan
Mencapai 187 unit pertahun
Pasar utama Industry rumahan
Industry menegah kebawah
Asumsi-asumsi dan batasan-batasan Platform produk baru
Teknologi sensor pada penutup
Penyaring dibuat di depok
Satkeholder Pembeli dan pengguna
Operasional manufaktur
Distributor dan penjual kembali

STEP 5 reflect and the results and the project

Rencana produk mendukung persaingan strategi perusahaan karena

Anda mungkin juga menyukai