Anda di halaman 1dari 2

integritas endotel pembuluh darah dan jaringan waktu darah masuk ke dalam

memulai perbaikan apabila terjadi kerusakan pembuluh -pembuluh darah kapiler (Linder
pada dinding pembuluh darah (Sacher, 2007). Oksigen yang diangkut oleh
McPherson 2000). Selain itu trombosit juga hemoglobin digunakan untuk proses
berfungsi dalam mekanisme pembekuan pembakaran zat-zat gizi tertentu untuk
darah. Mekanisme pembekuan darah terjadi menghasilkan energi.
ketika trombosis jaringan rusak mengeluarkan
tromboplastin yang akan bereaksi dengan
protrombin dan kalsium membentuk trombin. BAHAN DAN METODE
Trombin akan bereaksi dengan fibrinogen yang
akan membentuk fibrin yang akan menutupi Alat dan Bahan
jaringan yang terluka (Gadjahnata 1989).
Trombosit dibentuk oleh megakariosit, Alat -alat yang digunakan diantaranya
yaitu sel raksasa dalam sumsum t ulang adalah alat hitung darah flow cytometry
belakang dengan cara mengeluarkan sedikit (Technicon H-1) milik rumah sakit. Alat
sitoplasma ke dalam sirkulasi. Sekitar 60-75 untuk pengambilan darah seperti jarum
% trombosit yang telah dilepas dari sumsum suntik, tabung penampung darah, dan kuvet.
tulang berada dalam peredaran darah, Bahan-bahan yang digunakan adalah
sedangkan sisanya sebagian besar terdapat sari jambu biji merah kemasan yang sudah
dalam limpa (Ganong 2001). dipasarkan.
Hematokrit adalah nilai perbandingan
antara jumlah darah dalam bentuk padat Metode Penelitian
(sel-sel darah) dan bentuk cair (plasma Pemberian Sari Buah Jambu Biji Kepada
darah) (Ganong 2001). Hematokrit pada Pasien DBD (Prabawati 2005)
kasus DBD dipengaruhi oleh perubahan Sari jambu biji merah diberikan kepada
permeabilitas dinding pembuluh darah. pasien DBD dengan dosis 200 mL tiga kali
Dinding pembuluh darah menjadi mudah sehari selama 6 hari. Selama pemberian sari
ditembus cairan tubuh yang akan berakibat buah jambu biji pasien tidak diberi suplemen
kurangnya cairan dan oksigen dalam darah. lain selain perlakuan yang diberikan oleh
Hal tersebut menimbulkan nilai hematokrit pihak rumah sakit seperti pemberian cairan
yang tinggi. Nilai hematokrit normal pada infus dan obat -obatan tetap dilakukan.
pria dewasa rata-rata 38.1-50.4% dan pada Berdasarkan fakta nutrisi yang terlampir,
wanita dewasa rata-rata 31.1-49.7% (Esa vitamin C yang terkandung dalam sari
2006). jambu biji merah kemasan adalah 0.378 %,
Hemoglobin merupakan senyawa sedangkan pada jambu biji merah 1.835%
pembawa oksigen pada sel darah merah dan (United States Departement of Agriculture
dapat diukur secara kimia dengan satuan 2001).
jumlah hemoglobin per 100 mL darah
(Supariasa 2001). Definisi lain Hemoglobin Pengambilan Sampel Darah (Esa 2006)
adalah protein berpigmen merah yang Sampel darah pasien diambil setiap hari
membawa oksigen dalam sel darah merah dengan cara injeksi pada pembuluh darah.
(Schalm 1975). Warna merah hemoglobin Pengambilan sampel darah ini dilakukan
disebabkan karena adanya ion besi Fe2+. pada pagi hari pukul 06.00 WIB.
Dalam keadaan normal pada pria dewasa
mengandung 12.5-17.3g/dL dan pada wanita Penentuan Kandungan Beberapa Parameter
11.8-15.4g/dL (Esa 2006). Tingginya nilai Darah (Esa 2006)
hemoglobin mengindikasikan adanya peningkatan Sampel darah yang akan dianalisa
kekentalan darah yang dapat menganggu sirkulasi dimasukkan ke dalam alat flow cytometri.
peredaran darah, sedangkan rendahnya nilai Sampel darah yang telah dimasukkan ke
hemoglobin mengindikasikan adanya pendarahan dalam tabung kaca, kemudian dimasukkan
hebat atau karena pecahnya sel-sel darah merah ke dalam flow cytometri. Alat ini terlebih
(Supariasa 2001). dahulu dikalibrasi oleh pihak rumah sakit.
Hemoglobin dibentuk di dalam Alat kemudian diaktifkan dengan cara
eritroblas dan kemudian dilanjutkan sedikit menekan tombol start untuk memulai
dalam stadium normoblatis (Guyton, Hall analisis. Sampel darah akan memasuki 4
1997). Hemoglobin mengikat oksigen saluran, yaitu saluran Hemoglobin, eritrosit-
sewaktu proses sirkulasi darah melalui paru- trombosit, peroksidase, dan basofil-
paru dan kemudian melepas oksigen kepada lobularitas -nuklear.
Dalam saluran Hemoglobin dilakukan Kriteria Kelompok Pasien (Esa 2006)
pengukuran Hemoglobin digunakan metode Setelah pengambilan data pasien,
sianmethemoglobin. Sebelumnya, eritrosit dilakukan pengelompokkan. Kriteria yang
dilisiskan, kemudian heme dioksidasi diambil berdasarkan umur pasien dewasa
menjadi sianmethemoglobin dan diukur (15-30 tahun), jenis kelamin pria dan wanita,
dengan fotometer pada panjang gelombang dan lamanya demam sebelum dirawat di
546 nm. Kemudian dalam saluran eritrosit- rumah sakit. Penentuan pasien yang akan
trombosit sampel darah dicampurkan dengan dijadikan kontrol atau perlakuan dilakukan
reagen yang dipompakan ke dalam saluran secara acak sesuai dengan data yang
ini agar sel darah merah dan trombosit dibutuhkan.
menjadi bulat tanpa mengubah volume
(isovolumetriz spharing), kemudian difiksasi. Sel Analisis Statistik (Mattjik, Sumertajaya 2000)
ini kemudian dilewatkan melalui sensing area Analisis statistik menggunakan rancangan
yang disinari dengan sinar helium neon laser. acak kelompok (RAK) dua faktor, faktor
Pendar cahayanya ditangkap dan diukur oleh pertama dan faktor kedua dengan persamaan
dua detektor penangkap cahaya, yaitu pada sebagai berikut:
sudut kecil (2,5-3,5 derajat) dan sudut besar
(5-15 derajat). Data yang diperoleh dari sel Yijk = + a i + j + (a) ij + ?k + eijk
darah merah adalah jumlah, volume, dan
kadar hemoglobin tiap-tiap sel. Dari data Yi j k = Nilai pengamatan pada perlakuan,
tersebut kemudian dibuat sitogram dan jenis kelamin, dan lama demam.
histogram. = Rataan umum
Sampel darah dalam saluran peroksidase ai = Pengaruh faktor intervensi
dilisiskan, leukosit difiksasi dengan formaldehid, i = Pengaruh faktor jenis kelamin
dan enzim peroksidase di dalam leukosit (a)ij = Interaksi antara perlakuan dan
direaksikan dengan substrat kromogen akan jenis kelamin
memberikan warna hitam. Leukosit ini ?k = Pengaruh aditif dari kelompok dan
dilewatkan flow cell pada sensing area yang diasumsikan tidak berinteraksi
disinari oleh sinar tungsten-halogen 1,5. dengan perlakuan
Dari informasi jumlah, volume, dan eij = Pengaruh acak yang menyebar
intensitas warna peroksidase, dibuat suatu normal
diagram terbaur (sitogram). Intensitas warna
sebanding dengan banyaknya enzim
peroksidase dalam sel. Reaksi terkuat adalah HASIL DAN PEMBAHASAN
eosinofil, berikutnya neutrofil, kemudian
monosit kurang kuat. Sedangkan limfosit Keadaan Umum
reaksinya negatif 1,5. Dari saluran ini, dapat
diperoleh parameter hitung leukosit yang Penderita DBD sel ama penelitian (Mei-
dihitung dari flow cell. Juga dapat dilihat Juli 2008) di Rumah Sakit Umum Cibinong
dapat tidaknya diagram terbaur (sitogram). mengalami peningkatan dibandingkan bulan
Dalam saluran basofil-lobularitas-nuklear, Mei-Juli 2007. Jumlah penderita DBD yang
membran sitoplasma leukosit oleh bahan kimia tercatat selama Mei-Juli 2008 sebanyak 56
khusus dikupas, kecuali basofil tak dapat dikupas, orang sedangkan tahun 2007 sebanyak 43
sehingga tertinggal intinya yang telanjang. Sel-sel orang. Dari 56 orang yang dirawat sebagian
ini kemudian dilewatkan flow cell. Besar cahaya besar mengalami demam selama 3 hari
yang berbaur dalam sudut kecil menyatakan sebelum dirawat di rumah sakit, dan
volume sel. Di dalam sitogram dinyatakan sebagian kecil pasien telah mengalami
sebagai sumbu y. Sedangkan bentuk inti demam selama 2 dan 4 hari. Pasien yang
yang menyebabkan hamburan cahaya dalam memenuhi kriteria penelitian sebanyak 27
sudut besar digambar pada sumbu x. Sel orang yang terdiri dari 17 pria dan 10
mononuklear terbaur di sebelah kiri bawah wanita, rata-rata pasien dirawat selama 1-2
pada sitogram, dan sel polimorfonuklear minggu di rumah sakit. Kelompok penelitian
(PMN) oleh karena segmentasinya terbaur di dibagi menjadi 2 faktor, faktor pertama
sebelah kanan bawah. Batas antara keduanya adalah intervensi yang terdiri dari kontrol
sebagai lembah "valley" disebut "lobularity dan perlakuan, dan faktor kedua adalah jenis
valley". Sedangkan basofil terletak di atas kelamin, yaitu laki-laki dan perempuan.
garis horisontal. Hal ini dilakukan oleh Untuk kelompok ko ntrol pria sebanyak 8
pihak rumah sakit. orang dan kelompok perlakuan sari jambu

Anda mungkin juga menyukai