Anda di halaman 1dari 1

1.

Gambaran Umum

Berbicara dalam dunia pendidikan tak lepas pula kita bahas mengenai perguruan tinggi vokasi salah

satunya yakni Politeknik. Poiteknik merupakan pendidikan vokasi Politeknik yang bertujuan menyiapkan

mahasiswa menjadi anggota masyarakat yang memiliki kemampuan pofesional yang dapat menerapkan,

mengembangkan, dan menyebarluaskan ilmu pengetahuan dan teknologi serta mengupayakan

penggunaannya untuk meningkatkan taraf kehidupan masyarakat dan kesejahteraan umat manusia serta

memperkaya kebudayaan nasional kearah yang lebih baik. Dalam upaya penginformasian, pelatihan dan

pembelajaran siswa dan siswi yang tamat menggunakan seragam sekolah untuk bisa masuk berkuliah di

politeknik dibutuhkan suatu wadah atau kegiatan yang diharapkan mampu memperbesar peluang untuk

bisa memakai almamater politeknik, kepada masyarakat terkhusus siswa yang ingin lanjut ke perguruan

tinggi sekaligus mengarahkan siswa untuk berkuliah di politeknik dengan menggunakan metode

pembelajaran dalam kelas dan pelatihan diluar kelas serta pemateri dari mahasiswa politeknik yang telah

melewati seleksi dari setiap tahapan tes.

2. Dasar Pemikiran

Memasuki perkembangan zaman selaras dengan kemajuan dalam dunia pendidikan dan

perkembangan populasi di Negara kita ini, terkhusus pada jumlah siswa di sekolah yang kian bertambah

tiap tahunnya yang harus di tampung untuk bisa belajar di perguruan tinggi. Hal ini akan berdampak pada

semakin panasnya suasana persaingan antar

Anda mungkin juga menyukai