Anda di halaman 1dari 2

IV.

PROSEDUR
4.1 Pembuatan Tepung Ubi dan Tepung Singkong
Pembersihan umbi menggunakan air mengalir sampai bersih
Pengupasan umbi menggunakan pisau stainless steel sehingga diperoleh
daging umbi yang berwarna putih
Pengirisan umbi tipis-tipis melintang dengan ukuran 5 x 1 x 1 cm
Perendaman dengan larutan Na-Metabisulfit 0,2% selama 10 menit
Pengeringan umbi dengan suhu 60oC selama 12 jam
Pengecilan ukuran umbi yang telah dikeringkan
Pengayakan (80 mesh)

4.2 Pembuatan Pati Ubi dan Pati Singkong


Pengupasan umbi menggunakan pisau stainless steel sehingga diperoleh
daging umbi yang berwarna putih
Pemarutan umbi yang telah dikupas
Hasil pemarutan kemudian dilakukan estraksi (Air : Ubi; 4:1)
Pengendapan pati selama 12 jam
Pengeringan pati basah dengan suhu 60oC selama 12 jam
Pengecilan ukuran
Pengayakan (80 mesh)

4.3 Pembuatan Pati Jagung


Pencucian jagung pipil kuning dengan air bersih
Perendaman
Penirisan air hasil perendaman
Penghancuran jagung
Ekstraksi ( Air : Jagung 4:1)
Pengendapan pati selama 12 jam
Pengeringan pati basah dengan suhu 60oC selama 12 jam
Pengecilan ukuran hasil pengeringan
Pengayakan (80 mesh)

4.4 Pembuatan Tepung Kedelai Hitam


Sortasi kedelai hitam
Perendaman selama 6 jam
Perebusan selama 30 menit
Pemisahan antara kedelai tanpa kulit dan dengan kulit
Pengeringan selama 12 jam dengan suhu 60oC
Pengecilan ukuran hasil pengeringan
Pengayakan (80 mesh)

Anda mungkin juga menyukai