Anda di halaman 1dari 31

am

u b
1 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
PUTUSAN

a
R

si
NOMOR : 12/PDT.G.PLW/2011/PN.PO

ne
ng
DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA

do
gu
Pengadilan Negeri Ponorogo dalam memeriksa dan mengadili perkara - perkara Perdata

pada pemeriksaan tingkat pertama telah memutus sebagai berikut dalam perkara para pihak :

In
A
------------------------------------------------------------------------------------------
ah

lik
1 SUYANTO, Pekerjaan Swasta, alamat Jalan H Perdana Kusuma No.10 RT.03/RW.02
am

ub
Kelurahan Tonatan, Kecamatan Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, selanjutnya disebut

sebagai : PELAWAN I ; ------------------------------------------------


ep
2 SRI ENDANG PURWATI, Pekerjaan Swasta, alamat Jalan H Perdana Kusuma No.10
k

RT.03/RW.02 Kelurahan Tonatan, Kecamatan Ponorogo, Kabupaten Ponorogo,


ah

si
selanjutnya disebut sebagai : PELAWAN II ; -------------------------------

ne
ng

M E LAWA N :

do
gu

1 SUDRAJAT, Pimpinan Cabang PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk.

CABANG PONOROGO, dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama PT BANK
In
A

RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk. CABANG PONOROGO Jl.Sukarno Hatta No


ah

28 Ponorogo, selanjutnya mohon disebut sebagai : TERLAWAN


lik

I ;---------------------------------------------------------------------------------------
m

ub

2 Kepala Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan lelang (KPKNL) Madiun, Jalan

Serayu Timur No.141 Kota Madiun, selanjutnya mohon disebut sebagai : TERLAWAN
ka

ep

II ;---------------------------------------------------------------------------------------
ah

3 SEMERU HARI PRASTOWO, SH. pekerjaan Direktur CV Adi Surya Perkasa, dalam
R

hal ini bertindak untuk dan atas nama CV Adi Surya Perkasa Jl. Parikesit No 20
es
M

Ponorogo, selanjutnya mohon disebut sebagai : TERLAWAN III ; ------------


ng

on

Pengadilan Negeri tersebut ;-------------------------------------------------------------------------------


gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 1
am

u b
2 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Setelah membaca surat surat dalam berkas perkara ;--------------------------------------------

a
R

si
Setelah mendengar keterangan saksi dari kedua belah pihak yang berpekara ;------------

Setelah menilai alat bukti yang sah menurut Undang Undang ;--------------------------------

ne
ng
TENTANG DUDUK PERKARANYA

do
gu
Menimbang, bahwa Para Pelawan dengan Surat Gugatan Perlawanannya yang telah

In
A
didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Ponorogo dengan Nomor 12/PDT.G.PLW./2011/
ah

lik
PN.PO pada tanggal 20 April 2011 mengemukakan hal hal sebagai berikut :

----------------------------------------------------------------------------------------------
am

ub
Adapun gugatan Perlawanan ini diajukan dengan alasan alasan sebagai berikut :-------

1 Bahwa dalam pengumuman lelang kedua eksekusi hak tanggungan tanggal 15


ep
k

April 2011 yang diumumkan oleh PT BANK RAKYAT INDONESIA


ah

(PERSERO) Tbk KANTOR CABANG PONOROGO akan dilakukan lelang


R

si
eksekusi pada tanggal 29 April 2011 atas sebidang tanah SHM N0.758 Luas

1665 M2 atas nama Suyanto, Kelurahan Tonatan, Kecamatan dan Kabupaten

ne
ng

Ponorogo ;-------------------

do
2 Bahwa sebidang tanah SHM N0 758 Luas 1665 M2 bukan merupakan barang
gu

milik Terlawan III, akan tetapi barang milik para Pelawan yang sertifikatnya
In
A

dibawa oleh terlawan III sebagai jaminan kontrak kerja ;

----------------------------------------------------
ah

lik

3 Bahwa memang para Pelawan pernah dimintai tanda tangan oleh Terlawan III

yang katanya untuk realisasi jaminan kontrak kerja sama, (Para Pelawan
m

ub

percaya begitu saja kepada Terlawan III karena para Pelawan adalah patner
ka

bisnis terlawan III), namun belakangan ini diketahui oleh Para Pelawan atas
ep

dasar surat surat dari BRI bahwa yang dikatakan kontrak kerja tersebut adalah
ah

Hak Tanggungan ;----


R

es
M

ng

on
gu

2
d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 2
am

u b
3 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
4 Bahwa hutang Terlawan III kepada Terlawan I tersebut yang menikmati

a
R

si
uangnya hanyalah Terlawan III, sedangkan Para Pelawan tidak ikut menikmati

sama sekali ;

ne
ng
5 Bahwa menurut hukum mengenai hutang Terlawan III kepada Terlawan I

adalah merupakan persoalan mereka sendiri dan tidak boleh membawa akibat

do
gu kerugian kepada Pelawan selaku pihak

ketiga ;------------------------------------------------------------

In
A
6 Bahwa para Pelawan sebagai pemilik syah atas sebidang tanah SHM N0 758
ah

lik
Luas 1665 M2 atas nama Suyanto, Kelurahan Tonatan, Kecamatan dan

Kabupaten Ponorogo sangat dirugikan karena permohonan pengumuman


am

ub
lelang kedua eksekusi Hak Tanggungan tanggal 15 April 2011 yang

diumumkan oleh PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO)


ep
k

Tbk.KANTOR CABANG PONOROGO dimana intinya akan dilakukan lelang


ah

eksekusi pada tanggal 29 April 2011 atas sebidang tanah SHM N0 758 Luas
R

si
1665 M2 atas nama Suyanto, Kelurahan Tonatan Kecamatan dan Kabupaten

Ponorogo ;----------------------------------------------------------

ne
ng

7 Bahwa mengingat akan dilakukannya lelang kedua eksekusi Hak Tanggungan

do
tangal 29 April 2011 atas sebidang tanah SHM N0 758 Luas 1665 M2
gu

menimbulkan adanya bahaya besar dan riil, bahwa terhadap sebidang tanah
In
A

tersebut akan dibeli oleh orang lain dalam pelelangan, karena itu Para Pelawan

mohon dengan hormat sudilah kiranya Pengadilan Negeri Ponorogo berkenan


ah

lik

memutuskan ;------------------------------------------------------------------------------

--------------
m

ub

DALAM PROVISI
ka

Menangguhkan pelaksanaan Lelang Eksekusi Hak Tanggungan terhadap sebidang tanah SHM N0
ep

758 Luas 1665 M2 atas nama Suyanto, Kelurahan Tonatan, Kecamatan dan Kabupaten
ah

Ponorogo ;---------------------------------------------------------------------------------
R

es

DALAM POKOK PERKARA


M

ng

PRIMAIR
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 3
am

u b
4 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
1 Menyatakan Para Pelawan adalah pelawan yang jujur ; ---------------------------

a
R

si
2 Menyatakan Para Pelawan adalah pemilik sebidang tanah SHM N0 758 Luas

1665 M2 atas nama Suyanto, Kelurahan Tonatan, Kecamatan dan Kabupaten

ne
ng
Ponorogo ;-----------------------------------------------------------------------

3 Membatalkan Pelaksanaan Lelang Eksekusi Hak Tanggungan terhadap

do
gu sebidang tanah SHM N0 758 Luas 1665 M2 atas nama Suyanto, Kelurahan

Tonatan, Kecamatan dan Kabupaten Ponorogo yang diajukan oleh Terlawan

In
A
I ;--------------------------------------------------------------------------------------
ah

lik
4 Menghukum Terlawan III untuk mengantikan Jaminan Hak Tanggungan SHM

N0 758 Luas 1665 M2 dengan aset milik Terlawan III sendiri kepada Terlawan
am

ub
I ; -------------------------------------------------------------------------------------

5 Menghukum Terlawan III untuk mengembalikan SHM N0.758 Luas 1665 M2


ep
k

atas nama Suyanto kepada Para Pelawan ; -------------------------------------------


ah

6 Menghukum Terlawan I, Terlawan II dan Terlawan III secara tanggung renteng


R

si
untuk membayar biaya perkara ini ; -------------------------------------------

SUBSIDAIR :

ne
ng

Mohon Putusan seadil adilnya ;-------------------------------------------------------------------------

do
gu

Menimbang, bahwa pada persidangan yang telah ditetapkan Para Pelawan hadir dengan
In
A

Kuasa Hukumnya yang bernama HARI ANANTO, SH. Advokat-Konsultan Hukum pada Kantor

HUKUM DAN HAM HR&A yang beralamat di Jalan Penjaitan Perum Widodo Kencana C 1- 2
ah

lik

Pandean, Kecamatan Taman, Kota Madiun, Jawa Timur berdasarkan Kuasa Khusus tertanggal 19

April 2011 yang telah di daftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Ponorogo dibawah
m

ub

Register Nomor : 33/2011 tanggal 20 April


ka

2011 ;--------------------------------------------------------------------------------------------------
ep

Menimbang, bahwa Terlawan I hadir dengan Kuasa Hukumnya yang bernama Mohamad
ah

Akbar,SH, Mudjiono, T Budi Priyono dan Minten berdasarkan Kuasa Khusus Nomor : B.1394
R

es

KC-XVI/ADK/05/2011 tertanggal 13 Mei 2011 yang telah di daftarkan di Kepaniteraan


M

ng

on
gu

4
d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 4
am

u b
5 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Pengadilan Negeri Ponorogo dibawah Register Nomor : 38/2011 tanggal 18 Mei

a
R

si
2011 ;---------------------------------------------------------------------------------------------------

Menimbang, bahwa Terlawan II hadir dengan Kuasa Hukumnya yang bernama Herry

ne
ng
Kusyairi,SH.,M.Si, Ratno Pujilaksana,SE, Fredhy Gunawan S,SH, Yaslizar,SE, Markhareta

Mende,SH, Tantri Kartikasari dan Nurfi Alfisari berdasarkan Kuasa Khusus Nomor SKU /

do
gu
MK.6/2011 tertanggal 12 Mei 2011 yang telah di daftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Negeri

Ponorogo dibawah Register Nomor : 45/2011 tanggal 01 Juni

In
A
2011 ;--------------------------------------------------------------------------------------------------
ah

lik
Menimbang, bahwa Terlawan III tidak hadir dalam Persidangan dan juga tidak

mewakilkan kepada orang lain dipersidangan dan telah dipanggil secara sah dan patut ;
am

ub
Menimbang, bahwa setelah mana Majelis Hakim telah mengusahakan upaya perdamaian,

dengan menunjuk Mediator GANDUNG, SH., Hakim / Mediator pada Pengadilan Negeri
ep
k

Ponorogo berdasarkan Penetapan Ketua Majelis Hakim N0:12/Pen.Pdt.PLW/2011/PN.PO tanggal


ah

19 Juni 2011 namun tidak berhasil hal ini sesuai dengan Surat pernyataan dari hakim Mediator
R

si
tertanggal 23 Juni 2011 dan akhirnya pemeriksaan perkara dilanjutkan dengan pembacaan Surat

Gugatan yang isinya tetap dipertahankan oleh Kuasa Para

ne
ng

Pelawan ;---------------------------------------------

do
Menimbang, bahwa atas Gugatan Perlawanan dari Para Pelawan tersebut diatas Kuasa
gu

Hukum Terlawan I, telah mengajukan Eksepsi/Jawaban tertanggal 30 Juni 2011 sebagai berikut :
In
A

----------------------------------------------------------------------------------------------
ah

lik

A. DALAM HAL EKSEPSI :

KEBERATAN ATAS PARATE EKSEKUSI SEHARUSNYA DIAJUKAN DALAM BENTUK


m

ub

GUGATAN, BUKAN PERLAWANAN ;


ka

1 Bahwa pelaksanaan eksekusi lelang barang jaminan yang dimintakan Terlawan


ep

I kepada Terlawan II di dasarkan Pasal 6 jo Pasal 20 Ayat 1 Undang Undang


ah

Nomor 4 tahun 1996 Tentang Hak Tanggungan atas Tanah dan Benda Benda
R

es

yang berkaitan dengan Tanah (parate eksekusi ), dan bukan didasarkan pada
M

ng

fiat eksekusi atas titel eksekutorial yang tercantum dalam Sertifikat Hak
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 5
am

u b
6 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Tanggungan yang harus melalui Penetapan Ketua

a
R

si
Pengadilan ;--------------------------------------------

2 Bahwa dengan Pasal 195 ayat 6 HIR maupun Pasal 378 Rv, perlawananan

ne
ng
hanya semata mata ditujukan untuk :

-------------------------------------------------------------------

do
gua Melawan penyitaan, baik berupa sita jaminan, sita eksekusi maupun sita

marital ;----------------------------------------------------------------------------------------

In
A
b Melawan eksekusi berdasar Putusan Pengadilan yang telah memperoleh kekuatan
ah

lik
hukum tetap ;--------------------------------------------------------------------

c Melawan eksekusi grossse akta berdasarkan kekuatan Pasal 224 HIR ;----
am

ub
d Melawan eksekusi perdamaian berdasar Pasal 130 HIR ;-----------------------

3 Bahwa dengan demikian jelas Perlawananan harus berhadapan langsung


ep
k

dengan suatu Putusan atau Penetapan Pengadilan yang sudah ada


ah

wujudnya (mohon periksa buku Perlawananan Terhadap Grose Akta Serta


R

si
Putusan Pengadilan Dan Arbitrase Dan Standar Hukum Eksekusi karangan M

Yahya Harahap, terbitan PT Citra Aditya Bakti, 0293 hal

ne
ng

28) ;---------------------------------------

do
4 Bahwa berdasar ketentuan hukum acara tersebut jelas, formalitas keberatan
gu

yang diajukan terhadap suatu parate eksekusi oleh Kantor Lelang tidak dapat
In
A

dilakukan melalui suatu perlawanan (verzet) melainkan melalui suatu

Gugatan ;
ah

lik

5 Bahwa mengingat keberatan yang diajukan oleh Para Pelawan terhadap

pelaksanaan parate eksekusi tersebut ternyata diajukan dalam bentuk


m

ub

Perlawanan, maka Perlawanan yang diajukan Pelawan harus ditolak atau


ka

setidak tidaknya dinyatakan tidak dapat diterima karena tidak sesuai hukum
ep

acara yang berlaku ;----


ah

Maka berdasarkan Eksepsi tersebut diatas, Terlawan I memohon kepada Majelis Hakim
R

es

Pengadilan Negeri Ponorogo yang memeriksa perkara ini untuk memutus eksepsi ini lebih
M

ng

dahulu sebelum memeriksa pokok perkaranya dengan menolak Perlawananan Pelawan


on
gu

6
d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 6
am

u b
7 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
yang demikian atau setidak tidaknya menyatakan Perlawanan Pelawan tidak dapat

a
R

si
diterima ;-----------------------------------------------------

B. DALAM POKOK PERKARA

ne
ng
1 Bahwa apabila Majelis Hakim yang terhormat berpendapat lain, Terlawan I

dengan ini mengemukakan Jawaban dalam pokok perkara sebagai

do
gu berikut :---------------------

2 Bahwa hal hal yang telah dikemukakan dalam Eksepsi mohon dianggap telah

In
A
pula dikemukakan dalam Pokok
ah

lik
Perkara ;-------------------------------------------------------

3 Bahwa Terlawan I menolak dengan tegas semua dalil dalil yang dikemukakan
am

ub
oleh Pelawan, kecuali yang secara tegas diakui oleh Terlawan

I ;------------------------
ep
k

4 Bahwa untuk memperjelas permasalahan dengan benar sesuai fakta fakta


ah

hukum yang dikuatkan dengan bukti bukti yang keberannya tidak dapat
R

si
disangkal lagi, akan Terlawan I terangkan dan jelaskan duduk perkaranya

sebagai berikut ;---

ne
ng

5 Bahwa Terlawan III dan Ira Mahsuna merupakan nasabah dari Terlawan I

do
dengan menggunakan CV Adi Surya Perkasa yang mendapatkan fasilitas kredit
gu

berdasarkan Akta Perjanjian Kredit N0 5 tanggal 1 Mei 2009 dibuat dihadapan


In
A

Notaris Hartati

Hadiwijaya,SH ;---------------------------------------------------------------------
ah

lik

6 Bahwa untuk menjamin pelunasan kredit dimaksud, ikut di dalam perjanjian

tersebut yaitu Pelawan I dan Pelawan II yang telah menjaminkan sebagai


m

ub

agunan Sertifikat Hak Milik N0 758/ Kelurahan Tonatan, Kecamatan


ka

Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Propinsi Jawa Timur atas nama Suyanto yang
ep

telah dibebani dengan Hak Tanggungan Tingkat pertama No 1083/2009 yang


ah

diterbitkan oleh Kantor Pertanahan Kabupaten


R

es

Ponorogo ;----------------------------------------------------------------
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 7
am

u b
8 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
7 Bahwa dengan dijaminkan SHM tersebut membawa akibat hukum bahwa SHM

a
R

si
tersebut menjadi jaminan pelunasan kredit Terlawan III dan Ira Mahsuna

apabila ternyata Terlawan III, dan Ira Mahsun tidak dapat melunasi

ne
ng
kewajibannya / wanprestasi maka agunan tersebut akan dilelang sesuai dengan

ketentuan hukum yang berlaku dan hasilnya akan digunakan untuk melunasi

do
gu hutang tersebut ;---------

8 Bahwa ternyata dalam perjalanannya ternyata Terlawan III tidak melakukan

In
A
kewajibannya sebagaimana Pasal 3 Ayat 1 Akta Perjanjian Kredit N0 5 tanggal
ah

lik
1 Mei 2009 yang dibuat dihadapan Notaris Hartati Hadiwijaya, SH sehingga

Terlawan III
am

ub
Wanprestasi ;----------------------------------------------------------------------------

9 Bahwa dengan wanprestasinya tersebut, Terlawan I telah memberikan Surat


ep
k

Peringatan Surat Peringatan sebanyak 4 kali untuk melunasi kreditnya


ah

yaitu :------
R

si
a Surat Peringatan I N0 B.559 IX /KCR /ADK/3/2010 tanggal 2 Maret 2010;

-------------------------------------------------------------------------------------------

ne
ng

b Surat Peringatan II N0 B.977 /KCR-IX /ADK/04/2010 tanggal 19 April

do
2010 ;-------------------------------------------------------------------------------------------
gu

c Surat Peringatan III N0 B.1215 /KCR -IX/ADK/5/2010 tanggal 14 Mei


In
A

2010 ;-------------------------------------------------------------------------------------------

d Surat Peringatan terakhir N0 B.1464 IX /KC - XVI/ADK/6/2010 tanggal 07 Juni


ah

lik

2010 ;--------------------------------------------------------------------------------

10 Bahwa terhadap Surat Surat Peringatan tersebut, ternyata tidak ada tanggapan
m

ub

untuk menyelesaikan sehingga dengan berdasarkan pada ketentuan hukum


ka

yang berlaku, penyelesaian kredit macet dilakukan melalui parate eksekusi.


ep

Hal ini sudah sesuai dengan ketentuan Pasal 6 UU N0 4 Tahun 1996 tentang
ah

Hak Tanggungan juncto janji untuk menjual atas kekuasaan sendiri (beding van
R

es

eigenmatiche verkoop) yang ada dalam Akta Pemberian Hak


M

ng

Tanggungan ;----------
on
gu

8
d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 8
am

u b
9 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
11 Bahwa selanjutnya, Terlawan I menolak dengan tegas apa yang disampaikan

a
R

si
Para Pelawan dalam Perlawanannya yang menyatakan ingin menangguhkan

dan membatalkan pelelalangan yang Terlawan I lakukan terhadap agunan yang

ne
ng
dijaminkan ;--------------------------------------------------------------------------------

--------------

do
gu
Penolakan tersebut dikarenakan berdasarkan APHT N0 570/Ponorogo/APHT/2009 yang

dibuat di hadapan PPAT Hartati Hadiwijaya, SH dan Akta Perjanjian Kredit N0 5 tanggal 1

In
A
Mei 2009 dibuat dihadapan Notaris Hartati Hadiwijaya,SH. yang dinyatakan bahwa
ah

lik
sebelum di tandatangani kedua akta tersebut oleh Para Pelawan, kedua akta tersebut

dibacakan dan dijelaskan kepada Para Pelawan yang akhirnya kemudian menandatangani
am

ub
kedua akta tersebut. Sehingga Pernyataan Para Pelawan dalam perlawanannya yang

menyatakan bahwa tanda tangan berupa realisasi jaminan kontrak kerja sama adalah
ep
k

mengada ada ;--------


ah

12 Bahwa begitu juga permintaan para Pelawan dalam petitumnya untuk


R

si
menghukum Terlawan II mengganti jaminan Hak Tanggungan SHM N0 758

dengan aset Terlawan III sendiri dan mengembalikan SHM N0 758 kepada

ne
ng

Para Pelawan adalah mengada ada. Karena secara jelas dan nyata Para

do
Pelawan dengan secara sadar menyerahkan SHM No 758 guna menjamin
gu

pinjaman Terlawan III atas dasar Kedua Akta sebagaimana disebutkan dalam
In
A

butir 11 jawaban dalam pokok perkara

ini ;--------------------------------------------------------------------------------------
ah

lik

13 Bahwa selanjutnya dalam SHM N0 758/Kelurahan Tonatan, Kecamatan

Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Propinsi Jawa Timur atas nama Suyanto


m

ub

jelaslah terlihat bahwa SHM tersebut telah dijadikan gunan untuk jaminan di
ka

Bank berkali kali seperti ke BPD Jatim sejak tahun 2004. Sehingga adalah
ep

yang mengada ada jika Para Pelawan tidak mengetahuinya bahwa SHMnya
ah

dijadikan jaminan ; ---------------


R

es

MAKA JAWABAN TERLAWAN I DIATAS, MOHON DENGAN SEGALA HORMAT


M

ng

KEPADA YANG MULIA MAJELIS HAKIM PENGADILAN NEGERI PONOROGO


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 9
am

u b
10 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
UNTUK MEMUTUS PERKARA INI DENGAN PUTUSAN MENOLAK PERLAWANAN

a
R

si
PELAWAN ATAU SETIDAK TIDAKNYA MENYATAKAN BAHWA PERLAWANAN

TERLAWAN TIDAK DAPAT DITERIMA -----------------------------------

ne
ng
Menimbang, bahwa atas Gugatan Perlawanan dari Para Pelawan tersebut diatas Kuasa

Hukum Terlawan II, telah mengajukan Eksepsi/Jawaban tertanggal Juni 2011 sebagai

do
gu
berikut :-----------------------------------------------------------------------------------------------

DALAM EKSEPSI

In
A
1 Bahwa dengan tegas Terlawan II menolak seluruh dalil Para Pelawan kecuali terhadap hal
ah

lik
hal yang diakui secara tegas tegas kebenarannya ;--------------------

2 Eksepsi Persona Standi Non Judicio ;------------------------------------------------------


am

ub
1 Bahwa Terlawan II berpendapat bahwa gugatan perlawanan Para Pelawan khususnya

yang ditujukan terhadap Terlawan II harus dinyatakan tidak dapat diterima, sebab
ep
k

penyebutan persoon Terlawan II di dalam Surat Gugatan Perlawanan kurang tepat,


ah

kerena tidak mengkaitkan dengan Pemerintah Republik Indonesia cq Direktorat Jendral


R

si
Kekayaan Negara cq Kantor Wilayah X Direktorat Jendral Kekayaan Negara selaku

(Instansi) atasan Terlawan II, karena Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang

ne
ng

(KPKNL) Madiun bukan organisasi yang berdiri sendiri, tetapi merupakan bagian dari

do
suatu badan hukum yang disebut Negara, oleh karena itu apabila ada tuntutan, maka
gu

harus dikaitkan juga dengan unit atasannya


In
A

tersebut ;---------------------------------------------------------

2 Bahwa Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Madiun bukan
ah

lik

merupakan badan hukum yang berdiri sendiri, melainkan badan hukum yang merupakan

bagian dari badan hukum yang disebut Negara, dimana Instansi atasan dari Terlawan II
m

ub

adalah Pemerintah Republik Indonesia cq, Kementerian Keuangan Republik Indonesia


ka

cq Direktorat Jendral Kekayaan Negara cq. Kantor Wilayah X Direktorat Jendral


ep

Kekayaan Negara. Oleh karena itu Terlawan II tidak mempunyai kualitas untuk dapat
ah

dituntut dalam perkara perdata di muka Peradilan Umum jika tidak dikaitkan dengan
R

es

badan hukum induknya dan Instansi atasannya ;


M

ng

-------------------------------------------------------------------------------
on
gu

10
d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 10
am

u b
11 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
3 Bahwa terhadap apa yang dikemukakan oleh Terlawan II diatas, dan dengan merujuk

a
R

si
pada Jurisprudensi Mahkamah Agung Republik Indonesia No 1424 K/Sip/1975 tanggal 8

Juni 1976 tentang gugatan perlawanan yang harus ditujukan kepada Pemerintah Pusat,

ne
ng
terbuktilah bahwa gugatan perlawanan Para Pelawan yang hanya ditujukan kepada

Kepala Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Madiun tanpa

do
gu
mengkaitkan instansi atasannya adalah keliru dan tidak tepat. Dengan demikian jelas

bahwa akan hal ini dapat berakibat bahwa terhadap gugatan perlawanan a qua menjadi

In
A
kurang sempurna, dan oleh karenanya harus dinyatakan tidak dapat diterima seluruhnya
ah

lik
(Niet Ontvankelijk

Verklaard) ;---------------------------------------------------------------------------
am

ub
3 Ekseptio Obscuur Libel/Gugatan Perlawanan Tentang Tindakan hukum Terlawan II

Tidak Jelas Atau Kabur ; --------------------------------------------------------


ep
k

1 Bahwa surat gugatan perlawanan dari Para Pelawan yang ditujukan kepada Terlawan II
ah

setelah dibaca dan diteliti secara cermat tidak ada satupun dalil yang menyebutkan
R

si
tentang perbuatan Terlawan II yang merugikan Para Pelawan, apakah perbuatan melawan

hukum (onrecht matige daad) atau perbuatan ingkar janji (wanprestasi), sedangkan dalam

ne
ng

petitumnya Para Pelawan mohon Terlawan II secara tanggung renteng untuk membayar

do
biaya perkara ;--------------
gu

2 Bahwa akan menjadi pertanyaan, atas dasar apa para Pelawan menjadikan Terlawan II
In
A

menanggung resiko secara tanggung renteng untuk membayar biaya perkara padahal

positanya tidak ada argument para Pelawan tentang hal itu, sehingga cukup beralasan
ah

lik

apabila gugatan perlawanan terhadap kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang

(KPKNL) Madiun (Terlawan II) tidak dapat diterima dengan kata lain
m

ub

kabur ;-------------------------------------------------------
ka

4 Berdasarkan hal hal tersebut diatas, maka sudah sepatutnya Majelis Hakim yang
ep

memeriksa dan mengadili perkara a qua menyatakan gugatan perlawanan tidak dapat
ah

diterima (niet onvankelijk verkiraad) ;--------------------------------------------


R

es

DALAM POKOK PERKARA


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 11
am

u b
12 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
1 Bahwa apa yang diuraikan dalam eksepsi tersebut diatas, mohon juga dianggap

a
R

si
telah termasuk dalam pokok perkara ini, serta Terlawan II menolak seluruh dalil

dalil Para Pelawan, kecuali terhadap apa yang diakuinya secara tegas

ne
ng
kebenarannya dan Terlawan II tidak akan menjawab dalil dalil yang dikemukan

oleh Para Pelawan yang tidak berkaitan dengan tugas dan wewenang Terlawan II ;

do
gu2 Bahwa permasalahan yang dijadikan dasar oleh Para Pelawan di dalam

mengajukan gugatannya khususnya terhadap Terlawan II adalah dengan tindakan

In
A
Terlawan II yang telah melakukan Lelang Eksekusi Hak Tanggungan atas
ah

lik
sebidang tanah Sertifikat hak Milik (SHM) Nomor 758 atas nama Suyanto luas

1665 M2 terletak di Kelurahan Tonatan, Kecamatan / Kabupaten


am

ub
Ponorogo ;---------

3 Bahwa perlu Terlawan II jelaskan bahwa terhadap proses dan tata cara prosedur
ep
k

pelelangan a quo dilakukan dengan berpedoman pada Undang Undang Hak


ah

Tanggungan Nomor 4 tahun 1996 tentang Hak Tanggungan dan Peraturan Menteri
R

si
Keuangan (PMK) Nomor: 93/PMK.06/2010 tanggal 23 April 2010 tentang

Petunjuk Pelaksanaan Lelang jo Peraturan Dirjen Kekayaan Negara Nomor : 03/

ne
ng

KN/2010 tanggal 05 Oktober 2010 tentang teknis Pelaksanaan

do
Lelang ;----------------------------
gu

4 Bahwa pelelangan atas obyek a quo dilakukan sebagai akibat dari wanprestasi atau
In
A

cidera janji dari Terlawan III, dalam hal pemenuhan kewajiban kredit sebagaimana

tertuang dalam hal pemenuhan kewajibaan kredit sebagaimana tertuang dalam


ah

lik

Akta Persetujuan membuka Kreditnya, sebagaimana diakui dalam surat gugatan

perlawanan Para Pelawan ;------------------------------------------------------


m

ub

5 Bahwa karena Terlawan III nyata nyata wanprestasi dengan tidak mengindahkan
ka

surat surat tagihan atau teguran, berdasarkan ketentuan bunyi Pasal 6 Undang
ep

Undang Hak Tanggungan Nomor 4 tahun 1996: Apabila debitor cidera janji,
ah

pemegang Hak Tanggungan pertama mempunyai hak untuk menjual obyek Hak
R

es

tanggungan atas kekuasaan sendiri melalui pelelangan umum serta mengambil


M

ng

pelunasan piutangnya dari hasil penjualan tersebut dan Klausul Akta Pemberian
on
gu

12
d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 12
am

u b
13 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Hak Tanggungan yang

a
R

si
berbunyi :------------------------------------------------------------------

Jika debitur tidak memenuhi kewajiban untuk melunasi utangnya berdasarkan perjanjian

ne
ng
utang piutang tersebut diatas, oleh Pihak Pertama Pihak Kedua selaku Pemegang hak

Tanggungan peringkat pertama dengan akta ini diberi dan menyatakan menerima

do
gu
kewenangan, dan untuk tanpa persetujuan terlebih dahulu dari Pihak

pertama ;------------------------------------------------------------------------------------

In
A
a menjual atau suruh menjual dihadapan umum secara lelang Obyek Hak
ah

lik
Tanggungan baik seluruhnya maupun sebagian

sebagian ;-------------------------
am

ub
b mengatur dan menetapkan waktu, tempat, cara dan syarat syarat

penjualan ;-
ep
k

c menerima uang penjualan, menandatangani dan menyerahkan


ah

kwitansi ;---------
R

si
d meyerahkan apa yang dijual itu kepada pembeli yang

bersangkutan ;--------------

ne
ng

e mengambil uang dari hasil penjualan itu seluruhnya atau sebagian untuk

do
melunasi utang debitur tersebut diatas dan melakukan hal hal lain yang
gu

menurut Undang Undang dan Peraturan hukum yang berlaku


In
A

diharuskan atau menurut pendapat Pihak kedua perlu dilakukan dalam

rangka melaksanakan kuasa tersebut, maka selanjutnya Terlawan I


ah

lik

mengajukan permohonan penjualan lelang eksekusi hak tanggungan

kepada Terlawan II ;---------------------


m

ub

6 Bahwa terhadap surat permohonan penjualan lelang eksekusi hak Tanggungan a


ka

quo, maka Terlawan II kemudian melakukan analisa kebenaran berkas secara


ep

formal dan kelengkapan secara administratif berdasarkan Peraturan Dirjen


ah

Kekayaan Negara Nomor : Per-03/KN/2010 tentang petunjuk Teknis Pelaksanaan


R

es

lelang tanggal 5 Oktober 2010 pasal 6 poin 5, dengan dokumen


M

ng

berupa :--------------
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 13
am

u b
14 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
a Salinan/Fotocopy Perjanjian

a
R

si
Kredit ;----------------------------------------------------------

b Salinan/Fotocopy Sertifikat hak Tanggungan dan Akta Pemberian Hak

ne
ng
Tanggungan ;-----------------------------------------------------------------------

----------------

do
gu c Salinan /Foto copy Sertifikat Hak Atas Tanah yang dibebani Hak

Tanggungan ;-

In
A
d Salinan/Foto copy Perincian Hutang/Jumlah kewajiban debitor yang
ah

lik
harus

dipenuhi ;----------------------------------------------------------------------------
am

ub
-----------------

e Salinan/Foto copy bukti bahwa debitur wanprestasi, berupa peringatan


ep
k

peringatan maupun pernyataan dari pihak


ah

kreditur ;--------------------------------------
R

si
f Surat pernyataan dari Kreditor selaku Pemohon lelang yang isinya akan

bertanggung jawab apabila terjadi

ne
ng

gugatan ;-----------------------------------------------

do
g Salinan/Foto copy surat pemberitahuan rencana pelaksanaan lelang
gu

kepada debitur oleh Kreditur, yang diserahkan paling lama 1 (satu ) hari
In
A

sebelum lelang

dilaksanakan ;-----------------------------------------------------------------------
ah

lik

----------------

7 Bahwa dari sejak diumumkan sampai dengan hari/tanggal pelaksanaan lelang


m

ub

ternyata terdapat gugatan perlawanan terhadap obyek a quo oleh pihak ketiga /
ka

pemilik jaminan/Pelawan I, maka berdasarkan Pasal 13 Peraturan Menteri


ep

Keuangan Nomor : 93/PMK.06/2010 tentang Petunjuk Pelaksanaan Lelang


ah

yang
R

es

menyatakan ;-----------------------------------------------------------------------------------
M

ng

--
on
gu

14
d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 14
am

u b
15 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
1 Dalam Hal terdapat gugatan terhadap obyek lelang hak tanggungan

a
R

si
dari pihak lain setelah debitur/suami atau istri debitur/tereksekusi,

pelaksanaan lelang dilakukan berdasarkan title eksekutorial dari

ne
ng
Sertifikat Hak Tanggungan yang memerlukan fiat eksekusi ;

----------------------------------------------------------------------

do
gu 2 Permohonan atas pelaksanaan lelang sebagaimana dimaksud pada

ayat (1) dilakukan oleh Pengadilan

In
A
Negeri ;-----------------------------------------------------------
ah

lik
8 Bahwa berdasarkan uraian diatas, maka dengan demikian pelaksanaan lelang

eksekusi hak tanggungan atas obyek a quo adalah telah sesuai dan memenuhi
am

ub
prosedur ketentuan yang berlaku, meskipun lelang atas obyek a quo dibatalkan

berdasarkan Pasal 13 Peraturan Menteri Keuangan Nomor : 93/PMK.06/2010


ep
k

tentang Petunjuk Pelaksanaan


ah

Lelang ;----------------------------------------------------------
R

si
9 Bahwa oleh karena proses dan tata cara pelelangan tersebut telah dilakukan

berdasarkan prosedur dan ketentuan Undang Undang yang berlaku, maka

ne
ng

Tindakan Terlawan II adalah sahsecara hukum (Vide Pasal 7 Vendu Reglement

do
Jo Peraturan menteri Keuangan Nomor 93/
gu

PMK.06/2010) ;----------------------------
In
A

Maka berdasarkan alasan alasan tersebut diatas, Terlawan II mohon kepada Majelis Pengadilan

Negeri Kabupaten Ponorogo berkenan memutus dengan diktum sebagai


ah

lik

berikut :----------------------------------------------------------------------------------------------------------
m

ub

Dalam Eksepsi
ka

Menyatakan menerima Eksepsi Terlawan II ;-------------------------------------------------


ep

Menyatakan menolak gugatan Para Pelawan untuk seluruhnya atau setidak tidaknya
ah

menyatakan gugatan Para Pelawan tidak dapat diterima (Niet Ontvankelijk


es

Verklaard) ;-------------------------------------------------------------------------
M

ng

Dalam Pokok Perkara


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 15
am

u b
16 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menyatakan menolak gugatan Para Pelawan untuk seluruhnya ;-----------------------

si
Menyatakan bahwa pelaksanaan lelang tanah benar sesuai dengan ketentuan yang berlaku

ne
ng
;-----------------------------------------------------------------------------------------

Menyatakan Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan lelang (KPKNL) Madiun tidak

do
gu
melakukan perbuatan melawan hukum (onrecht matige daad) ;------------------

Menghukum Para Pelawan untuk membayar seluruh biaya perkara yang timbul ;

In
A

Menimbang, bahwa atas Eksepsi dan Jawaban dari Kuasa Hukum Terlawan I dan Terlawan
ah

lik
II tersebut diatas Kuasa Hukum Para Pelawan mengajukan Replik secara tertulis untuk Terlawan
am

ub
I tertanggal 21 Juli 2011 dan untuk Terlawan II tertanggal 21 Juli

2011 ;-------------------------------------------------------------------------------------------------------------
ep
Menimbang, bahwa atas Replik dari Kuasa Hukum Para Pelawan tersebut Kuasa Hukum
k

Terlawan I mengajukan Duplik secara tertulis tertanggal 08 Agustus 2011 sedangkan Terlawan
ah

si
II tertanggal 11 Agustus 2011;------------------------------------------------

ne
ng

Menimbang, bahwa untuk menguatkan dalil dalil gugatannya tersebut, Kuasa Hukum

Para Pelawan telah mengajukan bukti surat bukti berupa :---------------------------

do
gu

Foto copy Surat Perjanjian meminjamkan sertifikat atas nama Suyanto sebagai pihak ke I (satu)

kepada Bapak Semeru Hari Prastowo sebagai pihak ke II (dua) hanya untuk membantu
In
A

mendapatkan fasilitas dari BRI cab Ponorogo tanggal 07 April 2009 diberi
ah

lik

tanda----------------------------------------------------------------------------------------------------- (P.I) ;

Menimbang, bahwa Bukti surat P I telah sesuai dengan dengan aslinya dan disertai
m

ub

materai cukup ;--------------------------------------------------------------------------------------


ka

ep

Menimbang, bahwa untuk menguatkan dalil Perlawannya Kuasa Hukum Para Pelawan
ah

mengajukan satu orang saksi dalam persidangan yang memberikan keterangan dibawah sumpah
R

menurut cara agamanya yang pada pokoknya menerangkan sebagai


es
M

berikut :----------------------------------------------------------------------------
ng

on

1 SUFARLI ;-------------------------------------------------------------------------------------
gu

16
d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 16
am

u b
17 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Bahwa saksi bekerja sebagai staf bagian estimati proyek, pemborong jasa

si
bangunan CV Adi Surya Perkasa dari tahun 2008 sampai dengan tahun

2009 ;-------------------------------------------------------------------------------------------

ne
ng
Bahwa saksi kenal dengan Semeru Hari Prastowo yang pada waktu itu sebagai

do
gu
Direktur CV Adi Surya Perkasa ;---------------------------------------------

Bahwa saksi mengetahui keuangan CV Adi Surya Perkasa dibantu keuangannya

In
A
oleh saudara Suyanto ;-------------------------------------------------

Bahwa saksi mengetahui karena ada surat perjanjian antara direktur CV Adi Surya
ah

lik
Perkasa yang diwakili Semeru Hari Prastowo dengan saudara
am

ub
Suyanto ;--------------------------------------------------------------------------------------

Bahwa saksi tidak mengetahui dibuatnya surat perjanjian tersebut dan juga isi dari
ep
surat perjanjian tersebut hanya pernah melihat di file kantor
k
ah

saja ;--------------------------------------------------------------------------------------------
R

si
Bahwa saksi tahu hubungan antara Semru Hari Prastowo dengan Bank Rakyat

ne
ng

Indonesia yaitu pinjam uang dengan anggunan tanah di Kelurahan Tonatan,

Kecamatan / Kabupaten Ponorogo milik saudara Suyanto ;--------

do
gu

Bahwa hubungan antara Semeru Hari Prastowo dengan saudara Suyanto adalah

anggota team proyek ;-----------------------------------------------------------


In
A

Bahwa yang menggunakan uang pinjaman dari Bank Rakyat Indonesia adalah

saudara Semeru Hari Prastowo dan saksi tidak tahu jumlah berapa
ah

lik

hutangnya ;-----------------------------------------------------------------------------------
m

Atas keterangan saksi diatas Para Pelawan mengatakan benar dan tidak keberatan
ub

sedangkan Kuasa Hukum Terlawan menyatakan akan menanggapi dalam


ka

ep

kesimpulan ;----------------------------------------------------------------------------------------------------
ah

Menimbang, bahwa untuk menguatkan dalil bantahanannya tersebut Kuasa Hukum


es

Terlawan I telah mengajukan bukti surat bukti surat :-----------------------------------


M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 17
am

u b
18 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
1 Foto copy Akta Perjanjian Kredit Nomor 5 dari Kantor Notaris Hartati

a
R

si
Hadiwijaya,SH dan Pejabat Pembuat Akta Tanah tanggal 01 Mei 2009-----(T.1-1)

2 Foto copy Buku tanah Hak Milik No 758 Kelurahan Tonatan, Kecamatan/

ne
ng
Kabupaten Ponorogo diberi tanda -------------------------------------(T.1-2)

3 Foto copy Sertifikat Hak Tanggungan No 1003/2209 diberi tanda-------------

do
gu (T.1-3)

4 Foto copy Surat Peringatan I N0 553-IX/KCR/ADK/3/2010 tanggal 02 Maret

In
A
2010 diberi tanda
ah

lik
-----------------------------------------------------------------------------------(T.1-4)

5 Foto copy Surat Peringatan II No 977KCR IX/ADK/4/2010 tanggal 19 April 2010


am

ub
diberi tanda -----------------------------------------------------------------------------------

(T.1-5)
ep
k

6 Foto copy Surat Peringatan III No 1215-KCR IX/ADK/05/2010 tanggal 14 Mei


ah

2010 diberi tanda ---------------------------------------------------------------------------


R

si
(T.1-6)

7 Foto copy Surat Peringatan terakhir No B.1464 KC/XVI/ADK/06/2010 tanggal 07

ne
ng

Juni 2010 diberi tanda----------------------------------------------------------------------

do
(T.1-7)
gu

Menimbang, bahwa pengajuan bukti surat bukti surat tersebut telah diterima di
In
A

Persidangan dan disertai materai cukup setelah dicocokan dengan aslinya ;----------------
ah

lik

Menimbang, bahwa untuk menguatkan dalil bantahanannya tersebut Kuasa Hukum

Terlawan II telah mengajukan bukti surat bukti surat :----------------------------------


m

ub

1 Foto copy Surat dari PT BRI (persero) Tbk Cabang Ponorogo


ka

Nomor : B.835-XVI/KC/ADK/03/2011 tanggal 29 Maret hal


ep

Permohonan Lelang dan Surat Pengantar SKPT diberi tanda


ah

-----------------------------------------------------------(T.II-1)
R

es

2 Foto copy Surat Pernyataan dari BRI (persero) Tbk Cabang


M

ng

Ponorogo diberi tanda


on
gu

18
d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 18
am

u b
19 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
---------------------------------------------------------------------------------

a
R

si
----------(T.II-2)

3 Foto copy Peryataan Penjual tanggal 29 Maret diberi tanda

ne
ng
--------------------(TII.-3)

4 Foto copy Kepala Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang

do
gu (KPKNL) Madiun Nomor : SPNT -34/WKN.10/KNL.06/2011

tanggal 30 Maret 2011 Hal : Penetapan Jadwal diberi tanda

In
A
--------------------------------------------------------(TII.-4)
ah

lik
5 Foto copy Pengumuman Lelang Pertama Eksekusi Hak

Tanggungan melalui Selebaran tanggal 31 Maret 2011 diberi tanda


am

ub
-------------------------------------(TII.-5)

6 Foto copy Pengumuman kedua Eksekusi Hak Tanggungan melalui


ep
k

Surat Kabar Harian Jawa Pos Radar Madiun tanggal 15 April


ah

2011diberi tanda --------(TII.-6)


R

si
Menimbang, bahwa pengajuan bukti surat bukti surat tersebut telah diterima

ne
ng

dipersidanganan dan disertai materai cukup setelah dicocokan dengan aslinya ;-----------

do
Menimbang, bahwa disamping mengajukan bukti bukti surat Kuasa Hukum Terlawan
gu

I juga mengajukan saksi dalam persidangan yang memberikan keterangan dibawah sumpah ;
In
A

--------------------------------------------------------------------------------------------

1 HARTATI HADIWIJAYA,SH. ;------------------------------------------------------------


ah

lik

Bahwa saksi adalah Notaris yang membuat akta Notaris mengenai perjanjian

kredit bukti surat T.I 1 ;------------------------------------------------------


m

ub

Bahwa akta perjanjian kredit yang saksi buat tersebut berdasarkan minute akta No
ka

5 yang dibuat tanggal 01 Mei 2009 dihadiri oleh Semeru Hari Prastowo,SH atau
ep

Terlawan III dan pada minutenya tertera tanda tangan saudara Semeru Hari
ah

Prastowo,SH yaitu Pelawan I beserta istrinya yang bernama Ira Mahsuna


es

kemudian tanda tangan saudara Suyanto sebagai pemilik Jaminan (Pelawan I)


M

ng

serta tanda tangan istrinya Sri Endang Purwati sebagai Pelawan II sedangkan dari
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 19
am

u b
20 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
pihak Bank Rakyat Indonesia adalah Mudi Rahayu,SH dari Notaris saksi bersama

a
R

si
dengan Intan Suryana sebagai

saksi ;-------------------------------------------------------------------------------

ne
ng
Bahwa saksi juga menunjukan minute akte pemberian Hak Tanggungan N0:570/

do
gu PONOROGO/APHT/2009 sesuai dengan bukti TI.3 yang dibuat tanggal 01 Mei

2009 dihadapan saksi selaku PPAT oleh pihak saudara Suyanto sebagai pemilik

In
A
jaminan, Sopyan dari pihak Bank Rakyat Indonesia serta ditanda tangani oleh

pihak yang bersangkutan, yaitu saudara Suyanto sebagai pemilik jaminan diatas
ah

lik
materai, saudara Sri Endang Purwati istri dari Suyanto, suadara Semeru Hari

Prastowo,SH beserta istinya serta para saksi saksi dan Notaris


am

ub
sendiri ;--------------------

Bahwa tujuan awal dari kedatangan saudara Semeru Hari Prastowo adalah untuk
ep
k

mengadakan perjanjian kredit atas sertifikat Hak Milik N0 758 Kelurahan Tonatan
ah

Kecamatan ;--------------------------------------------------------
R

si
Bahwa pemegang hak milik tersebut adalah saudara Suyanto dan pada hak

ne
ng

miliknya sebelumnya sudah pernah ada hak tanggungan hal itu dilihat sudah ada

roya atau pencoretan ;------------------------------------------------------

do
gu

Bahwa akta tanggungan pertama terjadi pada tanggal 01 Mei 2009 pada Bank

Jatim ;-----------------------------------------------------------------------------------
In
A

Bahwa sebelum terjadi tanda tangan saksi sudah memberikan penjelasan kepada
ah

lik

Para pihak yang datang akan konsekuensinya jika pihak tidak bisa membayar akan

dilelang jaminan kreditnya oleh bank dan pihak Pelawan sudah mengetahuinya
m

ub

serta menyetujuinya dengan membubuhkan tanda tangannya ;


ka

-----------------------------------------------------------------------------------
ep

Atas keterangan saksi diatas Kuasa Hukum Terlawan I, Terlawan II mengatakan dan
ah

Kuasa Hukum Para Pelawan akan menanggapi dalam kesimpulan ;---------------------


R

es

Menimbang, bahwa dalam persidangan Kuasa Hukum Terlawan II tidak mengajukan


M

ng

saksi saksi ;---------------------------------------------------------------------------------


on
gu

20
d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 20
am

u b
21 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
Menimbang, bahwa para pihak berperkara mengganggap telah merasa cukup mengajukan

alat bukti alat bukti dipersidangan ; --------------------------------------------------

ne
ng
Menimbang, bahwa Kuasa Hukum Para Pelawan tidak mengajukan kesimpulan

do
gu
sedangkan Kuasa Hukum Terlawan I dan Kuasa Hukum Terlawan II mengajukan kesimpulan

tertanggal 01 Desember 2011 dan kemudian memohon Putusan kepada

In
A
Majelis ;----------------------------------------------------------------------------------------------------------
ah

lik
Menimbang, bahwa untuk meringkas Putusan ini segala sesuatu yang terjadi
am

ub
dipersidangan yang telah tercatat dalam Berita acara persidangan dan dianggap termuat dalam

Putusan ini ;---------------------------------------------------------------------------------


ep
k
ah

TENTANG PERTIMBANGAN HUKUMNYA


R

si
DALAM EKSEPSI

ne
ng

Menimbang, bahwa Terlawan I, dan Terlawan II melalui Kuasa Hukumnya dalam

do
jawabannya mengajukan Eksepsi yang pada pokoknya sebagai berikut :---------------------
gu

Bahwa keberatan yang diajukan terhadap suatu parate eksekusi oleh


In
A

Kantor Lelang tidak dapat dilakukan melalui suatu perlawanan (verzet)

melainkan melalui
ah

lik

gugatan ;-----------------------------------------------------------------------------

--------
m

ub

Bahwa Terlawan II tidak mempunyai kualitas untuk dapat dituntut dalam


ka

perkara perdata di muka Peradilan Umum jika tidak dikaitkan dngan


ep

badan hukum induknya dan instansi


ah

atasanya ;-----------------------------------------------------------------
es

Bahwa gugatan perlawanan kabur karena tidak ada dalil yang


M

ng

menyebutkan Terlawan II melakukan perbuatan melawan hukum (onrech


on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 21
am

u b
22 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
matige daad) atau perbuatan ingkar janji

a
R

si
(wanprestasi) ;-----------------------------------------------------------

Menimbang, bahwa atas eksepsi Tergugat tersebut maka Majelis Hakim

ne
ng
mempertimbangkan sebagai berikut :--------------------------------------------------------------------

Menimbang, bahwa mengenai eksepsi yang diajukan Terlawan I yang mengatakan bahwa

do
gu
seharusnya diajukan suatu gugatan terhadap parate eksekusi bukan suatu gugatan perlawanan

karena tidak sesuai dengan Pasal 195 ayat 6 HIR maupun Pasal 378 maka Majelis

In
A
mempertimbangkan sebagai berikut bahwa suatu pelelangan yang dilakukan oleh Kantor
ah

lik
Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang dalam hal ini sebagai Terlawan II atas permohonan dari

Terlawan I atau Bank Rakyat Indonsia adalah merupakan suatu rangkaian dari pada suatu
am

ub
Eksekusi dan apabila lelang sudah dilaksanakan atau sudah selesai dilakukan oleh Kantor

Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang maka pihak yang merasa dirugikan harus mengajukan
ep
k

dalam bentuk Gugatan ke Pengadilan oleh karena dalam perkara ini pelaksanaan lelang belum
ah

dilaksanakan atau belum selesai maka majelis berpendapat para pihak yang merasa dirugikan
R

si
benar melakukan gugatan perlawanan ke Pengadilan, hal ini sesuai dengan Yurisprudensi MARI

No 697 K/Sip/1974 ;---------------------------------------------------------------

ne
ng

do
Menimbang dengan demikian eksepsi dari Terlawan I tidaklah beralasan maka Majelis
gu

menolak eksepsi tersebut ;-----------------------------------------------------------------------


In
A

Menimbang, bahwaTerlawan II dalam eksepsinya pada pokoknya menyatakan bahwa


ah

lik

Terlawan II merupakan Persona Standi non Judicio tanpa melibatkan atau mengkaitkan instansi

atasannya yang seharusnya perlawananan ditujukan kepada instansi induk yaitu Pemerintah
m

ub

Republik Indonesia cq, Kementerian Keuangan Republik Indonesia cq Direktorat Jendral


ka

Kekayaan Negara cq. Kantor Wilayah X Direktorat Jendral Kekayaan Negara ;


ep

------------------------------------------------------------------
ah

es

Menimbang, bahwa Majelis Hakim tidak sependapat dengan Kuasa Hukum Terlawan II
M

ng

tersebut karena Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang Madiun yang merupakan
on
gu

22
d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 22
am

u b
23 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
instansi Pemerintah di Tingkat Daerah, mempunyai tugas dan kewajiban yang diberikan

a
R

si
Peraturan Perundang Undangan untuk menyelenggarakan pengurusan piutang Negara yang

dalam hal ini melaksanakan pelelangan atas piutang negara sehingga adalah cukup apabila

ne
ng
Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang bertindak dihadapan hukum tanpa melibatkan

instansi atasannya ; ---------------------------

do
gu
Menimbang, bahwa Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang merupakan

In
A
perpanjangan dari Kementerian Keuangan Republik Indonesia yang ada di daerah dan berhak
ah

lik
sebagai pihak baik itu sebagai Penggugat maupun Tergugat di Pengadilan hal mana sesuai

dengan Putusan MA 3562.K/Pdt/1984 ;-----------------------------------------------


am

ub
Menimbang dengan demikian eksepsi dari Terlawan II tersebut tidaklah beralasan maka
ep
k

Majelis menolak eksepsi tersebut ;-------------------------------------------------


ah

si
Menimbang, bahwa mengenai eksepsi Terlawan II mengenai tidak adanya dalil yang

mengenai perbuatan terlawan II melakukan perbuatan melawan hukum (onrech matige daad)

ne
ng

atau perbuatan ingkar janji (wanprestasi) sehingga terlawan harus menanggung kerugian secara

do
tanggung renteng dengan terlawan I ;---------------------------
gu

In
A

Menimbang, bahwa mengenai eksepsi tersebut Majelis mempertimbangkan bahwa eksepsi

tersebut untuk mengetahui dan membuktikan apakah terlawan II melakukan perbuatan melawan
ah

lik

hukum dan wanprestasi maka perlu dibuktikan dalam pokok perkara dengan demikian oleh

karena eksepsi ini sudah memasuki pokok perkara maka akan Majelis pertimbangkan bersamaan
m

ub

dengan pokok perkara ;--------------------------------


ka

ep

DALAM PROVISI :
ah

Menimbang, bahwa setelah mempelajari Perlawanan Pelawan mengenai gugatan Provisi


R

es

yaitu menangguhkan pelaksanaan Lelang Eksekusi Hak Tanggungan terhadap sebidang tanah
M

ng

SHM N0 758 Luas 1665 M2 atas nama Suyanto, Kelurahan Tonatan, Kecamatan dan Kabupaten
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 23
am

u b
24 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Ponorogo, Majelis berpendapat bahwa oleh karena gugatan provisi ini berkaitan dengan penilaian

a
R

si
benar atau sah tidaknya proses pelelangan dan pembuktian dalam pokok perkara maka mengenai

hal tersebut akan dipertimbangkan dalam pokok

ne
ng
perkara ;----------------------------------------------------------------

do
gu
DALAM POKOK PERKARA

Menimbang, bahwa isi dan maksud gugatan Perlawanan adalah sebagaimana tersebut

In
A
diatas ;------------------------------------------------------------------------------------------------
ah

lik
Menimbang, bahwa setelah mempelajari secara cermat dan seksama gugatan Perlawanan

dalam perkara ini, serta jawab menjawab antara Para Pelawan dengan Terlawan I dan Terlawan
am

ub
II, Majelis berkesimpulan bahwa yang menjadi pokok sengketa antara para Pelawan dengan

Terlawan I dan Terlawan II adalah mengenai sebidang tanah SHM No 758 luas1665 M2 adalah
ep
k

milik Para Pelawan yang yang sertifikatnya dijaminkan untuk memperoleh Kredit pada Bank
ah

Rakyat Indonesia oleh Terlawan III kepada Terlawan I yang sekarang akan dilakukan lelang
R

si
eksekusi oleh Terlawan II ;-----

Menimbang, bahwa atas dalil gugatan perlawanan tersebut Terlawan I dalam jawabannya

ne
ng

membantah yang pada pokoknya sebagai berikut bahwa Terlawan III bersama dengan Ira

do
Mahsuna dengan menggunakan CV Adi Surya Perkasa mendapatkan fasilitas kredit berdasarkan
gu

Akta perjanjian Kredit No 5 tanggal 1 Mei 2009 dibuat dihadapan Notaris Hartati Hadiwijaya,SH
In
A

dan dalam perjanjian tersebut ikut di dalamnya Pelawan I dan Pelawan II yang telah

menjaminkan sebagai agunan berupa Sertifikat Hak milik No 758/Kelurahan Tonatan,


ah

lik

Kecamatan Ponorogo, Kabupaten Ponorogo, Propinsi Jawa Timur atas nama Suyanto yang telah

dibebani dengan hak Tanggungan tingkat pertama No 1083/2009 yang diterbitkan oleh Kantor
m

ub

Badan Pertanahan Kabupaten


ka

Ponorogo ;-----------------------------------------------------------------------
ep
ah

Menimbang, bahwa oleh karena Terlawan III tidak melakukan kewajibannya sebagaimana
R

es

Pasal 3 ayat 1 Akta Perjanjian Kredit No 5 tanggal 1 Mei 2009 yang dibuat dihadapan Notaris
M

ng

Hartati Hadiwijaya SH sehingga Terlawan III dapat dikatakan wanprestasi sehingga penyelesaian
on
gu

24
d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 24
am

u b
25 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
masalah kredit macet ini dilakukan melalui parate eksekusi terhadap jaminan dari akta perjanjian

a
R

si
kredit tersebut ;----------------------------------

Menimbang, bahwa adapun Terlawan II dalam jawabannya mengatakan pada pokoknya

ne
ng
adalah bahwa perbuatan Terlawan II yang telah melakukan Lelang Eksekusi Hak Tanggungan

atas sebidang tanah Sertifikat Hak Milik (SHM) Nomor 758 atas nama Suyanto luas 1665 m2

do
gu
terletak di Kelurahan Tonatan Kecamatan/Kabupaten Ponorogo sudah berpedoman pada Undang

Undang hak Tanggungan Nomor 4 Tahun 1996 dan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor

In
A
: 93/PMK.06/2010 tanggal 23 April 2010 tentang Petunjuk Pelaksanaan Lelang jo Peraturan
ah

lik
Dirjen Kekayaan Negara : Per-03/KN/2010 tanggal 05 Oktober 2010 tentang petunjuk teknis

Pelaksanaan lelang ;-------


am

ub
Menimbang, bahwa yang menjadi pokok permasalahan surat perlawanan ini adalah
ep
k

apakah benar Para Pelawan adalah pemilik atas sertifikat Hak Milik No 758 seluas 1665 m2 yang
ah

tidak dapat menanggung pelunasan hutang dengan hak


R

si
tanggungan ;----------------------------------------------------------------------------------------------------

ne
ng

Menimbang, bahwa dalil-dalil para Pelawan di atas telah dibantah kebenarannya oleh

do
Para Terlawan, maka sesuai dengan ketentuan dalam Pasal 163 HIR pembuktian dibebankan
gu

kepada pihak Para Pelawan ;--------------------------------------------------------------


In
A

Menimbang, bahwa untuk membuktikan dalil dalil perlawanannya Para Pelawan


ah

lik

mengajukan bukti surat yaitu foto copy Surat Perjanjian meminjamkan sertifikat atas nama

Suyanto sebagai pihak ke I (satu) kepada Bapak Semeru Hari Prastowo sebagai pihak ke II (dua)
m

ub

hanya untuk membantu mendapatkan fasilitas dari BRI cab Ponorogo tanggal 07 April 2009
ka

bukti surat (P.I) dan juga mengajukan satu saksi yaitu


ep

Sufarli ;-----------------------------------------------------------------------------------------------------------
ah

es

Menimbang, bahwa untuk membuktikan dalil dalil sangkalannya Terlawan I mengajukan


M

ng

bukti surat Foto copy Akta Perjanjian Kredit dari Kantor Notaris Hartati Hadiwijaya,SH dan
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 25
am

u b
26 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Pejabat Pembuat Akta Tanah tanggal 01 Mei 2009, foto copy Buku tanah Hak Milik No 758

a
R

si
Kelurahan Tonatan, Kecamatan/Kabupaten Ponorogo, foto copy Sertifikat Hak Tanggungan dan

Badan Pertanahan Nasional Republik Indonesia, foto copy Surat Peringatan I No 559-IX/KCR/

ne
ng
ADK/3/2010 tanggal 02 Maret 2010, foto copy Surat Peringatan II No 977KCR IX/ADK/4/2010

tanggal 19 April 2010 foto copy Surat Peringatan III No 1215-KCR IX/ADK/05/2010 tanggal 14

do
gu
Mei 2010 dan foto copy Surat Peringatan terakhir No B.1464 KC/XVI/ADK/06/2010 tanggal 07

Juni 2010 diberi tanda-(.T.1-1 sampai dengan T1.7) dan juga mengajukan satu saksi yaitu Hartati

In
A
Hadiwijaya ;
ah

lik
Menimbang, bahwa untuk membuktikan dalil dalil sangkalannya Terlawan II
am

ub
mengajukan bukti surat yaitu Foto copy Surat dari PT BRI (persero) Tbk Cabang Ponorogo

Nomor : B.835-XVI/KC/ADK/03/2011 tanggal 29 Maret hal Permohonan Lelang dan Surat


ep
k

Pengantar SKPT, Foto copy Surat Pernyataan dari BRI (persero) Tbk Cabang Ponorogo, Foto
ah

copy Pernyataan Penjual tanggal 29 Maret, Foto copy Kepala Kantor Pelayanan Kekayaan
R

si
Negara dan Lelang (KPKNL) Madiun Nomor : SPNT -34/WKN.10/KNL.06/2011 tanggal 30

Maret 2011 Hal : Penetapan Jadwal, Foto copy Pengumuman Lelang Pertama Eksekusi Hak

ne
ng

Tanggungan melalui Selebaran tanggal 31 Maret 2011, dan Foto copy Pengumuman kedua

do
Eksekusi Hak Tanggungan melalui Surat Kabar Harian Jawa Pos Radar Madiun tanggal 15
gu

April 2011diberi tanda --------(TII.I sampai dengan T.II-6) dan tidak mengajukan
In
A

saksi ;-----------------------------------------
ah

lik

Menimbang, bahwa atas bukti surat Para Pelawan yang pada pokoknya mengatakan Para

Pelawan hanya meminjamkan saja sertifikat atas nama Suyanto kepada Terlawan II untuk
m

ub

mendapatkan fasilitas kredit dari Terlawan I dan juga saksi Suparli pernah melihat perjanjian
ka

tersebut di dalam kotak file pada waktu saksi masih bekerja sebagai staf pada Terlawan III akan
ep

tetapi tidak tahu isinya ;---------------------------


ah

es
M

ng

on
gu

26
d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 26
am

u b
27 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
Menimbang, bahwa yang menjadi suatu pertanyaan apakah Para Pelawan mengetahui

a
R

si
akibat hukum sertifikatnya dijadikan jaminan kredit oleh Terlawan III kepada Terlawan

I ;-----------------------------------------------------------------------------------------------------

ne
ng
Menimbang, bahwa berdasarkan bukti T.I 1 dan keterangan saksi Notaris Hartati

Hadiwijaya sebelum dibuat perjanjian kredit tersebut dihadapan Notaris Hartati Hadiwijaya,SH.

do
gu
dimana yang hadir pada waktu itu adalah Pelawan I dan Pelawan II yang selaku pemilik serfikat

yang dijadikan anggunan dan juga Kreditur yaitu Terlawan I dan juga debitur yaitu Terlawan III

In
A
beserta istrinya ;-------------------------------------------------
ah

lik
Menimbang, bahwa sebelum ditanda tangani akta perjanjian kredit tersebut Pelawan I dan
am

ub
Pelawan II sudah diberikan penjelasan Notaris Hartati Hadiwijaya, SH. akan konsekuensinya

jika pihak tidak bisa membayar akan dilelang jaminan kreditnya oleh bank dan pihak Pelawan
ep
k

sudah mengetahuinya serta menyetujuinya dengan membubuhkan tanda


ah

tangannya ;------------------------------------------------------------------------
R

si
Menimbang, bahwa atas dasar tersebut majelis berpendapat bahwa Pelawan I dan

ne
ng

Pelawan II mengetahui konsekwensinya jika kredit macet sehingga jaminan kredit akan

do
dilakukan Pelelangan ;--------------------------------------------------------------------------------
gu

In
A

Menimbang, bahwa setelah diadakan perjanjian kredit kemudian sertifikat tersebut diberi

hak tanggungan (bukti surat T.I.1) dan juga telah didaftarkan ke Badan Pertanahan Nasional
ah

lik

sehingga sertifikat Hak Tanggungan (bukti surat T.3) ;-----------------


m

ub

Menimbang, bahwa Terlawan III akhirnya tidak bisa melakukan kewajibannya membayar
ka

kredit tersebut kemudian Terlawan I memberikan surat peringatan kepada Terlawan I sebanyak 4
ep

kali yaitu surat peringatan pertama tertanggal 2 Maret 2010 (bukti T.I.4) peringatan kedua
ah

tertanggal 19 April 2010 (bukti T.I.5), peringatan ketiga tertanggal 14 Mei 2010 dan peringatan
R

es

terakhir tertanggal 7 juni 2010 dimana surat peringatan tersebut yang isinya Terlawan III segera
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 27
am

u b
28 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk
melunasi kewajibannya apabila sampai peringatan terakhir maka akan dilaksanakan lelang ke

a
R

si
KPKNL ;-----------------------

ne
ng
Menimbang, bahwa oleh karena Terlawan III telah melaukan wanprestasi maka Terlawan

I mengirim permohonan (bukti surat T.II.1) kepada Terlawan II untuk dilaksanakan

do
gu
lelang ;-----------------------------------------------------------------------------------------

In
A
Menimbang, bahwa setelah Terlawan II menerima permohonan tersebut dari terlawan I
ah

lik
dan juga surat yang lain yaitu Surat pernyataan bahwa debitur telah cidera janji/wanprstasi (bukti

surat T.II.2), surat pernyataan Penjual yang dalam hal ini Terlawan I di wakili oleh Mudjito
am

ub
tertanggal 29 Maret 2011 ;---------------------------------------
ep
k

Menimbang, bahwa Terlawan II mengeluarkan Surat Penetapan jadwal lelang tertanggal


ah

30 Maret 2011 (bukti surat T.II.4) kemudian diumumkan baik di kantor terlawan II (bukti surat
R

si
T.II.5) atau di koran (bukti surat T.II.6) untuk memenuhi persyaratan akan diadakan pelelangan

oleh Terlawan II sesuai dengan Pasal 6 Undang Undang hak Tanggungan No 4 Tahun

ne
ng

1996 ;-------------------------------------------------------

do
gu

Menimbang, bahwa berdasarkan tersebut diatas maka Majelis menilai bahwa dalil dalil
In
A

Pelawan hanya meminjamkan Sertifikat Hak Milik No 758 kepada Terlawan III adalah tidak

benar, bahkan Pelawan mengetahui dengan pasti mengenai perjanjian kredit antara Terlawan III
ah

lik

yang dibebani dengan hak tanggungan atas hak tersebut ;------


m

ub

Menimbang, bahwa oleh karena Para Pelawan merupakan pihak yang terlibat dalam
ka

perjanjian kredit sesuai dengan bukti T.I.1 yang mana dalam perjanjian kredit tersebut Pelawan
ep

bertindak sebagai pihak yang menjaminkan hutang dengan jaminan berupa Sertifikat Hak Milik
ah

No 758 maka petitum Pelawan yang menyatakan sebagai pemilik atas tanah Sertifikat hak Milik
R

es

758 adalah sudah tidak relevan lagi dan harus


M

ng

ditolak ;-----------------------------------------------------------------------------------------------------------
on
gu

28
d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 28
am

u b
29 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R

si
Menimbang, bahwa oleh karena Majelis menilai perjanjian hutang piutang Terlawan III

dengan Terlawan I yang kemudian dinyatakan wan prestasi dan akan dilakukan pemberesan

ne
ng
(pelunasan hutang) melalui pelelangan yang dilakukan Terlawan II adalah benar adanya (sesuai

dengan prosedur) maka petitum Pelawan point 3,4 dan 5 adalah tidak beralasan dan harus

do
gu
ditolak ;-----------------------------------------------------------

In
A
Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan di atas Majelis berkesimpulan dalil-dalil
ah

lik
perlawanan dari Para Pelawan tidaklah beralasan dan oleh karenanya petitum Perlawanan

Pelawan haruslah ditolak seluruhnya ;--------------------------------------------------


am

ub
Menimbang, bahwa mengenai gugatan provisi Pelawan untuk menunda pelelangan adalah
ep
k

tidak beralasan karena Pelawan dinyatakan Pelawan yang tidak benar sehingga tuntutan provisi
ah

untuk menunda pelaksanaan lelang atas jaminan SHM 758 adalah tidak beralasan dan harus
R

si
ditolak ;--------------------------------------------------------

ne
ng

Menimbang, bahwa oleh karena Perlawanan Para Pelawan ditolak untuk seluruhnya,

do
maka terbukti Pelawan bukanlah pelawan yang benar, dan oleh karenanya biaya yang timbul
gu

dalam perkara ini dibebankan kepada Para Pelawan ;----------------------


In
A

Memperhatikan Peraturan-Peratuan yang berkenaan dengan perkara ini serta Pasal-Pasal


ah

lik

dari Undang-Undang maupun Peraturan dan ketentutan lainnya yang

bersangkutan ;-------------------------------------------------------------------------------------------------
m

ub
ka

M E N G A D I L I :
ep
ah

DALAM EKSEPSI :
R

es

Menolak eksepsi Terlawan untuk seluruhnya ;-----------------------------------------------


M

ng

DALAM PROVISI :
on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 29
am

u b
30 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
Menolak gugatan Provisi Para Pelawan untuk seluruhnya ;------------------------------

si
DALAM POKOK PERKARA :

1 Menolak Perlawanan Para Pelawan untuk seluruhnya.

ne
ng
2 Menyatakan Para Pelawan adalah Pelawan yang tidak benar.

do
3 Menghukum Para Pelawan untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp. 1.510.000,- (satu
gu
juta lima ratus sepuluh ribu rupiah).

In
A
Demikianlah diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis Hakim Pengadilan Negeri
ah

lik
Ponorogo pada hari Kamis tanggal 08 Desember 2011 oleh kami HENNY TRIMIRA
HANDAYANI, SH.MH. sebagai Hakim Ketua Majelis, I. KOMANG DEDIEK PRAYOGA,
SH. dan ANAK AGUNG PUTU PUTRA ARIYANA, SH. masing-masing sebagai Hakim-
am

ub
Hakim anggota, Putusan mana diucapkan pada hari Kamis tanggal 15 Desember 2011 dalam
persidangan yang terbuka untuk umum oleh Hakim Ketua Majelis tersebut dengan didampingi
ep
oleh I KOMANG DEDIEK PRAYOGA, SH. dan GANDUNG, SH. dan dibantu oleh ARIANI
k

SUSANTI, SH. Panitera Pengganti Pengadilan Negeri Ponorogo dan dihadiri oleh Kuasa
ah

Hukum Terlawan I tanpa dihadiri oleh Kuasa Hukum Para Pelawan, Kuasa Hukum Terlawan II
R

si
dan Terlawan III ;

ne
ng

Hakim Ketua Majelis,

do
TTD
gu

HENNY TRIMIRA HANDAYANI, SH.MH.


In
A
ah

lik

Hakim-Hakim Anggota, Hakim-Hakim Anggota,


m

ub

TTD TTD
ka

ep

I. I KOMANG DEDIEK PRAYOGA, SH. II. G A N D U N G, SH.


ah

es

Panitera Pengganti,
M

ng

on

TTD
gu

30
d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 30
am

u b
31 Direktori Putusan Mahkamah Agung Republik Indonesia

ep
putusan.mahkamahagung.go.id
hk

a
R
ARIANI SUSANTI, SH.

si
ne
PERINCIAN BIAYA

ng
1 Pendaftaran gugatan Rp. 30.000,-
2 Biaya proses Rp. 1.00.000,-

do
3
4
gu
Biaya Panggilan
Materai
Rp.1. 369.700,-
Rp. 6.000,-
5 Redaksi Rp. 5.000,-

In
A
Jumlah Rp. 1.510.000,- (satu juta lima ratus sepuluh ribu
tujuh ratus rupiah)
ah

lik
am

ub
ep
k
ah

si
ne
ng

do
gu

In
A
ah

lik
m

ub
ka

ep
ah

es
M

ng

on
gu

d
In
A

Disclaimer
Kepaniteraan Mahkamah Agung Republik Indonesia berusaha untuk selalu mencantumkan informasi paling kini dan akurat sebagai bentuk komitmen Mahkamah Agung untuk pelayanan publik, transparansi dan akuntabilitas pelaksanaan fungsi peradilan. N
h

Dalam hal Anda menemukan inakurasi informasi yang termuat pada situs ini atau informasi yang seharusnya ada, namun belum tersedia, maka harap segera hubungi Kepaniteraan Mahkamah Agung RI melalui :
ik

Email : kepaniteraan@mahkamahagung.go.id
Telp : 021-384 3348 (ext.318) Halaman 31

Anda mungkin juga menyukai