Anda di halaman 1dari 3

PENANGANAN HOOKWORM DISEASE

(CUTANEUS LARVA MIGRANS)

No. Dokumen :
No. Revisi :0
TanggalTerbit : 5 AGUSTUS 2016
SOP
Halaman : 1/2

Kepala
UPTD Puskesmas
UPTD Kedungrejo
PUSKESMAS
KEDUNGREJO
Dr. FERDAUS
NIP. 19700530 200701 1 008

1. Pengertian Hookworm Disease(Cutaneus Larva Migrans/Creeping


Eruption)merupakankelainankulitberupaperadanganberbentuk linear
atauberkelok-kelok, menimbuldanprogresif, yang disebabkanolehinvasi
larva cacingtambang yang berasaldarianjingdankucing.
Penularanmelaluikontaklangsungdengan larva.
2. Tujuan Sebagaiacuanpetugasdalammelakukanpenanganan Hookworm Disease
(Cutaneus Larva Migrans)

3. Kebijakan Surat KeputusanKepalaPuskesmastentangpenangananHookworm


Disease(Cutaneus Larva Migrans)

4. Referensi PeraturanMenteriKesehatanNomor 5 Tahun 2014


tentangPanduanPraktikKlinisBagiDokter di FasilisitasKesehatan Primer
5. Prosedur 1. Petugasmelakukananamnesa
Pasienmengeluhgataldanpanaspadatempatinfeksi. Padaawalinfeksi,
lesiberbentukpapul yang kemudiandiikutidenganlesiberbentuk linear
atauberkelok-kelok yang terusmenjalarmemanjang.
Keluhandirasakanmunculsekitarempatharisetelahterpajan.
2. Petugasmelakukanpemeriksaanfisik yang patognomonis
- Lesiawalberupapapuleritema yang menjalardantersusun linear
atauberkelok-kelokmeyerupaibenangdengankecepatan 2 cm per
hari.
- Predileksipenyakitiniterutamapadadaerahtelapak kaki, bokong,
genital dantangan.
3. Petugasmenegakkandiagnosaberdasarkanhasilanamnesadanpemeriksaa
nfisik
4. Petugasmemberikanterapi
a. TerapifarmakologidenganAlbendazol 400 mg sekalisehari, selama
3 hari.
b. Untukmengurangigejalapadapenderitadapatdilakukanpenyemprotan
EtilKloridapadalokasilesi, namunhalinitidakmembunuh larva.
c. Bilaterjadiinfeksisekunder,
dapatditerapisesuaidengantatalaksanapioderma.
5.Petugasmelakukankonselingdanedukasi agar
pasienmemodifikasigayahidupdenganmenggunakan alas kaki
dansarungtanganpadasaatmelakukanaktifitas yang
berkontakdengantanah, sepertiberkebundan lain-lain.

6. Diagram
Anamnesa:
Alir Gataldanpanaspadatempatinfeksi.
Padaawalinfeksi, lesiberbentukpapuldiikutilesiberbentuk
linearatauberkelok-kelok yang terusmenjalarmemanjang
Pemeriksaanfisik

Pemeriksaanpenunjang

Diagnosa
Terapi
a. 1. Medikamentosa:
b. a. Albendazol 400 mg sekalisehari, selama 3 hari.
c. 2.PenyemprotanEtilKloridapadalokasilesiuntukmengurangigejala.
3.Bilaterjadiinfeksisekunder,diterapisesuaidengantatalaksana
pioderma.
Konseling dan Edukasi
d.
Semua proses ditulis dalam rekam medis

7. Unit 1. Poliumum
Terkait 2. Poli KIA
8. Rekaman Halaman Yang dirubah Perubahan DiberlakukanTgl.
Historis

Anda mungkin juga menyukai