No. Dokumen
No. Revisi
SOP
TanggalTerbit
Halaman 1 dari 4
BLUD PUSKESMAS
Dr Atika
KECAMATAN NIP. 196701312007012016
TANJUNG PRIOK
1. Pengertian AKDR (Alat Kontrasepsi Dalam Rahim) merupakan alat kontrasepsi yang
digunakan dalam rahim. Efek sampingnya sangat kecil dan mempuyai
keuntungan efektivitas dengan proteksi jangka panjang 5sampai10 tahun.dapat
dipakai oleh semua perempuan usia reproduktif dan kesuburan segera kembali
setelah AKDR diangkat
3. Kebijakan
4. Referensi 1.Buku Acuan Pelatihan klinik teknologi kontrasepsi terkini tahun 2012
2.Pedoman sistem Pencatatan dan Pelaporan Pelayanan Keluarga Berencana.
Kemenkes, Tahun 2012
5. Alat dan Bahan Persiapan Alat
1. Gynekologi Bed
2. Lampusorot
3. Bivalve speculum (kecil, sedang, atau besar)
4. Bengkok
5. Sonde uterus
6. Tenakulum
7. Arteriklem
8. Gunting
9. Bak instrument tertutup
10. Tempat sampah medis
11. Safety box
12. Korentang
13. Anafilaktik shock set
Pesiapan Bahan
14 .IUD steril
15 Mangkok untuk larutan antiseptik
16 Kasa steril
17 Kapas DTT
18 Masker
Pencabutan:
1. Petugasmelakukanpersiapan
2. Petugasmemintapasienuntukmengisi informed concent
3. Petugasmenjelaskanpadapasienapa yang dirasakanpadasaat proses
pencabutandansetelahpencabutan
4. Petugasmempersilahkanpasienuntukmengosongkankandungkemih
5. Petugas mempersilahkan pasien untuk berbaring di ginekologi bed dengan
posisilitotomi
6. Petugas mencuci tangan
7. Petugas memakai masker dan sarung tangan steril
8. Petugas membersihkan vagina menggunakan kapas DTT
9. Petugas memasang speculum untuk melihat serviks dan benang IUD
10. Petugas membersihkan serviks dengan kassa atau kapas steril
11. Petugas menjepit benang yang tampak pada serviks dengan klemlurus /
lengkung, tarik perlahan-lahan sampai tercabut semua. Bila benang putus
tetapi ujung IUD masih terlihat maka jepi tujung IUD tersebut dan tarik
keluar. Bila benangtidaktampak,
petugasmemeriksapadakanalisservikalisdanklem, lalutarikperlahan.
Jikabenangtidakditemukanmakapetugasmemasukkanpengaitkedalamkavum
uteri, kait IUD nyadantarikperlahan-lahan
12. Petugasmenekanbekaslukajepitantenakulumdengankasakering (deep)
sampaiperdarahanberhenti, bilaterjadiperdarahan.
13. Petugas melepaskan speculum
14. Petugas merendam semua alat yang dipakai dalam larutanKlorin 0,5 %
15. Petugasmencucitangan
Poli KIA/KB
7. Unit Terkait Poli umum
8.Diagram Alir
Pasien/
Blanko KI/KIV Ukur TD dan BB
Loket
Konseling KB Anamnesa
Cuci Tangan
Siapkan IUD
Ibu berbaring dg
posisi litotomi
Memasang IUD
Dekontaminasi Alat
Cuci Tangan
Kunjungan Ulang
Dokumentasi Selesai