Anda di halaman 1dari 3

UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO

Fakultas Ekonomi
Program Studi Manajemen
http://www.unusida.ac.id

Berpikir & Menulis Ilmiah


11. JUDUL PKM

Minggu, 17 April 2017


nadirosyifa@gmail.com

Oleh:
Kelompok 3
1. 10 judul PKM pilihan kelompok 3:
a. Pelatihan Pengolahan MBA BUYUR (Modifikasi Bakpau Buah dan Sayur)
sebagai Peluang Usaha di Desa Rawasari, Cipayung, Depok Universitas Negeri
Jakarta PKMM
b. "PETUALANGAN KRESNA"-Pelatihan pemanfaatanlimbah Kain Untuk
Meningkatkan Kreativitas Menjahit dan Nilai Jual Bagi Pengangguran Musiman
di Dusun Buluresik Desa Sumbergedang Kecamatan Pandaan Kabupaten
Pasuruan Universitas Negeri Malang PKMM
c. LIFE WITHOUT TOBACCO : HIDUP CERDAS TANPA ROKOK
d. Pelatihan Pembuatan Kerupuk Kulit Pisang Bagi Ibu Rumah Tangga Desa
Sambon Kecamatan Banyudono Kabupaten Boyolali Untuk Bekal Wirausaha
Mandiri
e. Pelatihan Ketrampilan Aneka Kreasi (PEREAKSI) Kain Perca dan Flanel sebagai
Bekal Wirausaha Mandiri dan Kreatif bagi Anak-anak Panti Asuhan Darul Falah
Surabaya
f. Ibook.com (Pinjam Buku Online)
g. TAEKWONDO KELILING
h. ABAN (abon ikan) : kreasi pengolahan ikan bs berbasis nilai jual sebagai upaya
meningkatkan pendapatan masyarakat nelayan di desa purworejo kecamatan
bonang kabupaten demak
i. Pelatihan pembuatan wajan bolic untuk sekolah pesisir/terpencil demi
terjangkaunya akses wifi gratis
j. SATNIGHT (saturday night)dengan kegiatan gebyar budaya untuk para remaja
desa rajek kecamatan godong kabupaten grobogan

Kenapa kami memilih judul-judul tersebut Karena judulnya sangat menarik,


simple dan mudah dipahami. Selain itu kami sangat tertarik untuk
menjalankan penelitian tersebut, karena dari faktor ketertarikan itu akan sangat
mempengaruhi hasil penelitian. Seorang peneliti yang bersungguh-sungguh
dalam melakukan penelitian akan berbeda hasilnya dengan seorang peneliti
yang setengah hati bahkan terpaksa dalam melakukan sebuah penelitian.
Menurut kelompok kami, Pola judul PKM yang lolos PIMNAS diantaranya
memiliki kriteria seperti di dibawah ini:
1. Peka Terhadap Perkembangan Penelitian Terbaru
2. Kolaborasi dengan berbagai Disiplin Keilmuan
3. Penelitian Bermanfaat dan Mampu Diaplikasikan untuk Masyarakat
Luas
4. Judul PKM Harus Mempesona
5. Rancangan dana harus realistis.
6. Belajar dari Pengalaman
7. Jangan pernah salah kamar !
8. Ide dasar sesuai sesuai dengan kompetensi
9. Perhatikan Format
10. Luruskan Niat, Terus berusaha dan berdoa !
11. PKM tersebut harus memiliki ketercapaian luaran (bisa diakses oleh
orang banyak)
12. kerja sama tim dan kesesuaian metodologi (kelompok PKM harus
mempunyai bukti pelaksanaan penelitian)
13. berkelanjutan (inovasi itu harus terus diimplementasikan)
1. Judul PKM rencana proposal kelompok 3:
a. SEKUTER: Pemanfaatan Limbah Kulit Kerang sebagai Bahan Baku Pembuatan
kerajinan
b. KAKAKPOS Pemanfaatan kulit kakao sebagai pupuk kompos.
c. POMINSOKE : Pohon mindi sebagai solusi kegersangan di desa Gisik (daerah
dengan perairan asin)

Anda mungkin juga menyukai