Anda di halaman 1dari 2

Nama JOKO TRI RUBIYANTO

NIM 145100300111014
Analisis Jurnal dan Kesimpulan Introduction dan Method

A. Analisis Jurnal
Nama jurnal : Saudi Journal of Biological Sciences

Judul : Role of nano-SiO2 in germination of tomato


(Lycopersicum esculentum seeds Mill.)

Tahun : 2014

IF= 1.781

Quartil= Q2
B. Kesimpulan
Kesimpulannya, hasil dari penelitian mengungkapkan bahwa penerapan
nano SiO2 memiliki pengaruh signifikan terhadap peningkatan pembenihan.
Penerapan nSiO2 meningkat prosentase perkecambahan biji, waktu
perkecambahan, indeks perkecambahan biji, indeks vigor, bibit bobot segar,
dan bobot kering. Peningkatan parameter perkecambahan dengan penerapan
nSiO2 mungkin efektif untuk pertumbuhan dan hasil tanaman. Oleh karena itu,
nano SiO2 dapat digunakan sebagai pupuk untuk tanaman.

Anda mungkin juga menyukai