Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan

rahmat serta hidayahnya sehingga saya bisa menyelesaikan laporan ini yang

berjudul Kondisi Oseanografi Perairan Pantai Di Gorontalo Utara, Kecamatan

Anggrek, Desa Dudepo, Dusun Pasir Putih tepat pada waktunya.

Laporan ini membahas tentang faktor-faktor oseanografi, diantaranya

Pasang Surut, Arus, Gelombang, Suhu, pH, Arah Mata Angin, serta Topografi

Pantai. Hal ini akan difokuskan pada upaya memberikan pemahaman tentang

kondisi oseanografi perairan pantai khususnya di Desa Dudepo.

Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan laporan ini masih jauh dari

kesempurnaan. Untuk itu perlu adanya kritik dan saran yang sifatnya membangun

dari pembaca agar laporan ini jauh lebih baik.

Gorontalo, Mei 2015

Penyusun

i | L a p o r a n O s e a n o g r a fi Lily Hirawaty 2015

Anda mungkin juga menyukai