Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PERJALANAN DINAS

DASAR : Surat Dari Panitia Pertolongan Pertama


Kegawatdaruratan
Maternal dan Neonatal

JENIS KEGIATAN : Training of Trainer dari spesialis kebidanan dan


kandungan,
spesialis anak,serta spesialis
emergency medic

MAKSUD DAN TUJUAN : 1.Mempraktekkan sesuai dengan prinsip


penanganan dan
Penilaian penderita (primary dan
secondary survey)
2.Menentukan management
penanganan kasus trauma
Berdasarkan prioritas
3.Dapat mementukan serta memulai
management primary
Dan secondary survay yang mengacu
pada GOLDEN HOUR
Dalam penanganan kasus gawat
darurat
4.Dapat mempraktekkan pengkajian
fisik pada pasien kegawat
Daruratan kebidanan sesuai dengan
konsep yang di ajarkan

WAKTU PELAKSANAAN : 6 9 MARET 2017

TEMPAT PELAKSANAAN : RSUD SYAIFUL ANWAR ,MALANG

PESERTA : 1. ANIS SRIWILUJENG,AMd. Keb


2.EMA FARISANDI,AMd.Keb
3.ZUHROTUN NAINI,SST
4.NUR FADILAH,AMd. Keb
5.RATNA MARDIANA SARI,AMd. Keb

PENYELENGGARA :PUSAT PELATIHAN KLINIK SEKUNDER JAWA


TIMUR
MATERI PEMBELAJARAN :-Pembelajaran partograf
-Gawat darurat medik
-gangguan nafas dan asfiksia neonatus
-BBLR ,kejang dan infeksi neonatus
-HPP dan perdarahan pada kehamilan
muda
-eklamsia dan kejang pada pasien PEB
-penyulit pada persalinan,serta
persalinan macet
TUJUAN YANG DICAPAI :-Semua bidan mampu melakukan asuhan
pertama pada
Kegawat daruratan medis maternal dan neonatal
-tersedianya alat medis siap pakai
dalam bentuk KIT HPP,
KIT PEB/EKLAMSIA dan KIT RESUSITASI
NEONATUS

RENCANA TINDAK LANJUT : - Melakukan inhouse training pada semua


materi yang sudah
Di dapatkan
-menjadwalkan secara rutin untuk
pelaksaan DRILL
EMERGENCY pada penanganan asfiksia ,HPP,
Eklamsia dan
Persalinan macet
PASURUAN 12 MARET 2017

(RATNA MARDIANA SARI,AMd.


Keb)

Anda mungkin juga menyukai