Anda di halaman 1dari 12

Lampiran 1. Alat Bantu Rancangan Aktualisasi Nilai Dasar PNS ..

form 1 ini adalah alat bantu ketika membuat


rancangan untk diaktualisasikan di laporan, jadi ini tdk usah dilampirkan lagi (dia hanya lampiran pada rancangan).
Terkait kegiatan dirancangan kemarin hanya 8 maka jangan lagi ditambah jadi 10, biarkan 8 ..karenakan kegiatan
tambahan yang 2 tdk terdeteksi sebelumnya.

Kontribusi Penguatan Nilai-


N Output/
Kegiatan Tahapan Kegiatan Nilai-nilai Dasar Terhadap Visi Nilai Dasar
o Hasil Kegiatan
Misi Organisasi Organisasi
1 2 3 4 5 6 7

1 Membuat RPP 1. Melihat kalender 1. Adanya RPP 1. Akuntabilitas : Ikut serta Guru
(Rencana pendidikan (Rencana a. Tanggungjawab, tanggungjawab meningkatkan bertanggungjawab
Pelaksanaan 2. Menyiapkan peraturan Pelaksanaan dalam menjalankan tupoksi dengan pembelajaran dan memegang
Pembelajaran) penulisan RPP Pembelajaran) baik sebagai guru Penjasorkes. secara efektif teguh integritas
Penjasorkes Permendiknas RI No. 41 2. Dokumentasi b. Adil, adil dalam merencanakan dengan dalam perencanaan
Tahun 2007 pembelajaran sesuai kemampuan perencanaan pembelajaran untuk
3. Menyiapkan Silabus masing-masing anak kegiatan belajar menciptakan
4. Menyiapkan buku cetak c. Kejelasan, jelas dalam menentukan mengajar yang pembelajaran yang
Penjasorkes langkah-langkah kegiatan baik efektif
5. Membuat RPP pembelajaran.
2. Nasionalisme :
a. Integritas dalam perencanaan
dengan pelaksanaan.
b. Membuat RPP yang sesuai dengan
karakteristik mata pelajaran
Penjasorkes dengan tujuan ikut
serta mencerdaskan kehidupan
bangsa melalui aktivitas gerak.
3. Etika Publik :
Sikap sopan santun meminta legalisasi
dari kepala sekolah yang berupa
pemeriksaan RPP, penanda tanganan
dan pemberian cap sekolah.
4. Komitmen Mutu :
Langkah-langkah pembelajaran dalam
RRP dibuat dengan memperhatikan
efektif, efisien, inovatif, berorientasi
mutu dalam pelaksanaannya di
lapangan.
5. Anti Korupsi :
a. Disiplin, disiplin dalam kegiatan
pembuatan RPP ini terwujud pada
saat pembuatan RPP harus
dilakukan sebelum proses
pembelajaran dilakukan tidak
dengan menunda-nunda waktu.
b. Mandiri, RPP dibuat secara mandiri
sehingga guru tahu apa yang
benar-benar akan dilaksanakan.

2 Melaksanakan 1. Menyiapkan peralatan 1. Jadwal 1. Akuntabilitas : . 1. Melaksanakan Guru menunjukkan


Kegiatan Belajar yang akan digunakan Pelajaran a. Tanggungjawab, tanggungjawab pembelajaran integritas untuk
Mengajar siswa ketika olahraga 2. RPP dalam menjalankan kegiatan belajar secara efektif menciptakan
Penjasorkes 2. Absen, berdoa dan 3. Absensi mengajar agar terlaksana dengan bagi siswa pembelajaran yang
motivasi, apersepsi 4. Dokumentasi baik dan mencapai tujuan yang sesuai potensi menyenangkan dan
3. Mengintruksikan siswa diharapkan. masing- adil bagi siswa
berbaris di lapangan b. Integritas, integritas dalam masing.
4. Melakukan kegiatan mengimplementasikan Rencana 2. Menerapkan
pemanasan Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) pembelajaran
5. Kegiatan inti yang telah disusun sehingga PAKEM.
6. Melakukan pendinginan menciptakan pembelajaran yang
7. Doa, bubar efektif.
2. Nasionalisme :
Guru menjalankan kegiatan belajar
mengajar dengan tujuan ikut serta
mencerdaskan kehidupan bangsa
melalui aktivitas gerak berbagai
macam permainan yang
menyenangkan.

3. Etika Publik :
a. Sopan dan santun, dalam kegiatan
pembelajaran mata pelajaran
Penjasorkes ini guru dalam
menyampaikan materi haruslah
menggunakan bahasa yang santun,
bersikap baik dan ramah kepada
siswa agar siswa tidak tegang dan
dapat menerima pembelajaran
dengan baik.
b. Sopan, dalam memberikan materi
guru berpakaian olahraga yang
sopan.
4. Komitmen Mutu :
a. efektif dan efisien. Dalam
pelaksanaan pembelajaran guru
harus efektif dan efisien dengan
waktu, pemilihan alat bantu, metode
yang digunakan sehingga tercipta
pembelajaran partisipasi, aktif,
kreatif, efektif, dan menyenangkan
(PAKEM).
b. Kreatifitas. Pada saat di lapangan
guru memberikan permainan-
permainan yang menyenangkan
sehingga siswa termotivasi dan
semangat untuk belajar.
5. Anti Korupsi :
a. Disiplin, disiplin waktu dalam
mengawali dan mengakhiri
pelajaran.
b. Peduli dan adil, dalam memberikan
materi dan tidak memihak pada
siswa yang pintar atau kaya saja.

Kontribusi Penguatan Nilai-


N Output/
Kegiatan Tahapan Kegiatan Nilai-nilai Dasar Terhadap Visi Nilai Dasar
o Hasil Kegiatan
Misi Organisasi Organisasi

3 Memimpin kegiatan 1. Menyiapakan Dokumentasi 1. Akuntabilitas : 1.ikut serta dalam Guru menunjukkan
senam pagi pada perlengkapan yang Tanggungjawab dalam meningkatkan rasa tanggungjawab
hari Jumat dibutuhkan mempersiapkan dan melaksanakan disiplin warga untuk melaksanakan
2. Membariskan siswa kegiatan senam pagi bersama agar sekolah. senam pagi dengan
3. Melaksanakan senam dapat berjalan dengan lancar. 2.Ikut serta tertib dan lancar
bersama 2. Nasionalisme : meningkatkan
Nilai cinta tanah air bahwa kegiatan ini kegiatan
dilaksanakan untuk meningkatkan olahraga senam
kebugaran dan kesehatan jasmani
siswasebagai generasi penerus
bangsa, sehingga siswa menjadi
bugar, lebih aktif , semangat untuk
melaksanakan pembelajaran.
3. Etika Publik :
Sopan santun dalam memimpin
jalannya senam yaitu guru memakai
pakaian yang rapi dan sopan sehingga
enak dilihat dan menjadi contoh
perbuatan yang baik untuk siswanya.
4. Komitmen Mutu :
Mutu atau kualitas dalam
memperagakan gerakan-gerakan
senam yang tepat, benar sehingga
anak senam dengan semangat
bertujuan meningkatkan kebugaran
jasmaninya.
5. Anti korupsi :
Nilai disiplin pada kegiatan ini ialah
seorang guru Penjasorkes pada hari
Jumat haruslah disiplin dengan waktu
kehadirannya. Hal ini dikarenakan jika
nilai disiplin tersebut diabaikan maka
akan berdampak pada keterlambatan
pelaksanaan kegiatan senam tersebut
dan dengan persiapan yang tergesa-
gesa sehingga kegiatan ini tidak
berjalan dengan optimal.

4 Membimbing siswa 1. Upacara pembukaan 1. SK tugas 1. Akuntabilitas : Meningkatkan Guru berkomitmen


dalam latihan pembina Tanggungjawab dalam melaksanakan prestasi siswa untuk meningkatkan
melaksanakan 2. Absensi Pramuka tugas yang telah diamanatkan kepada diluar akademik mutu kompetensinya
latihan Pramuka 3. Melaksanakan materi 2. Jadwal guru sebagai Pembina Pramuka dengan khususnya dibidang
kegiatan pada program khususnya penggalang putri. melaksanakan kepramukaan serta
pertemuan tersebut. latihan 2. Nasionalisme : ekstrakurikuler. menunjukkan
4. Upacara penutupan pramuka. Integritas dalam perencanaan program tanggungjawabnya
latihan 3. Absensi latihan yang telah dibuat pada awal sebagai pembina
Latihan tahun pelajaran 2015/2016 dengan pramuka
Pramuka pelaksanaan sesuai jadwal latihan
4. Dokumentasi disemester II (dua).
3. Etika Publik :
Sopan dan pantas dalam berpakaian,
saat berlatih pramuka maka pembina
juga memakai pakaian pramuka
lengkap dengan kacu sesuai dengan
aturan pakaian pembina yang berlaku.
4. Komitmen Mutu :
a. Komitmen dalam menjalankan
tugas dan program latihan yang
telah dibuat. Jika tidak ada
halangan (sakit atau tugas dinas
lainnya) maka selalu hadir untuk
melatih anggota pramuka.
b. Konsistensi dengan program latihan
yang telah dibuat, telah dibuat
sehingga mempersiapkan segala
keperluan untuk kegiatan latihan.
5. Anti Korupsi :
a. Kerja keras dalam membimbing
siswa agar meningkatkan
kemampuan kepramukaan,
kemampuan sosial, dan
kemampuan spiritualnya.
b. Adil dalam memperlakukan seluruh
anggota pramuka, tidak membeda-
bedakan status sosial siswa.

5 Membimbing siswa 1. Mengumpulkan siswa 1. Surat tugas 1. Akuntabilitas : Latihan upacara Guru menujukkan
dalam yang akan menjadi membimbing Tanggungjawab dalam melakukan juga dapat tanggungjawab untuk
melaksanakan petugas upacara. dan melatih kegiatan melatih petugas upacara. melatih disiplin membimbing dan
latihan upacara 2. Membagi tugas-tugas petugas Nilai tanggung jawab ini dilakukan warga sekolah. melatih petugas
bendera siswa. upacara dengan bersungguh sungguh agar upacara bendera
3. Melatih siswa sesuai bendera siswa yang menjadi petugas upacara agar terlaksananya
dengan tugasnya 2. Daftar nama dapat mejalankan tugas dengan baik upacara dengan
masing-masing petugas dan benar sehingga upacara bisa lancar
upacara terlaksana dengan baik.
bendera 2. Nasionalisme :
3. Dokumentasi Cinta tanah air diwujudkan dalam
tugas guru untuk melatih petugas
upacara bendera dengan penuh hati-
hati, dalam hal melatih pengibaran
bendera, cara melipat, menarik, agar
sang Merah Putih pada hari Senin
bisa berkibar dengan baik.
3. Etika Publik :
Sopan dan santun, dalam kegiatan
membimbing ini guru dalam
memberikan arahan/melatih haruslah
menggunakan bahasa yang santun,
bersikap baik dan ramah kepada siswa
agar siswa tidak tegang dan dapat
berlatih dengan baik.
4. Komitmen Mutu :
Komitmen dalam menjalankan tugas
membimbing siswa untuk menjadi
petugas upacara bendera. Jika tidak
ada halangan berarti maka tidak
segera pulang sekolah namun tetap
melatih siswa yang akan bertugas di
upacara bendera.
5. Anti Korupsi :
a. Kerja keras dalam membimbing
siswa agar memperbaiki kesalahan-
kesalahan yang masih sering
dilakukan setiap upacara bendera.
b. Adil dalam memperlakukan seluruh
anggota pramuka, tidak membeda-
bedakan status sosial siswa, semua
siswa mendapatkan giliran menjadi
petugas upacara bendera.

6 Menjadi pembina 1. Mempersiapkan 1. Jadwal 1. Akuntabilitas : Ikut serta dalam Guru menunjukkan
upacara bendera perlengkapan upacara pembina a. Tanggung jawab dalam meningkatkan disiplin menjalankan
hari Senin 2. Memantau kesiapan upacara menjalankan tugasnya sebagai disiplin warga tugas sesuai jadwal
siswa sebagai petugas bendera pembina upacara. Sehingga semua sekolah. sebagai pembina
upacara bendera 2. Dokumentasi guru telah mempersiapkan diri agar upacara bendera
3. Melaksanakan kegiatan dapat melaksanakan dengan baik
upacara bendera kegiatan upacara bendera yang
4. Memberikan amanat dilaksanakan setiap hari Senin.
pembina upacara b. Integritas dalam pelaksanaan
menjadi pembina sesuai jadwal
yang telah ditentukan.
2. Nasionalisme :
Cinta tanah air dalam perwujudan
menghadiri upacara bendera hari
Senin dengan rasa kesadaran dan
menghargai jasa para pahlawan.
3. Etika Publik :
Menghargai komunikasi dalam
menyampaikan amanat dengan
bahasa yang baik dan sopan,
sehingga siswa akan mendengarkan
amanat dan berusaha
melaksankannya dalam kegiatan
selanjutnya.
4. Komitmen Mutu :
Nilai efisien yang terwujud dalam
kegiatan menjadi pembina upacara ini
ialah pada saat menyampaikan
amanat seorang pembina upacara
menyampaikan amanat dengan waktu
yang pas tidak terlalu singkat dan tidak
terlalu lama.
5. Anti Korupsi :
Disiplin dalam melakukan kegiatan
menjadi pembina upacara dengan
datang tepat waktu sebelum upacara
dimulai sehingga tidak menghambat
kegiatan upacara bendera.

7 Membuat soal UTS 1. Membuat kisi-kisi soal 1. Kisi-kisi soal 1. Akuntabilitas : Ikut serta Guru menunjukkan
(Ujian Tengah 2. Membuat soal 2. Tersedianya a. Tanggungjawab dalam menjalankan meningkatkan tanggungjawab
Semester) berdasarkan kisi-kisi soal ulangan tupoksi guru yaitu membuat soal prestasi belajar dalam melaksanakan
Penjasorkes yang telah ditentukan tengah untuk ulangan tengah semester. siswa. tugas membuat soal
3. Membuat kunci jawaban semester Tujuannya mengukur sejauh mana UTS Penjaskes
4. Menyerahkan soal 3. Dokumentasi kemampuan siswa dalam sesuai materi yang
kepada TU menguasai materi pembelajaran telah dipelajari
pada setengah semester ini. selama setengah
b. Integritas dalam membuat soal semester
harus sesuai dengan materi yang
telah dipelajari selama setengah
semester ini.
c. Kejelasan dalam pembuatan kisi-
kisi soal sehingga soal yang
dihasilkan berdaya guna untuk
mengukur kemampuan siswa.
2. Nasionalisme :
Semangat mencerdaskan kehidupan
bangsa dalam kegiatan membuat soal,
bahwa soal-soal tersebut dibuat untuk
mengukur kemampuan siswa bukan
mempersulitnya.
3. Etika Publik :
Sikap sopan santun meminta legalisasi
dari kepala sekolah yang berupa
pemeriksaan kisi-kisi dan soal,
penanda tanganan dan pemberian cap
sekolah.
4. Komitmen Mutu :
a. Efisien dalam melaksanakan tugas
membuat soal dengan cepat , tepat
tidak membuang-buang waktu dan
seminggu sebelum pelaksanaan
ulangan tengah semester.
b. Efektif dalam pembuatan soal
sesuai tujuan pembelajaran yang
telah ditetapkan

5. Anti korupsi :
a. Jujur dalam mengerjakan soal,
bahwa soal dibuat oleh diri sendiri
berdasarkan materi yang telah
diajarkan oleh guru tersebut.
b. Adil dalam pemilihan materi soal,
semua materi yang telah diajarkan
dijadikan soalan ulangan tengah
semester.

8 Membimbing siswa 1. Menyeleksi siswa yang 1. Jadwal, nama 1. Akuntabilitas : Ikut serta Guru berkomitmen
dalam akan mengikuti siswa dan Tanggungjawab dalam menjalankan meningkatkan dan menunjukkan
melaksanakan perlombaan pelatih lomba tugas yang telah diamanatkan Kepala kegiatan olahraga tanggungjawab untuk
latihan untuk O2SN 2. Menyiapkan jadwal O2SN dari SDN Sekolah kepada guru Penjasorkes disegala cabang meningkatkan
(Olimpiade latihan 10 Rambang untuk membimbing kegiatan dibidang olahraga. prestasi olahraga
Olahraga Siswa 3. Melatih siswa pada 2. Dokumentasi olahraga. siswa di sekolah.
Nasional) cabang atletik sesuai 2. Nasionalisme :
pembagian pelatih guru Persatuan dan kesatuan bangsa
SDN 10 Rambang dalam mengikuti kegiatan lomba
O2SN, yang mana lomba ini adalah
tahap seleksi di tingkat kecamatan di
bidang olahraga yang akan
diperlombakan sampai ketingkat
nasional atau seluruh siswa SD di
Indonesia.
3. Etika Publik :
Sopan dan saling menghargai dalam
melatih siswa yang dipilih untuk
mengikuti lomba, bahwa siswa
tetaplah seorang anak yang harus
dilatih sesuai tahap perkembangan
dan pertumbuhan diusianya.
4. Komitmen Mutu :
Komitmen dalam melatih siswa untuk
memberikan usaha terbaiknya dalam
perlombaan O2SN nanti.
5. Anti Korupsi :
a. Tanggungjawab dalam
melaksanakan latihan sesuai
pembagian tugas pelatih dengan
guru lainnya.
b. Kerja keras dalam melatih siswa,
walaupun panas tetap semangat
agar siswa dapat melakukan
gerakan dengan baik dan benar.

9 1. Menerima dan Undangan rapat 1. Akuntabilitas : Ikut serta Guru berkomitmen


Mengikuti rapat
memeriksa undangan Hasil rapat Tanggung jawab dalam menghadiri menjadikan SDN dan menunjukkan
rutin bulanan
rapat dari Kepala rapat yang diadakan Kepala Sekolah. 10 Rambang tanggungjawab
sekolah
Sekolah 2. Nasionalisme : yang berkualitas mengahdiri
2. Menyiapkan buku hasil Rasa persatuan dalam organisasi, undangan rapat dan
rapat untuk hadir dalam rapat rutin bulanan berpartisipasi aktif
3. Mengikuti rapat dari bersama guru-guru lainnya pada jam sampai selesainya
awal sampai akhir yang telah ditentukan. rapat.
4. Legalisasi tanda tangan 3. Etika pubik :
kepala sekolah dan cap Sopan dan menghargai kepala sekolah
sekolah saat memberikan informasi dan acara
tanya jawab dengan rekan guru
lainnya.
4. Komitmen mutu :
Komitmen untuk melaksanakan arahan
Kepala Sekolah dalam rapat, guna
kemajuan sekolah itu sendiri.
5. Anti korupsi :
Disiplin dalam menghadiri dan
berpartisipasi sampai rapat selesai.

10 Menjadi panitia dan 1. Membantu 1. SK panitia dan 1. Akuntabilitas : Ikut serta Guru Penjasorkes
wasit lomba O2SN mempersiapkan wasit lomba Tanggungjawab dalam melaksanakan menjadikan SDN menunjukkan rasa
(Olimpiade peralatan dan O2SN di tugas sebagai panitian dan wasit 10 Rambang tanggungjawab dan
perlengkapan lomba kecamatan cabang bulutangkis yang telah yang berkualitas dedikasi yang tinggi
2. Membantu Rambang diamanatkan kepada guru Penjasorkes dengan untuk melaksanakan
mengumpulkan siswa 2. Dokumentasi SD Negeri 10 Rambang. peningkatan tugas panitia dan
yang mengikuti lomba di 2. Nasionalisme : kompetensi wasit dengan baik.
lapangan Persatuan dan kesatuan dari guru gurunya.
3. Menjadi wasit Penjasorkes yang mana berdedikasi
pertandingan tingi untuk meningkatkan prestasi
bulutangkis cabang olahraga di kecamatan
Rambang.
3. Etika publik
Sopan dalam berpakaian sebagai
panitia dan wasit, karena akan dilihat
oleh siswa dan guru pendamping dari
SD di kecamatan Rambang sehingga
Olahraga Siswa
dapat menjadi teladan sikap yang baik.
Nasional) di
4. Komitmen mutu :
Kecamatan
a. Komitmen dalam membantu
Rambang
terlaksananya kegiatan O2SN
dengan lancar dan aman sebagai
panitia.
b. Menunjukkan mutu dan kualitas
yang baik saat menjalankan tugas
sebagai wasit bulutangkis.
5. Anti korupsi :
a. Disiplin datang tepat waktu
sebelum acara dimulai, untuk
membantu panitia mempersiapkan
perlatan dan perlengkapan.
b. Adil dan tidak memihak pihak
manapun saat menjadi wasit
pertandingan bulutangkis.

Anda mungkin juga menyukai