Anda di halaman 1dari 1

Figure yang figurative

Pandangan pertama memperhatikan konfigurasi massa atau blok yang di lihat


secara figurative artinya, perhatian di berikan pada figure massanya. Kebanyakan
orang, baik perancang maupun masyarakat trtarik pada pandangan tersebut yang
dapat di temukan di dalam budaya tradisional, maupun modern. Misalkan pada
masa kini kebanyakan kawasan perkotaan seperti real estate atau daerah
perdagangan juga mengekspresikan cara pandang tersebut.

Ground yang figurative


Pandangan kedua mengutamakan konfigurasi ground (konfigurasi ruang tau void).
Artinya, konfigurasi ruang atau vloid dilihat sebagai suatu bentuk tersendiri. Dan
sekali lagi pandangan ini pun dapat di temukan di dalam budaya tradisional maupun
budaya teknologi.
Secara teknis pandangan konfigurasi yang bersifat special telah lama di
perkenalkan dan pada saat ini secara umum sering di pakai di dalam perancangan
perkotaan sejak gerakan postmodernisme. Hal itu muncul karena sebuah kawasan
kota atau sebuah gedung sebagai sebuah nucleus (inti) kota sering menghadapi
ketidakteraturan ekstern dalam lingkungannya. Secara khusus ada teori desain yang
di sebut sistim poche yang seringkali membantu keberhasilan para perancang kota
dalam tugas mencari kualitas baru tekstur figure/ground sebuah khawasan kota
yang belum jelas sebelumnnya.

Anda mungkin juga menyukai