Anda di halaman 1dari 6

3/24/2017 Nielsen:TotalTransaksiSaatHarbolnas2016MencapaiRp3,3Triliun

Nielsen: Transaksi di Hari Belanja Online Nasional 2016 Mencapai Rp3,3


Triliun
2 Comments

Aditya Hadi Pratama (https://id.techinasia.com/author/adityahadi-pratama)


6:02 PM on Dec 19, 2016

148
(https://www.facebook.com/dialog/share? (https://plus.google.com/share?
app_id=1279730752073945&display=popup&href=https://id.techinasia.com/nielsen-
url=https://id.techinasia.com/nielsen-
total-transaksi-saat-harbolnas- total-transaksi-saat-harbolnas-
2016-mencapai-rp3- 2016-mencapai-rp3-triliun)
triliun&title=Nielsen%3A%20Transaksi%20di%20Hari%20Belanja%20Online%20Nasional%202016%20Mencapai%20Rp3%2C3%20Triliun)

Pada tanggal 19 Desember 2016 ini, panitia Hari Belanja Online Nasional 2016 bersama Nielsen akhirnya mengumumkan perkiraan
nilai penjualan yang berhasil dikumpulkan para e-commerce selama pesta belanja online tersebut. Selama tiga hari pelaksanaan,
transaksi yang difasilitasi oleh 211 e-commerce peserta Harbolnas tahun ini diperkirakan mencapai Rp3,3 triliun, naik dari perkiraan
penjualan di Harbolnas tahun lalu yang hanya mencapai Rp2,1 triliun.

Sebagai informasi, angka tersebut bukan angka pasti yang diberikan oleh para e-commerce, melainkan hasil survei yang dilakukan
oleh lembaga riset Nielsen pada tanggal 15 Desember 2016 terhadap lima ratus orang responden.

Nielsen pun memperkirakan bahwa jumlah transaksi yang terjadi pada Harbolnas tahun ini naik 3,9 kali lipat bila dibandingkan
dengan hari-hari biasa. Peningkatan jumlah transaksi ini diamini oleh Bukalapak, yang mengklaim kalau mereka berhasil
memfasilitasi transaksi senilai Rp350 miliar selama Harbolnas 2016.

Bertambahnya jumlah pembeli dari luar Pulau Jawa

https://id.techinasia.com/nielsentotaltransaksisaatharbolnas2016mencapairp3triliun 1/6
3/24/2017 Nielsen:TotalTransaksiSaatHarbolnas2016MencapaiRp3,3Triliun

Menurut Nielsen, mayoritas pembeli di Harbolnas tahun ini merupakan pria berusia 25 hingga 34 tahun, yang kebanyakan berbelanja
pada pukul 9:00 hingga 15:00, serta pada pukul 18:00 hingga 21:00.

Uniknya, Nielsen juga menemukan peningkatan jumlah pembeli yang berasal dari luar Pulau Jawa dalam Harbolnas tahun ini, yaitu
sekitar 21 persen.

Sekitar 90 persen responden kami memutuskan untuk berbelanja karena tergiur diskon besar yang diberikan. Selain itu, sebanyak 41
persen dari mereka pun tertarik karena promo gratis ongkos kirim yang diberikan beberapa e-commerce, tutur Rusdy Sumantri,
Direktur dari Nielsen Indonesia.

Dalam survei terpisah, platform cashback asal Singapura ShopBack (https://id.techinasia.com/tag/shopback) menyatakan kalau
mayoritas pembeli di Harbolnas tahun ini melakukan transaksi dengan transfer bank (33,9 persen) serta kartu kredit (33,9 persen).

Pakaian dan gadget masih menjadi produk favorit

https://id.techinasia.com/nielsentotaltransaksisaatharbolnas2016mencapairp3triliun 2/6
3/24/2017 Nielsen:TotalTransaksiSaatHarbolnas2016MencapaiRp3,3Triliun

Terkait barang yang terjual selama periode Harbolnas, ShopBack menyatakan kalau produk fesyen, gadget, serta barang elektronik
rumah tangga merupakan tiga jenis barang yang paling banyak diminati. Hal ini senada dengan temuanNielsen yang menyebutkan
bahwa 68 persen dari responden mereka berminat terhadap produk fesyen, dan ada 44 persen responden yang mengaku ingin membeli
produk gadget selama periode Harbolnas.

Google (https://id.techinasia.com/tag/google) pun turut melengkapi survei yang dilakukan oleh Nielsen dan ShopBack tersebut.
Perusahaan mesin pencari terbesar di dunia itumenyatakan kalau produk kecantikan, gadget, pakaian, serta perlengkapan bayi
merupakan beberapa jenis barang yang paling sering dicari saat Harbolnas berlangsung.

Simak ulasan mengenai beberapa fakta menarik yang terjadi saat Harbolnas 2016 di sini (https://id.techinasia.com/4-fakta-
menarik-selama-harbolnas-2016)

Selain itu, kami pun melihat kalau 71 persen masyarakat melakukan transaksi saat Harbolnas dengan menggunakan smartphone
mereka, tutur Henky Prihatna, Country Industry Head Google Indonesia, dalam siaran pers yang diterima Tech in Asia Indonesia.

Perkiraan total transaksi sebesar Rp3,3 triliun tersebut tentu sangat kecil apabila kita membandingkannya dengan Alibaba
(https://id.techinasia.com/tag/alibaba) yang berhasil meraih US$17,7 miliar (https://www.techinasia.com/alibaba-smashes-records-
sells-billion-on-singles-day) (sekitar Rp237 triliun) saat Singles Day di Cina, serta penjualan para e-commerce Amerika Serikat saat
Black Friday yang diperkirakan mencapai US$3 miliar (sekitar Rp40 triliun).

Namun patut diingat kalau bisnis e-commerce di tanah air memang masih sangat muda, dan tentu butuh waktu untuk mengejar
ketertinggalan dari negara lain seperti Cina, Amerika Serikat, hingga India. Dengan kehadiran Roadmap E-Commerce
(https://id.techinasia.com/hal-penting-yang-perlu-diketahui-dari-roadmap-e-commerce-indonesia) yang baru diluncurkan oleh
pemerintah, semoga kita bisa lebih cepat mengejar negara-negara tersebut.

(Diedit olehSepta Mellina (https://id.techinasia.com/author/septa-mellina))

https://id.techinasia.com/nielsentotaltransaksisaatharbolnas2016mencapairp3triliun 3/6
3/24/2017 Nielsen:TotalTransaksiSaatHarbolnas2016MencapaiRp3,3Triliun

Filed under: Startup (/category/startups)

Artikel Terkait

(https://id.techinasia.com/bukalapak-
(https://id.techinasia.com/transaksi-
(https://id.techinasia.com/kilas-
(https://id.techinasia.com/daftar-
(https://id.techinasia.com/tokopedia-
(https://id.techinasia.c
tumbuh-signi kan-sejak- di-bukalapak-saat- balik-perkembangan-e- promo-diskon-harbolnas- dan-bukalapak-siap-lawan- positif-hari-raya-lebar
2015) harbolnas-2016-mencapai- commerce-di-tahun-2016) 2016) amazon-dan-alibaba) pada-startup-indonesi
rp350-miliar)
Tujuh Tahun Kilas Balik Hari Belanja Online Tokopedia dan 5 Imbas Positif Har
Beroperasi, Bermodal Promo Perkembangan E- Nasional 2016, Pesta Bukalapak Kini Miliki Raya Idul tri
Bukalapak Baru Menarik dan Fitur Commerce di Belanja Online Lebih dari 1 Juta Terhadap
Berkembang Pesat Nego, Transaksi di Indonesia Sepa... (https://id.techinasia.com/daftar-
Penjual (https://id.techinas
dalam ... Bukalapak ... (https://id.techinasia.com/kilas-
promo-diskon- (https://id.techinasia.com/tokopedia-
positif-hari-raya-
(https://id.techinasia.com/transaksi-
(https://id.techinasia.com/bukalapak- balik-perkembangan- harbolnas-2016) dan-bukalapak-siap- lebaran-pada-
tumbuh-signi kan- di-bukalapak-saat- e-commerce-di- lawan-amazon-dan- startup-indonesia)
sejak-2015) harbolnas-2016- tahun-2016) alibaba)
mencapai-rp350-
miliar)

Join our community (/register)orlog in (/login)now to start posting replies!

2 COMMENTS Sort by Newest

Jefry In ulancer (https://id.techinasia.com/author/jefryin ulancer) 8:14 PM on Dec 26, 2016

Wah keren juga yaa bisa sampe 3Tloh.. jangan 2017 e-commerce makin tambah banyak nih
0 (/login) Reply (/login)

Agus A f Riyadi (https://id.techinasia.com/author/agus-a friyadi) 5:19 PM on Dec 20, 2016

Menarik juga mengamati perkembangan dari Harbolnas dari sisi keramaian dan jumlah omzet. Bertambahnya pembeli dari luar pulau jawa juga
jadi indikator bagus bahwa transaksi digital semakin dikenal di Indonesia.Betul memang, Indonesia masih sangat mudakalau dibanding dengan
pasar Cina, US, dan India dari sisi bisnis.Bakal sangat menarik nyimak inovasi marketing dari e-commerce di Harbolnas tahun depan selain
mengandalkan diskon gila-gilaan, apalagi ternyata dari tahun ke tahun orang udah bisa liat kalau sistem diskonnya ga masuk akal kan?#uhuk

0 (/login) Reply (/login)

Lagi populer di Tech in Asia

POPULER DI NEW STARTUP

(https://id.techinasia.com/lahirnya-akseleran-dan-hal-hal-penting-dari-bisnis-equity-crowdfunding)

Konsultan Hukum Ini Tinggalkan Pekerjaan demi Dirikan Startup Equity Crowdfunding (https://id.techinasia.com/lahirnya-akseleran-dan-hal-hal-
#1 penting-dari-bisnis-equity-crowdfunding)

https://id.techinasia.com/nielsentotaltransaksisaatharbolnas2016mencapairp3triliun 4/6
3/24/2017 Nielsen:TotalTransaksiSaatHarbolnas2016MencapaiRp3,3Triliun
Andalkan Desain Unik, CLAD.CO Siap Masuki Pasar E-Commerce Pakaian Dalam (https://id.techinasia.com/clad-co-ecommerce-pakaian-dalam-desain-
#2 unik)
(https://id.techinasia.com/cl
co-
ecommerce-
pakaian-
dalam-
desain-
unik)

March Ajak Kamu Melihat Isu Populer dari Sudut Pandang Berbeda (https://id.techinasia.com/march-media-yang-angkat-isu-tak-biasa-untuk-generasi-
#3 muda)
(https://id.techinasia.com/m
media-
yang-
angkat-
isu-tak-
biasa-
untuk-
generasi-
muda)

OnlinePajak, Startup Buatan Pengusaha Perancis untuk Mudahkan Kamu Bayar Pajak (https://id.techinasia.com/onlinepajak-platform-yang-
#4 mempermudah-proses-pembayaran-pajak)
(https://id.techinasia.com/on
platform-
yang-
mempermudah-
proses-
pembayaran-
pajak)

Maimilu Platform Marketplace Event untuk Alternatif Eventbrite di Indonesia (https://id.techinasia.com/maimilu-hadirkan-platform-alternatif-


#5 eventbrite-di-indonesia)
(https://id.techinasia.com/m
hadirkan-
platform-
alternatif-
eventbrite-
di-
indonesia)

POPULER DI GADGET

(https://id.techinasia.com/nintendo-switch-blue-ocean-strategy)

Blue Ocean dan Mendengarkan Konsumen, Senjata Potensial Nintendo Switch (https://id.techinasia.com/nintendo-switch-blue-ocean-strategy)
#1

Kamera 360 Derajat Cara Baru Penyebaran Informasi yang Sarat Potensi (https://id.techinasia.com/kamera-360-derajat-cara-baru-penyebaran-
#2 informasi-sarat-potensi)
(https://id.techinasia.com/ka
360-
derajat-
cara-
baru-
penyebaran-
informasi-
sarat-
potensi)

5 Gadget Terbaik di Gelaran CES 2017 Pilihan Tech in Asia Indonesia (https://id.techinasia.com/gadget-terbaik-di-consumer-electronic-show-2017)
#3
(https://id.techinasia.com/ga
terbaik-
di-
consumer-
electronic-
show-
2017)

Nokia 6, Smartphone Pertama dari HMD Global yang Hanya Akan Dijual di Cina (https://id.techinasia.com/hmd-global-kembali-hidupkan-merek-nokia-
#4 dengan-meluncurkan-nokia-6)
(https://id.techinasia.com/hm
global-
kembali-
hidupkan-
merek-
nokia-
dengan-
meluncurkan-
nokia-6)

5 Gadget Unik yang Bisa Kamu Temukan di CES 2017 (https://id.techinasia.com/5-gadget-unik-di-ces-2017-pilihan-tech-in-asia-indonesia)


#5

https://id.techinasia.com/nielsentotaltransaksisaatharbolnas2016mencapairp3triliun 5/6
3/24/2017 Nielsen:TotalTransaksiSaatHarbolnas2016MencapaiRp3,3Triliun
(https://id.techinasia.com/5-

gadget-
unik-di-
ces-
2017-
pilihan-
tech-in-
asia-
indonesia)

POPULER DI MOBILE

(https://id.techinasia.com/ tur-baru-instagram-booking-lengkapi-business-pro le)

Dapatkan Satu Juta Pengiklan, Instagram Berencana Luncurkan Fitur Booking (https://id.techinasia.com/ tur-baru-instagram-booking-lengkapi-
#1 business-pro le)


5 Fitur Baru pada Preview Android O yang Perlu Diketahui Developer (https://id.techinasia.com/5- tur-baru-pada-preview-android-o-yang-developer-
#2 perlu-tahu)
(https://id.techinasia.com/5-
tur-
baru-
pada-
preview-
android-
o-yang-
developer-
perlu-
tahu)

6 Aplikasi Pembuat Kartu Nama Digital Gratis untuk Android yang Patut Kamu Coba (https://id.techinasia.com/kumpulan-aplikasi-kartu-nama-digital-
#3 android-gratis)
(https://id.techinasia.com/ku
aplikasi-
kartu-
nama-
digital-
android-
gratis)

Update Terbaru BlackBerry Messenger Hadirkan Beragam Fitur Bagi Pelaku Bisnis (https://id.techinasia.com/update-terbaru-blackberry-messenger-
#4 untuk-pelaku-bisnis)
(https://id.techinasia.com/up
terbaru-
blackberry-
messenger-
untuk-
pelaku-
bisnis)

WhatsApp Tengah Uji Coba Layanan Pengiriman Pesan Khusus untuk Bisnis (https://id.techinasia.com/whatsapp-tengah-uji-coba-layanan-pesan-
#5 khusus-untuk-bisnis)
(https://id.techinasia.com/w
tengah-
uji-coba-
layanan-
pesan-
khusus-
untuk-
bisnis)

COPYRIGHT 2017 TECH IN ASIA. ALL RIGHTS RESERVED.

https://id.techinasia.com/nielsentotaltransaksisaatharbolnas2016mencapairp3triliun 6/6

Anda mungkin juga menyukai