Anda di halaman 1dari 8

RENCANA KEGIATAN UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT (UKM

2017

UPAYA
NO JENIS KEGIATAN TUJUAN SASARAN TARGET
KESEHATAN
1 UKS Pendataan SD/MIN Mendefinisikan peran dan fungsi Siswa SD/MIN 20 sekolah
masing-masing satuan kerja (pusat
sekolah )
Penjaringan SD/MIN Meningkatkan derajat kesehatan Siswa SD/MIN 20 sekolah
peserta didik dan mendeteksi dini
masalah kesehatan
Pembinaan dokter kecil Agar siswa menjadi penggerak hidup Siswa SD/MIN 20 sekolah
sehat dan siswa mampu menolong
dirinya sendiri,keluarga
Promosi kesehatan anak Memelihara dan meningkatkan Siswa SD/MIN 20 sekolah
kesehatan,dan mencegah resiko
terjadi penyakit,dan melindungi
dirinya dari penyakit
2 PKPR Pendataan murid baru Mengetahui jumlah siswa/siswi Murid sekolah 6 sekolah( SMP,
baru masuk sekolah MTsN,SMA,MAN )
Penjaringan kesehatan Pemeriksaan kesehatan di lakukan Murid sekolah 6 sekolah( SMP,
murid baru untuk mengetahui keadaan kesehatan MTsN,SMA,MAN )
murid baru agar dapat di lakukan
upaya penanganan siswa miskin
Sweeping penjaringan Melakukan kembali pemeriksaan Murid sekolah 6 sekolah( SMP,
murid baru kesehatan siswa yang belum terjaring MTsN,SMA,MAN )
pada saat penjaringan kesehatan pada
tahap 1 (tidak hadir pada saat
penjaringan )
Pemeriksaan kesehatan Pemeriksaan kesehatan di lakukan Murid sekolah 6 sekolah( SMP,
berkala murid kelas 2&3 untuk mengetahui keadaan kesehatan MTsN,SMA,MAN )
murid kelas 2&3,agar dapat di lakukan
upaya penanganan kesehatan sedini
mungkin
Pembinaan dan sosialisas Memberikan informasi tentang PKPR Guru dan 6 sekolah( SMP,
konselor sebaya di sekolah dan perlu adanya murid sekolah MTsN,SMA,MAN )
pembinaan di lakukan di sekolah agar
dapat membangun hubungan antar
remaja dan guru di sekolah tentang
permasalahan yang di hadapi remaja
putri
Penyuluhan tentang Memberikan informasi tentang Jenis- Murid sekolah 6 sekolah( SMP,
narkoba jenis NAPZA,dan dampak dari MTsN,SMA,MAN )
penggunaan NAPZA,dan lan-lain
sesuai kebutuhan remaja
Penyuluhan tentang Memberikan informasi tentang bahaya Murid sekolah 6 sekolah( SMP,
pergaulan bebas pergaulan bebas,dan efeknya terhadap MTsN,SMA,MAN )
prestasi akademik dan ciri remaja
sendiri
Penyuluhan tentang Memberikan informasi tentang Murid sekolah 6 sekolah( SMP,
kesehatan reproduksi kesehatan reproduksi remaja putri MTsN,SMA,MAN )
pada remaja putri (gangguan menstruasi,IMS )
Penyuluhan tentang Memberikan informasi tentang bahaya Murid sekolah 6 sekolah( SMP,
bahaya merokok merokok,efek terhadap kesehatan MTsN,SMA,MAN )
personal dan interpersonal
Penyuluhan manfaat Memberikan informasi gizi yang Murid sekolah 6 sekolah( SMP,
tablet besi dan di butuhkan remaja putri MTsN,SMA,MAN )
pendistribusian pada Memberikan informasi gizi tentang
remaja putri manfaat tablet besi terhadap kesehatan
dan pentingnya untuk mengkonsumsi
tablet besi pada remaja putri terutama
saat menstruasi
3 PROMKES PHBS di sekolah dasar Meningkatkan pengetahuan siswa Siswa SD/MIN 20 sekolah
dan perubahan peri laku
4 KESLING Pengawasan makanan Melindungi masyarakat khususnya Anak sekolah 20 sekolah
dari jajanan anak sekolah anak sekolah dari pangan yang SD/MIN
mengandung bahan berbahaya
5 SURVAILENS Pelatihan jemantik pada Melakukan pelatihan kepada murid Murid sekolah 10 sekolah
anak sekolah sekolah dasar tentang jemantik agar SD/MIN
dapat melakukan upaya penanganan
sedini mungkin
6 KESEHATAN Sosialisasi,orientasi Untuk meningkatkan kesadaran Sekolah
DAN kesehatan olah raga kemauan hidup sehat
RAGA
Pemeriksaan kebugaran Untuk meningkatkan kesadaran, Sekolah
kemauan hidup sehat
Pembinaan kesehatan Meningkatkan kemandirian dalam Sekolah
olah raga derajat kesehatan melalui berbagai
bentuk kegiatan olah raga
7 Anak/MTBS Stimulasi Deteksi Untuk melakukan pemeriksaan tumbuh Sekolah 6 Paud/Tk
Intervensi Dini Tumbuh kembang pada bayi dan balita Paud/Tk 2x1 tahun
Kembang Anak Untuk melakukan sosialisasi pada Sekolah 3paud/Tk
guru paud/Tk,dan melakukan Paud/Tk 2x1 tahun
pemeriksaan tumbuh kembang pada
pada bayi dan balita di paud
8 GIZI Pemeriksaan garam Memperoleh gambaran berkala Siswa kelas
beryodium tentang cakupan konsumsi garam 4&5
beryodium yang memenuhi syarat
di masyarakat
Pengadaan garam Mencegah penyakit gondok Siswa 10 sekolah
beryodium
9 TB PARU Pelaksanaan School Melakukan penelitian pada anak Siswa 13 Sekolah
DAN KUSTA Survey sekolah terhadap penyakit kulit
dan batuk labih dari 2 minggu
10 Imunisasi Pendataan Bias Untuk mendata jumlah sasaran siswa Murid SD/MIN 100%
SD/MIN untuk pelaksanaan Bias Kelas 1&3
Pelaksanaan Bias Untuk memberikan Imunisasi dan Murid SD/MIN 100%
Campak untuk kelas 1 dan TD untuk kelas 1&3
kelas 2&3
Pelaksanaan kasus Untuk memantau siswa siswi kelas SD/MIN kelas 100%
1,2,3,apakah ada demam atau bengkak 1 s/d 3
dan merah di tempat penyuntikan
pasca imunisasi bias
Sweeping Bias Untuk memberikan imunisasi bagi SD/MIN kelas 100%
murid-murid yang tidak hadir pada 1 s/d 3
hari pelaksanaan bias
11 POLI GIGI Penyuluhan tentang Meningkatkan pengetahuan siswa Siswa 16 sekolah
kebersihan gigi dan mulut tentang pentingnya kebersihan gigi
(UKS) dan mulut
Penyuluhan tentang cara Mencegah gigi berlubang pada siswa Siswa 16 sekolah
mengatasi gigi berlubang
(UKS)
YARAKAT (UKM )

RINCIAN KEGIATAN INDIKATOR SUMBER


DANA ALAT TENAGA KEBERHASILAN PEMBIAYAAN
Transpor Kendaraan Petugas Target terpenuhi APBN
UKS

Transpor Kendaraan Petugas Target terpenuhi APBN


UKS

Transpor Kendaraan Petugas Target terpenuhi APBN


UKS

Transpor Kendaraan Petugas Target terpenuhi APBN


UKS

Transpor Kendaraan Petugas Target terpenuhi APBN


PKPR
Transpor Kendaraan Petugas Target terpenuhi APBN
PKPR

Transpor Kendaraan Petugas Target terpenuhi APBN


PKPR

Transpor Kendaraan Petugas Target terpenuhi APBN


PKPR
Transpor Kendaraan Petugas Target terpenuhi APBN
PKPR

Transpor Kendaraan Petugas Target terpenuhi APBN


PKPR

Transpor Kendaraan Petugas Target terpenuhi APBN


PKPR

Survailans
Transpor Kendaraan Petugas Target terpenuhi APBN
PKPR

Transpor Kendaraan Petugas Target terpenuhi APBN


PKPR

Transpor Kendaraan Petugas Target terpenuhi APBN


PKPR

Transpor Kendaraan Perawat Target terpenuhi APBN


Bidan
Transpor Kendaraan Petugas Target terpenuhi APBN
Kesling

Transpor Kendaraan Petugas Target terpenuhi APBN


Survailans
Transpor Kendaraan Perawat Target terpenuhi APBN
Laptop Bidan
Proyektor
Transpor Kendaraan Perawat Target terpenuhi APBN
Bidan
Transpor Kendaraan Perawat Target terpenuhi APBN
Bidan

Transpor Kendaraan Bidan Target terpenuhi APBN

Transpor Kendaraan TPG Target terpenuhi APBN

Transpor Kendaraan TPG Target terpenuhi APBN

Transpor Kendaraan Petugas Target terpenuhi APBN


TB dan
Kusta
Transpor Kendaraan Bidan Target terpenuhi APBN

Transpor Kendaraan Bidan Target terpenuhi APBN

Transpor Kendaraan Bidan Target terpenuhi APBN

Transpor Kendaraan Bidan Target terpenuhi APBN


Transpor Kendaraan Perawat Target terpenuhi APBN
gigi

Transpor Kendaraan Perawat Target terpenuhi APBN


gigi

Mengetahui
kapala UPTD Puskesmas Jangka

BUKHARI SKM
NIP.1968120 04 199101 1 001

Anda mungkin juga menyukai