Anda di halaman 1dari 3

TUGAS INDIVIDU

DASAR DASAR AGRONOMI

Dosen : Tigin Dariati, S.P., MES

OLEH :
FAHMI SAHAKA
G111 16 306

PROGRAM STUDI AGROTEKNOLOGI


FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS HASANUDDIN
MAKASSAR
2017
*SOAL

1. Tuliskan reaksi fotosintesis dan reaksi respirasi pada tumbuhan!


2. Jelaskan apa yang dimaksud dengan:
a. titik kompensasi;
b. cabang negatif pada tanaman.

*JAWABAN

1.

- Reaksi Fotosintesis

nCO2 + nH2O ------> CnH2nOn + nO2

6CO2(g) +6H2O(l) ------> C6H12O6(s)+ 6O2(g)


Energi Cahaya Matahari

Dimana:

CO2 = Karbon Dioksida


H2O = Air
Energi cahaya matahari
C6H12O6 = Glukosa
O2 = Oksigen

- Reaksi Respirasi (Aerob)

C6H12O6 + 6O2 ------> 6CO2 + 6H2O + Energi

- Respirasi (Aerob)

C6H12O6 Ragi------>2C2H5OH + 2CO2 + Energi

Dimana:

C6H12O6 = Glukosa
O2 = Oksigen
CO2 = Karbon Dioksida
H2O = Air
Energi berupa ATP

Ragi (Saccharomyces)

2. a. Titik Kompensasi

Titik kompensasi cahaya adalah intensitas cahaya bila jumlah CO2 yang terambil
dalam fotosintesis jumlahnya sama dengan jumlah yang dikeluarkan oleh respirasi pada
saat itu. Atau dengan kata lain konsentrasi CO2 saat fotosintesis jumlahnya seimbang
dengan respirasi sehingga ada tidak ada oksigen bersih yang dihasilkan dan CO 2 tidak
bersih yang diambil.

b. Cabang Negatif Tanaman

Cabang negatif adalah cabang yang tidak mendapatkan cahaya matahari sehingga
tidak mampu berfotosintesis, cabang yang tumbuh ke arah dalam, cabang yang sudah
kering dan mati, atau cabang yang terserang hama dan penyakit.

Anda mungkin juga menyukai