Anda di halaman 1dari 7

BAB 7

Uji kompetensi siswa


B.
1. UUD 1945 mengalami amandemen pertama kali pada tahun 1945-1949

2. Negara kesatuan republik Indonesia adalah sebuah Negara berdaulat


secara hukum yang berbentuk Negara Kesatuan

3. Negara Indonesia ialah Negara kesatuan yang berbentuk republik. Hal ini
ditegaskan dalam pasal 1 ayat 1 UUD 1945 Amandemen

4. Wawasan nasional yang bersumber dari pancasila dan UUD NKRI Tahun
1945 adalah

5. Negara bagian atau daerah bagian dalam Republik Indonesia Serikat


secara formal berkedudukan saling sama martabat dan saling sama hak

6. kembalinya UUD 1945 sebagai UUD NKRI ditandai dengan keluarnya


Dekrit presiden 5 juli 1959

7. Indonesia pernah terbentuk menjadi Negara KesatuanRrepublik Indonesia


Serikat (RIS) pada tanggal 27 Desember 1949

8. khusus mengenai bentuk Negara Kesatuan Repblik Indonesia tidak dapat


dilakukan perubahan. Hali ini termuat dalam pasal 37 ayat 5 UUD 1945
Amandemen

9. perumusan strategi nasional dengan memperhitungkan kondisi dan


konstelasi geografi sebagai factor utamanya disebut

10. suatu kabinet dimana pertanggungjawaban atas kebijaksanaan


pemerintah dipegang oleh presiden disebut kabinet presidensial
C.
1. Apa yang anda ketahui tentang Negara Kesatuan Republik Indonesia?

NKRI adalah sebuah Negara berdaulat secara hukum yang terbentuk Negara
kesatuan.

2. Jelaskan bentuk Negara Indonesia pada periode 27 Desember 1949- 17


Agustus 1950!

Bentuk Negara adalah serikat/ federal. Negara serikat merupakan bentuk


Negara gabungan dari beberapa Negara yang menjadi Negara-negara bagian
dari Negara serikat itu.

3. Jelaskan sistem pemerintahan pada periode 18 Agustus 1945- 27


Desember 1949!

Presiden dibantu oleh Menteri-menteri Negara


Menteri-menteri diangkat dan diberhentikan oleh presiden
setiap menteri membidangi urusan dalam pemerintahan

4. Apa dasar berlakunya Negara Republik Indonesia Serikat?

Berlaku asas pedoman bahwa kehendak daerah bagian haruslah merdeka.

5. sebutkan keunggulan konsep Negara kesatuan!

Biaya demokrasi lebih murah


korupsi lebih bias dikendalikan karena daerah tidak bersifat otonom
konflik masyarakat karena pemilihan pejabat bias diminimalkan
PERBAIKAN
A.
1. Menteri Negara dalam pemerintahan presidensial bertanggung jawab
kepada

2. NKRI sesuai dengan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945


berbentuk Negara kesatuan

3. Kepulauan Indonesia yang terletak di antara Benua Asia dan Benua


Australia dan diantara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia disebut

4. Negara berdaulat yang diselenggarakan sebagai satu kesatuan tunggal, di


mana pemerintah pusat adalah yang tertinggi disebut

5. kepala Negara sekaligus menjabat sebagai kepala pemerintahan


merupakan ciri sistem pemerintah pusat

melindungi segenap bangsa dan seluruh tumpah darah Indonesia


memajukan kesejahteraan umum
mencerdaskan kehidupan bangsa
ikut serta melaksanakan ketertiban dunia berdasarkan kemerdekaan,
perdamaian abadi, dan keadilan sosial.

B.
1. Apa yang dimaksud dengan Negara federal?

Negara federal adalah suatu negara yang merupakan gabungan dari


beberapa Negara yang menjadi Negara-negara bagian dari Negara serikat
itu.

2. Sebutkan tujuan Negara Kesatuan Republik Indonesia!

melindungi segenap bangsa dan seluruh tumpah darah Indonesia


memajukan kesejahteraan umum
mencerdaskan kehidupan bangsa
ikut serta melaksanakan ketertiban dunia berdasarkan kemerdekaan,
perdamaian abadi, dan keadilan sosial.

3. Jelaskan tujuan wawasan nusantara!

tujuan wawasan nusantara adalah tujuan nasional untuk mengetahui batas


wilayah daratan, wilayah perairan, dan wilayah udara dalam batas- batasan
tertentu terhadap ketatanegaraan.

4. Jelaskan pembagian wilayah Republik Indonesia serikat!

wilayah daratan
daerah dipermukaan bumi dalam batas- batas tertentu dan di dalam
tanah permukaan bumi.
wilayah perairan
wilayah perairan Indonesia meliputi laut teritorial Indonesia, perairan
kepulauan, dan perairan pedalaman.
wilayah udara
wilayah udara adalah wilayah yang berada di atas wilayah daratan dan
lautan (perairan) Negara itu.

5. Bagaimana batas wilayah udara Negara Indonesia?

Batas udara wilayah Indonesia di tentukan oleh garis tegak lurus 90 derajat
yang di tarik dari batas wilayah daratan dan perairan.
EVALUASI AKHIR SEMESTER
B.
1. suatu bentuk perjanjian internasional yang dilakukan oleh beberapa
Negara dan sifatnya terbatas atau hanya berlaku bagi Negara- negara yang
terlibat di dalamnya disebut persetujuan

2. Jenis perjanjian di mana negara merupakan subjek hukum yang paling


utama sehingga negara dianggap sebagai satu- satunya subjek hukum
internasional adalah perjanjian antar negara

3. wakil diplomatik yang pangkatnya lebih rendah dari duta besar adalah
Duta(Gerzant)

4. pendidikan kewarganegaraan dimaksudkan untuk membentuk peserta


didik menjadi manusia yang memiliki Rasa kebangsaan dan cinta tanah air

5. Komponen utama dalam sishankamrata adalah TNI dan POLRI

6. unsur utama dalam menghadapi ancaman nonmiliter adalah lembaga


pemerintah di luar bidang pertahanan dengan kekuatan bangsa

7. Indonesia dalam bahasa yunani berasal dari kata, indo dan nesos. kata
nesosartinya kepulauan

8. RIS dan Negara RI sepakat untuk bersatu dalam negara kesatuan pada
tanggal 17 Agustus

9. pada negara federal, negara bagian (atau satuan subnasional lainnya)


berbagai kedaulatan dengan

10. Negara Kesatuan Republik Indonesia dibagi atas daerah provinsi dan
daerah provinsi itu dibagi atas kabupaten dan kota, yang tiap- tiap provinsi,
kabupaten atau kota itu mempunyai pemerintahan daerah yang diatur
dengan undang- undang. Hal ini ditegaskan dalam pasal 18 ayat 1 UUD
1945

c.
1. Jelaskan faktor internal dan eksternal yang menyebabkan pentingnya
hubungan internasional!

faktor internal: Adanya kekhawatiran akan terancam kelangsungan


hidupnya, baik melalui kudeta maupun intervensi dari negara lain.
faktor eksternal: ketentuan hukum alam yang tidak dapat di pungkiri
bahwa suatu negara tidak dapat berdiri sendiri tanpa bantuan dan
kerja sama dengan negara lain untuk memecahkan berbagai masalah.

2. Sebutkan fungsi perwakilan diplomatik sesuai kepres No. 108 Tahun 2003!

pengamatan, penilaian, pelaporan mengenai situasi dan kondisi negara


penerima, konsuler, protokol.
perbuatan hukum untuk dan atas nama negara dan pemerintah RI
dengan negara penerima
fungsi- fungsi lain sesuai dengan hukum dan praktik internasional

3. Sebutkan contoh partisipasi warga negara dalam mengatasi ancaman


guna membangun persatuan dan kesatuan bangsa dala kehidupan
kenegaraan!

pertempuran medan area (13 oktober 1945)


pertempuran Surabaya (28 oktober 1945)
pertempuran ambarawa (20 oktober- 12 Desember 1945)

4. Sebutkan cita- cita bangsa Indonesia tertuang di dalam pembukaan UUD


1945!

melindungi segenap bangsa dan seluruh tumpah darah Indonesia


memajukan kesejahteraan umum
mencerdaskan kehidupan bangsa
ikut serta melaksanakan ketertiban dunia berdasarkan kemerdekaan,
perdamaian abadi, dan keadilan sosial.

5. Sebutkan kelemahan- kelemahan konsep negara federal!

Biaya demokrasi mahal karena pemilihan pejabat dilakukan berkali-


kali
kepemimpinan pusat dan daerah bisa tidak sejalan karena merasa
memiliki kepentingan masing- masing
korupsi semakin meningkat, baik pelaku maupun jumlah nilai uang
yang di korupsi

Anda mungkin juga menyukai