Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PROGRAM PEMELIHARAAN

FASILITAS LIMBAH PADAT, CAIR DAN GAS


TAHUN 2008

RUMAH SAKIT
PANITIA KESELAMATAN DAN
KESEHATAN KERJA (PK3RS)

I. PENDAHULUAN
Rumah sakit merupakan fasilitas umum yang setiap hari membuang limbah hasil
kegiatan yang dapat berupa limbah padat (barang buangan medis maupun non
medis), limbah cair (berupa buangan cairan yang mengandung bahan unfeksius dan
radio aktif) dan limbah gas (hasil proses kimiawi seperti pembakaran dll). Dalam
proses pembuangan itu diperlukan fasilitas pengolahan limbah yang memadai agar
tidak merusak lingkungan disertai program pemelihaannya supaya tidak melebihi nilai
baku mutu yang disyaratkan oleh pemerintah daerah.

II. Tujuan
A. Tujuan Umum
Menjadikan RS sebagai kawasan umum dengan fasilitas pengolahan
limbah yang baik.
B. Tujuan Khusus
Meningkatkan sarana, prasarana dan peralatan pembuangan
limbah RS .
Memberikan pengetahuan kepada Pegawai dan pihak terkait dalam
menangani pengolahan limbah.
Pemeliharaan fasilitas pengolahan limbah yang baik.

III. Sasaran
1. Pegawai RS
2. Cleaning Service

IV. Pelaksanaan Kegiatan


Bulan Ke
No Kegiatan Keterangan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
3x
1. Pemeliharaan Incenerator x x x x x x x x x x x x
seminggu
3x
2. Pengecekan IPAL x x x x x x x x x x x x
seminggu
PANITIA KESELAMATAN DAN
KESEHATAN KERJA (PK3RS)

V. Evaluasi
Evaluasi pada tahun 2008 yaitu :
Belum adanya izin incinerator
Fasilitas IPAL masih dapat dipergunakan
Perlu adanya Standar Operasional Prosedur yang lebih baik

VI. Tindak Lanjut


Mengurus Ijin Incenerator secepat mungkin
Membuat SOP
Pemeliharaan IPAL dipertahankan

Ketua PK3RS

Anda mungkin juga menyukai