Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SMK NEGERI 7 JAKARTA

ui,IPRENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Mata Pelajaran : Animasi 2 D


Kelas/Semester : X/2
Pertemuan ke : 1
Alokasi Waktu : 4 x 45 Menit
Standar Kompetensi : Mengoperasikan software animasi 2
dimensi
Kompetensi Dasar : Mempersiapkan software animasi 2D (2D
animation)
Indikator : Siswa dapat
Software 2D animation telah terinstalasi
dan dapat berjalan normal
User manual software 2D animation sudah
disediakan dan dipahami
Menyalakan Perangkat komputer, dengan
sistem operasi dan persyaratan sesuai
dengan Installation manual dan SOP yang
berlaku.
Software 2D animation dijalankan

A. Tujuan Pembelajaran
Siswa Mempersiapkan software animasi 2D (2D animation)

B. Materi Ajar
Pengenalan software 2D animation

C. Metode Pembelajaran
Ceramah
Tiori dan praktek
Demontrasi

D. Media Pembelajaran
Modul Teknik Informatika
Tiori Teknik Informatika
CD.pembelajaran
Reprensi Informatika
BIDANG STUDI TEKNOLOGI INFORMATIKA DAN KOMUNIKASI, PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER DAN
INFORMATIKA
KOMPETENSI KEAHLIAN : MULTI MEDIA Halaman 1 dari 5

Halaman 1 dari 5
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SMK NEGERI 7 JAKARTA

E. Langkah langkah Pembelajaran

Kegiatan awal
Pendahuluan
Siswa dan guru berdoa sesuai dengan agama, presensi, apersepsi
dan kepercayaan masing masing untuk mengawali pelajaran.
Memberikan motivasi dan menjelaskan tujuan pembelajaran yang
akan dilaksanakan.
Menyampaikan indikator Pencapaian kompetensi dan kompetensi
yang diharapkan.
Memotivasi dan mengajak peserta didik untuk berpartisipasi aktif
dalam kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan.

Kegiatan Inti

o Ekplorasi
Guru memberikan petunjuk atau arahan dalan kegiatan
pembelajaran praktek yang akan diberikan kepada peserta
didik.
Dengan bimbingan guru, peserta didik terbagi menjadi
beberapa kelompok.
Mendengarkan penjelasan dari informasi-informasi yang
disampaikan.
Mendemontrasikan bahan, peralatan, software yang akan
dilakukan.
Menentukan alat / bahan komponen yang akan dilakukan.
Memfasilitasi terjadinya interaksi antara peserta didik serta
antara peserta didik dan guru, lingkungan dan sumber
belajar lainnya.
Memfasilitasi peserta didik melakukan percobaan.
Melibatkan peserta didik secara aktif dalam setiap kegiatan
pembelajaran.

o Elaborasi
Membuat pola kelompok tempat duduk sesuai absensi
kelompok secara adil.

BIDANG STUDI TEKNOLOGI INFORMATIKA DAN KOMUNIKASI, PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER DAN
INFORMATIKA
KOMPETENSI KEAHLIAN : MULTI MEDIA Halaman 2 dari 5

Halaman 2 dari 5
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SMK NEGERI 7 JAKARTA

Untuk mengetahui peserta didik guru memberikan


pertanyaan.
Peserta didik memahami informasi tentang komponen, alat
atau bahan, software.
Setiap peserta didik mempersiapkan alat dan bahan yang
ada.
Guru mempraktekkan peralatan yang akan digunakan.
Guru memperagakan cara pemasangan komponen.
Guru memberikan kesempatan pada setiap kelompok untuk
bekerjasama dalam melakukan kegiatan pembelajaran.
Menguji keterampilan peserta didik dengan mengamati pola
kegiatan pembelajaran.
Guru memberikan daftar nama setiap komponen dan
membandingkan dengan produk lainnya.
Peserta didik diarahkan untuk memahami keuntungan
menggunakan produk berkwalitas tinggi.
Siswa dan guru bertanya jawab tentang keuntungan
memakai produk yang baik.
Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk
bertanya tentang materi yang belum jelas.
Membahas pertanyaan tersebut secara umum dengan
jawaban secara menyeluruh.
Peserta didik memberikan hasil dari pembuatannya secara
individu.
Memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi
yang akan dilakukan baik lisan, tulisan secara individual atau
kelompok.
Proses penegenalan praktik
Menyalakan komputer sesuai dengan Installation manual
dan SOP
Menjalankan software animasi 2D sesuai prosedur. Contoh:
CorelRetas, Macromedia Flash

o Konfirmasi

Memberikan umpan balik dan penguatan dan


menyimpulkan informasi dalam bentuk lisan, tulisan, isyarat
maupun hadiah terhadap keberhasilan peserta didik.

BIDANG STUDI TEKNOLOGI INFORMATIKA DAN KOMUNIKASI, PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER DAN
INFORMATIKA
KOMPETENSI KEAHLIAN : MULTI MEDIA Halaman 3 dari 5

Halaman 3 dari 5
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SMK NEGERI 7 JAKARTA

Memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi, elaborasi


peserta didik melalui berbagai sumber.
Memfasilitasi peserta didik melakukan refleksi untuk
memperoleh pengalaman belajar yang telah dilakukan.
Guru memberikan kata pujian kepada peserta didik atas
keaktifan dalam proses pembelajaran.
Guru memotivasi peserta didik yang kurang atau belum
berpartisipasi aktif.
Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui
siswa.
Guru memberikan penguatan pembelajaran dan
penyimpulan.

Kegiatan Penutup
Bersama-sama dengan peserta didik dan atau sendiri
membuat rangkuman dan kesimpulan pelajaran.
Melakukan penilaian dan atau refleksi terhadap
kegiatan yang sudah dilaksanakan secara konsisten dan
terprogram.
Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran yang telah dilakukan.

Menjelaskan tujuan materi yang di pelajari


Pengenalan software 2D animation

Kegiatan Inti
Mempersiapkan Penggunaan software 2D animation

Kegiatan akhir
Mampu Mengaplikasi software 2D animation

Alat dan sumber belajar


Format isian pembelajaran
Buku reperensi Teknik Informatika
CD Pembelajaran
Jaringan dan perangkat computer

Penilaian
BIDANG STUDI TEKNOLOGI INFORMATIKA DAN KOMUNIKASI, PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER DAN
INFORMATIKA
KOMPETENSI KEAHLIAN : MULTI MEDIA Halaman 4 dari 5

Halaman 4 dari 5
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SMK NEGERI 7 JAKARTA

Dapat mengiterprestasikan persiapan software 2D animation

Mengetahui, Jakarta, 1 Juli 2013


Kepala SMK Negeri 7 Jakarta Guru Mata Pelajaran

Drs. Asep Supriatna Hadiri Drs Kasmanto


NIP 19631004 198703 1005 NIP. 19580902 198903 1003

BIDANG STUDI TEKNOLOGI INFORMATIKA DAN KOMUNIKASI, PROGRAM STUDI TEKNIK KOMPUTER DAN
INFORMATIKA
KOMPETENSI KEAHLIAN : MULTI MEDIA Halaman 5 dari 5

Halaman 5 dari 5

Anda mungkin juga menyukai