Anda di halaman 1dari 3

Teguh Herinanda

- Dengan semakin berkembangnya dunia teknologi komunikasi, membuat para produsen


komunikasi bersaing untuk selalu memanjakan penggunanya. OS
Android, Blackberry, iOS dan Windows Phone adalah sistim operasi yang digunakan oleh
handsphone atau gadget yang saat ini menjadi barang kebutuhan kita sehari-hari. Banyak para
pengguna yang berselisih tentang bagus tidaknya dari OS ini. Semuanya tergantung dari
kebutuhan para penggunanya.

1. Android

Os Android perangkat sistem yang di pasarkan oleh perusahaan raksasa search


engine Google yang merambah ke pasar ponsel di tahun 2007. Dan saat ini
menguasai pasar di seluruh dunia, perangkat ini open source bisa di gunakan di
perangkat keras apa saja. Android menguasai pasar dunia dari mulai pengguna kelas
bawah pengguna hingga kelas atas, di karenakan sistem open source yang bisa di
gunakan semua ponsel dari yang murah sampai yang mahal. Dan membuat para
pembuat aplikasi dengan mudah menjual perangkat mereka, namun ada kelemahan
dari sistem open source ini semua aplikasi bisa masuk ke dalam Android
App atau Google App sehingga virus atau aplikasi-aplikasi yang terkadang tidak
kita butuh ada di store tersebut.

2. Blackberry

Sistem operasi yang di kembangkan perusahaan RIM (Research In Motion) asal


kanada, yang di gunakan di perangkat blackberry. Fitur unggulan dari os ini
adalah BBM BlackBerry Messanger) aplikasi chating dan push email. Blackberry
mulai dengan perangkat awalnya dengan keypad qwerty yang sangat popular.
Namun saat ini blackberry kurang mampu bersaing di jaman gadget layar sentuh.

3. iOS

Sistem operasi yang di kembangkan ekslusif oleh perusahaan Apple dan tidak
bisa di install di perangkat lain selain merk Apple. iOS (iPhone Operating
System) di bilang sangat berbeda dengan android dan blackberry. Hampir semua
applikasi terbaik aplikasi yang pernah ada perdana ada di ios apple ini. Mulai
dari Instagram, Path dan banyak aplikasi lainnya. Bedanya dari android ios tidak
open source jadi aplikasi yang masuk bisa tersaring sehingga pengguna akan lebih
aman memilih aplikasi yang mereka butuhkan.

4. Windows Phone

Sistem operasi Windows bisa di bilang baru masuk kedunia gadget, walaupun sudah lama
di dunia komputer. Windows familiar dengan Nokia Lumia namun Windows juga pernah di
gunakan di beberapa perangkat merk HTC, Samsung, Huawei. Namun masih banyak developer
yang mengembangkan aplikasi mereka di sistem operasi ini. Dilihat banyak aplikasi yang ada
di iOS ataupun Android masih belom ada di store windows. Sehingga pengguna bisa cepat
bosan menggunakan aplikasi yang itu-itu saja.

Sumber: U Zone

Anda mungkin juga menyukai