Anda di halaman 1dari 7

PANDUAN APLIKASI SiAPP SPM DIKDAS

SPM DIKDAS 2016

LANGKAH-LANGKAHNYA :
1. Klik kanan pada start pilih windows explorer
2. Klik aplikasi 2x
3. muncul

4. Tutup Form berfungsi untuk menutup perintah kotak diatas tetapi masih aktif aplikasinya
5. Klik enable option pilih enable klik ok (enable berfungsi mengaktifkan program atau perintah-
perintah pada aplikasi tersebut).
6. Tutup berfungsi menutup aplikasi SiAPP

7. Klik Kuesioner SD/MI atau Kuesioner SMP/MTs


untuk memulai entry kuesioner SPM Dikdas

akan muncul Daftar Propinsi klik Kabupaten/Kota

Rr. Popy Kusuma Astuti, S.Kom. Page 1


Daftar Kabupaten/Kota Klik responden SD/MI

kotak berfungsi menutup dan berfungsi menghapus (perhatian !!! untuk tidak
salah klik pada tanda karena data yang sudah di entri bisa hilang.

Responden SD/MI berfungsi untuk entry kuesioner

8. Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah

9. Ganti halaman menggunakan

10. Kembali ke halaman sebelumnya

11. Keluar ke program sebelumnya

12. Kembali pada halaman pertama

13. Menuju halaman terakhir

14. Menghapus data mohon untuk dihindari klik

Rr. Popy Kusuma Astuti, S.Kom. Page 2


15. Entry Ruang Kelas

setelah ketik data untuk pindah


ke baris atau kolom berikutnya di Enter
(pada keyboard)

16. Entry Rombongan Belajar


Nama rombel di ketik dalam bentuk angka
contoh : 1,
CATATAN !!
- Ruang 01 digunakan 2 kelas (1A dan 1B)maka 1A
pindah baris di enter kemudian diketik 1B
- Ruang 01 digunakan hanya 1 kelas misal 1A saja maka
kelas 1B ada pada ruang 02

Rr. Popy Kusuma Astuti, S.Kom. Page 3


17. Buku Teks Wajib

untuk entry buku teks apabila kelasnya paralel kursor diletakkan


pada Nama Rombel yang akan di entry buku teksnya
contoh : letakkan kursor ke 1 kemudian klik

tampilan Buku Teks Wajib


urutannya sebagai berikut :
- Bahasa Indonesia
- Matematika
- Ilmu Pengetahuan Alam
- Ilmu Pengetahuan Sosial
- Pendidikan Kewarganegaraan
caranya tinggal klik

kembali pada halaman sebelumnya

18. Entry ruangan berikutnya langkahnya sama dengan di atas

Rr. Popy Kusuma Astuti, S.Kom. Page 4


19. Guru

CATATAN :
- Pindah baris setelah ketik nama guru dan seterusnya dimohon untuk menggunkan
enter (di enter pada keyboard)
- Pengisian harus komplit agar data valid dalam analisa nantinya
- untuk GTT pada NIP diisikan no NPSN kemudian belakangnya 000000. 1 dst
- Guru yang dimasukkan adalah guru tetap baik PNS maupun GTT (GTT diusakan guru
kelas, guru agama, guru olahraga dan guru mulok) apabila guru mulok mengiisi jam
diluar sekolah maka jamnya diakumulasikan pada sekolah induk
- pada point b. berapa rata-rata jam kerja .. diisikan 37,5 dengan alasan sebagai
berikut :
a. Jam kerja PNS adalah 37,5 jam
b. jam kerja GTT yang disebutkan diatas 37,5 apabila guru tersebut mengajar ditempat
lain maka jamnya diakumulasikan disekolah induk, untuk sekolah swasta bisa lebih
dari 37,5
c. pada instrumen disebutkan termasuk jam mengajar, menyiapkan, rencana
pembelajaran, memeriksa hasil evaluasi, dll

- wajib dibuat oleh Guru

Rr. Popy Kusuma Astuti, S.Kom. Page 5


20. Ruang Guru

21. Kunjungan Pengawas


Kunjungan pengawas standar pada SPM
- Frekuensi kunjungan 1
- Jam kunjungan terlama 3

22. Kurikulum

Buku referensi yang dimiliki jumlah JUDUL


Buku pengayaan yang dimiliki jumlah JUDUL

23. Peraga IPA

Standar Peraga IPA


Kode
Jml Baik
Peraga PeragaIPASD
Standar
IPA SD
1 Model Kerangka Manusia 1
2 Model Tubuh Manusia 1
3 Bola Dunia (Globe) 1
4 Contoh Peralatan Optik 1
5 Kit IPA untuk Eksperimen Dasar 1

Rr. Popy Kusuma Astuti, S.Kom. Page 6


Standar Peraga IPA
Kode
Jml Baik
Peraga PeragaIPASD
Standar
IPA SD
6 Poster/Carta IPA 1

24. Manajemen Sekolah/Madrasah

Rr. Popy Kusuma Astuti, S.Kom. Page 7

Anda mungkin juga menyukai