Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan
karunia-Nya sehingga paper tugas Pengantar Ekonomi Makro yang berjudul Pengaruh
Kebijakan Moneter dan Fiskal terhadap Permintaan Agregat, dapat diselesaikan sesuai
harapan.
Secara umum paper ini membahas bagaimana kebijakan moneter dan fiskal masing-
masing mempengaruhi permintaan agregat. Dijelasakan secara lebih mendalam perangkat-
perangkat kebijakan moneter dan fiskal yang dapat mengubah posisi kurva permintaan
agregat sehingga mempengaruhi fluktuasi ekonomi jangka pendek serta bagaimana
menggunakan berbagai perangkat dalam kebijakan tersebut guna mengendalaikan permintaan
agregat dan menstabilkan perekonomian.
Tugas ini penulis susun dengan mengerahkan segala daya dan upaya yang ada,
termasuk bantuan dan bimbingan serta sumbang saran dari berbagai pihak baik langsung
maupun tidak langsung. Untuk itu, terima kasih dan penghargaan yang setinggi - tingginya
penulis sampaikan kepada semua pihak yang telah berkontribusi terhadap penyelesaian tugas
ini.
Penulis menyadari tugas ini jauh dari kesempurnaan yang disebabkan oleh
keterbatasan penulis dalam pengetahuan, kemampuan, mencari sumber dan pengalaman,
sehingga tulisan ini banyak kekurangan. Semoga tugas ini dapat menambah pengetahuan dan
bermanfaat bagi para pembaca. Akhirnya penulis berharap semoga tugas yang sederhana ini
bisa bermanfaat bagi kita semua. Akhir kata penulis mengucapkan terimakasih.

Denpasar, Mei 2015

Penulis

DAFTAR ISI

Kata Pengantar.................................................................................................... i
Pengaruh Kebijakan Moneter dan Fiskal Terhadap Permintaan Agregat Page
Daftar Isi.............................................................................................................. ii

I.PENDAHULUAN.............................................................................................. 1
II. RUMUSAN MASALAH.......................................................................... 1
III. PEMBAHASAN........................................................................................ 2
III.1..............................................................................................................Bagaimana
Kebijakan Moneter Memengaruhi Permintaan Agregat....................... 2
III.1.1 Teori Preferensi Likuiditas... 3
III.1.2 Jumlah Uang yang Beredar.. 3
3.1.2.1 Keseimbangan di Pasar Uang.. 4
III.1.3 Permintaan Uang.. 5
3.1.4 Keseimbangan dalam Pasar Uang 5
3.1.5 Kemiringan ke Bawah Kurva Permintaan Agregat. 6
3.1.5.1 Pasar Uang dan Kemiringan Kurva Permintaan Agregat 6
3.1.6 Perubahan Jumlah Uang Beredar 8
3.1.6.1 Suntikan moneter.. 8
3.1.7 Peranan Target Suku Bunga dalam Kebijakan Moneter. 10
3.2 Kebijakan Fiskal Memengaruhi Permintaan Agregat 11
3.2.1 Perubahan-perubahan dalam Pembelanjaan Negara 11
3.2.2 Efek Penggandaan.. 11
3.2.3 Rumus Penggandaan Belanja.. 12
3.2.3.1 Efek Penggandaan 14
3.2.4 Penerapan Lain dari Efek Penggandaan.. 14
3.2.5 Efek Pembatasan Paksa 15
3.2.5.1 Efek Pembatasan Paksa. 16
3.2.6 Perubahan-perubahan dalam Perpajakan.. 18
3.3 Menggunakan Kebijakan untuk Menstabilkan Perekonomian...... 18
3.3.1 Pendukung Kebijakan Stabilisasi Aktif.. 19
3.3.2 Penentang Kebijakan Stabilisasi Aktif 21
3.3.3 Stabilisator Otomatis... 22
3.4 Studi Kasus 23
3.4.1 Mengapa Pemerintah Federal Mengawasi Pasar Saham
(dan sebaliknya) 23
3.4.2 Lembaga Mata Uang di Hong Kong dan Singapura 24
3.5 Istilah-istilah Penting.. 28
IV. SIMPULAN 29
DAFTAR PUSTAKA.......................................................................................... 33

Pengaruh Kebijakan Moneter dan Fiskal Terhadap Permintaan Agregat Page

Anda mungkin juga menyukai