Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
SEMESTER I/2016-2017
3 Alkana, Sifat fisik dan kimia alkana Pustaka Utama: Bab 4 Sub-bab
Isomer, Kelektronegatifan dan kepolaran 4.1 4.17.
reaksi ikatan. Tugas : Menggambarkan
radikal Kepolaran ikatan, konformasi konformasi siklopentana dan
dinamik, dan wujud zat. sikloheksana beserta diagram
energinya.
Sintesis Alkana
Dikumpulkan pada pertemuan
Konsep isomer dan jenis-jenis
minggu berikutnya
isomer
.
4 Stereokimia Putaran bebas pada ikatan Pustaka Utama: Bab 5 Sub bab
dan tunggal dan konformasi 5.1 5.18
konformasi molekul Tugas : Menggambarkan
Stereokimia akibat karbon-kiral stereokimia beberapa senyawa
(relatif dan absolut) dan posisi organik dan penamaannya
gugus pada ikatan rangkap (konfigurasi absolut), minimal 8
dua. senyawa.
Dikumpulkan pada pertemuan
minggu berikutnya
8 Reaksi Reaksi Substitusi Nukleofilik alkil Pustaka Utama: Bab 6 Sub bab
Substitusi halida 6.15 6.18
Nukleofilik Reaksi Eliminasi alkil halida Bab 7 Sub-bab 7.1 7.8
dan
Eliminasi
9 Alkena, Reaksi dan mekanisme adisi Pustaka Utama: Bab 8 Sub-bab
Alkuna elektrofilik pada alkena: kaidah 8.1 8.17
(Reaksi Markovnikov dan anti Markovnikov: Tugas : Menuliskan lima reaksi
eliminasi H2O, H2SO4, HBr, Br2, H2SO4/H2O, dan mekanisme reaksi adisi
dan adisi) BH3/H2O2, Ozonolisis, Oksidasi- elektrofilik beberapa senyawa
reduksi alkena, oksimerkurasi- alkena
demerkurasi (hidroborasi) Dikumpulkan pada pertemuan
minggu berikutnya
10 Alkohol dan 1. Struktur, sifat fisik dan kimia Pustaka Utama : Bab 11 Sub bab
eter Alkohol 11. 1-11.15
2. Sintesis alkohol dari alkena Bab. 12 Sub bab 12.1-12.8
3. Reaksi alkohol menjadi alkil Tugas : Menuliskan lima reaksi
halida dan mekanisme reaksi senyawa
4. Sintesis eter alkohol dan eter. Dikumpulkan
5. Reaksi-reaksi eter pada pertemuan minggu
6. Senyawa-senyawa dengan berikutnya
gugus karbonil
7. Reaksi karbonil dengan
nukleofil
8. Reaksi oksidasi dan reduksi
9. Alkohol dari reaksi reduksi
senyawa-senyawa karbonil
10. Oksidasi alkohol menjadi
senyawa-senyawa karbonil
11. Uji kualitatif alkohol
12. Senyawa-senyawa
organologam
13. Pembuatan senyawa-senyawa
organolitium dan
organomagnesium
14. Reaksi-reaksi senyawa-
senyawa organolitium dan
organomagnesium
Pustaka
1. Pustaka Utama:
a. Solomon, T.W.G., Fryhle, C.B., Snyder, S.A., 2014, Organic Chemistry, 11th edition,
John Wiley and Sons (Asia), Wiley International Student version; atau
b. Solomon, T.W.G. dan Fryhle, C.B., 2011, Organic Chemistry, 10th edition, John
Wiley and Sons (Asia), Wiley International Student version.
2. Pustaka Pendukung I: Fessenden, R.J. dan Fessenden, J.S. , 1986, Kimia Organik II,
terjemahan, edisi 3, Penerbit Erlangga, Jakarta
3. Pustaka Pendukung II: McMurry, J., 2000, Organic Chemistry, 5th edition, Brooks/Cole,
Toronto
4. Pustaka Pendukung III: Clayden, J., Greeves, N., Warren, S., dan Wothers, P., 2001,
Organic Chemistry, Oxford University Press. (Pustaka Pendukung)
Aturan perkuliahan:
Penilaian: Rerata Nilai Semua Ujian (90%) + Tugas dan QUIZ (10%).
Tidak ada ujian susulan.
Tugas yang terlambat dikumpulkan tidak akan dinilai.
Quiz akan diadakan minimal setiap dua minggu sekali.
Setelah 15 menit kuliah berlangsung tidak diperbolehkan mengikuti kuliah.
Untuk mengikuti ujian, minimal kehadiran 80%.
Berpakaian rapi dan sopan.