Anda di halaman 1dari 5

Penyampaian Informasi Hasil

Peningkatan Mutu Layanan


Klinis Dan Keselamatan Pasien
UPTD PUSKESMAS
NGARIBOYO
No. Kode : C/SOP/9.4.4.1/126/V/2015 Ditetapkan oleh
DINAS
Terbitan : 2015
Kepala UPTD Puskesmas
KESEHATAN No. Revisi : Ngariboyo

KABUPATEN SOP Tgl. Mulai


Berlaku
: 1 MEI 2015

MAGETAN
Halaman : 1/2/3
dr. Moch. Hariyadi
NIP. 19610317 198903 1 008
1. Pengertian Penyampaian informasi hasil peningkatan mutu layanan klinis dan keselamatan
pasien adalah kegiatan menyampaikan atau menyalurkan data data
mengenai hasil peningkatan mutu dan keselamatan pasien kepada petugas
klinis yang memberikan layanan klinis di Puskesmas Ngariboyo.

2. Tujuan Sebagai pedoman dalam penyampaian informasi hasil peningkatan mutu


layanan klinis dan keselamatan pasien

3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Ngariboyo No. 087 TAHUN 2015 tentang
Penyampaian Hasil InformasiHasil Peningkatan Mutu Layanan Klinis dan
Keselamatan Pasien
4. Referensi Standar puskesmas. Bidang Bina Pelayanan Kesehatan Dinas Kesehatan
Provinsi JawaTimur . 2013

5. Pelaksana Semua tenaga klinis


6. Prosedure / 1. Tim mutu Puskesmas Diagram Alir
langkah-2 mengumpulkan informasi
Mengumpulkan data-data
mengenai hasil peningkatan mutu
layanan klinis dan keselamatan
pasien yang akan disosialisasikan
atau disampaikan kepada seluruh
Menganalisa data-data
petugas klinis di Puskesmas,
2. Tim mutu Puskesmas mencatat tersebut

semua informasi mengenai hasil


peningkatan mutu layanan klinis
dan keselamatan pasien yang Menyimpulkan
diperoleh,
3. Tim mutu Puskesmas menentukan
metode untuk mensosialisasikan
atau menyampaikan informasi Membuat laporan hasil

kepada petugas klinis, yaitu


dengan menyampaikannya di
minilokakarya Puskesmas dan
menempelkannya di papan
informasiPuskesmas, Melaporkan hasilt ersebut
4. Tim mutu Puskesmas kekepala puskesmas

menyampaikan laporan informasi


hasil peningkatan mutu layanan
Meminta persetujuan
klinis dan keselamatan pasien
kekepala puskesmas
kepada Kepala Puskesmas dan
meminta persetujuan Kepala
Puskesmas untuk
menyampaikannya kepada semua Membahascara/metode
distribusi
petugasklinis di dalam minilokarya
dan dengan menempelkannya di
papan informasi,
5. Tim mutu Puskesmas
Ditempel pada papan
menyampaikan informasi hasil informasi
peningkatan mutu layanan klinis
dan keselamatan pasien kepada
semua petugas klinis yang hadir di
Dokumentasi dan evaluasi
dalam minilokakarya,
6. Tim mutu layanan klinis
menganalisa penyebab capaian
mutu layanan klinis kepada tiap
petugas klinis,
7. Tim mutu dan semua petugas
klinis mencari pemecahan
masalah dan penyebab capainan
mutu layanan klinis yang tidak
sesuaidengan target,
8. Tim mutu layanan klinis
menghimbau petugas klinis untuk
memperbaiki mutu,
9. Tim mutu Puskesmas juga
menempelkan semua informasi
hasil peningkatan mutu layanan
klinis dan keselamatan pasien
yang disampaikan di
minilokakarya pada papan
informasi Puskesmas,
10. Tim mutu Puskesmas
mengevaluasi keefektifan dari
sosialisasi atau penyampaian
informasi hasil peningkatan mutu
layanan klinis dan
keselamatanpasien,
11. Tim mutu puskesmas
merencanakan tindak lanjut
terhadap hasil peningkatan mutu
layanan klinisdan keselamatan
pasien
12. Tim mutu Puskesmas membuat
laporan mengenai sosialisasi atau
penyampaian informasi hasil
peningkatan mutu layanan klinis
dan keselamatan pasien, hasil
evaluasi sosialisasi dan rencana
tindaklanjut terhadap hasil
evaluasi tersebut
13. Tim mutu Puskesmas
menyampaikan laporan tersebut
kepada kepala Puskesmas
14. Tim mutu Puskesmas
menyampaikan laporan tersebut
kepada Dinas Kesehatan
Kabupaten Magetan

7. Unit Terkait Klinik BP, Klinik Gigi, Klinik MTBS, Laboratorium, TPP

8. RekamanHistoris
No Halam Yang dirubah Perubahan DiberlakukanTgl.
an

Penyampaian Informasi Hasil


Peningkatan Mutu Layanan
Klinis Dan Keselamatan Pasien
UPTD PUSKESMAS
NGARIBOYO
No. Kode : C/SOP/9.4.4.1/126/V/2015 Ditetapkan oleh
DINAS
Terbitan : 2015
Kepala UPTD Puskesmas
KESEHATAN No. : Ngariboyo
Revisi
Tgl. Mulai
KABUPATEN Daftar Berlaku
: 1 MEI 2015

MAGETAN Tilik Halaman : 1/2 dr. Moch. Hariyadi


NIP. 19610317 198903 1 008

Unit :
NamaPetugas :
Tgl.Pelaksanaan :

KEGIATAN TIDAK
YA TIDAK
( Apakah ........ ? ) BERLAKU
1. Tim mutu Puskesmas mengumpulkan informasi mengenai hasil
peningkatan mutu layanan klinis dan keselamatan pasien yang
akan disosialisasikan atau disampaikan kepadaseluruh petugas
klinis di Puskesmas,
2. Tim mutu Puskesmas mencatat semua informasi mengenai hasil
peningkatan mutu layanan klinis dan keselamatan pasien yang
diperoleh,
3. Tim mutu Puskesmas menentukan metode untuk
mensosialisasikan atau menyampaikan informasi kepada
petugasklinis, yaitu dengan menyampaikannya di minilokakarya
Puskesmas dan menempelkannya di papan informasi
Puskesmas,
4. Tim mutu Puskesmas menyampaikan laporani nformasi
hasilpeningkatan mutu layanan klinis dan keselamatan pasien
kepada Kepala Puskesmas dan meminta persetujuan Kepala
Puskesmas untuk menyampaikannya kepada semua petugas
klinis di dalam minilokarya dan dengan menempelkannya di
papan informasi,
5. Tim mutu Puskesmas menyampaikan informas ihasil peningkatan
mutu layanan klinis dan keselamatan pasien kepada semua
petugas klinis yang hadir di dalam minilokakarya,
6. Tim mutu layanan klinis menganalisa penyebab capaian mutu
layanan klinis kepada tiapp etugas klinis,
7. Tim mutu dan semua petugas klinis mencar ipemecahan
masalah dan penyebab capaian mutu layanan klinis yang tidak
sesuai dengan target,
8. Tim mutu layanan klinis menghimbau petugas klinis untuk
memperbaikimutu,
9. Tim mutu Puskesmas juga menempelkan semua informasi hasil
peningkatan mutu layanan klinis dan keselamatan pasien yang
disampaikan di minilokakarya pad apapan informasi Puskesmas,
10. Tim mutu Puskesmas mengevaluas ikeefektifan dari sosialisasi
atau penyampaian informasi hasil peningkatan mutu layanan
klinis dan keselamatan pasien,
11. Tim mutu puskesmas merencanakan tindaklanjut terhadaphasi
lpeningkatanmutu layanan klinis dan keselamatan pasien
12. Tim mutu Puskesmas membuat laporan mengenai sosialisasi
atau penyampaian informasi hasil peningkatan mutu layanan
klinis dan keselamatan pasien,hasil evaluasi sosialisasi dan
rencana tindaklanjut terhadap hasi levaluasi tersebut
13. Tim mutu Puskesmas menyampaikan laporan tersebut kepada
kepala Puskesmas
14. Tim mutu Puskesmas menyampaikan laporan tersebut kepada
Dinas Kesehatan Kabupaten Magetan

Compliance Rate ( CR ) : %

Ngariboya, Tgl.....................

Pelaksana / Auditor

( ....................................................)

Anda mungkin juga menyukai