Anda di halaman 1dari 1

Cara menentukan kebutuhan kvarh

1. Metode perhitungan
Kebutuhan unit kapasitor dapat ditentukan dengan rumusan berikut : Qc = P (tan phi awal tan phi target)
dimana : P = daya aktif (kW) Qc = unit kapasitor yang dibutuhkan (kVAR) Besarnya (tan phi awal tan phi target)
dapat dilihat pada tabel konversi halaman 8-2. Contoh 1 :
Diketahui bahwa suatu perusahaan menginginkan kompensasi faktor daya menjadi 0.98. Data-data yang dapat
dihimpun adalah cos phi awal 0.7, Un = 400 VAC dan arus maksimal Ib yang terukur di sisi incoming adalah
1000 A. Tentukan kapasitor yang diperlukan untuk kompensasi ini.

Jawaban
1 : P = v3 x Un x Ib x cos phi = 1.73 x 400 x 1000 x 0.7 = 484.4 kW
Qc = P (tg phi awal tg phi target) = 484400 x 0.82 = 397.2 kVAR ~ 400 kVAR
~ 400 kVAR Jadi unit kapasitor yang dibutuhkan adalah 50 kVAR x 8 step.

Anda mungkin juga menyukai